Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Saksi Cabut Laporan Dugaan Pungli Program Rehab Rumah PUPR, Polisi: Dua Masih Lanjut

Kompas.com - 12/01/2024, 17:57 WIB
Fadlan Mukhtar Zain,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

BANYUMAS, KOMPAS.com - Korban dugaan pungli program Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya (BSPS) di Desa Sokawera, Kecamatan Cilongok, Banyumas, Jawa Tengah, mencabut aduannya ke polisi.

Pihak pelapor, Bahrudin alias Jamal mengaku telah berdamai dengan pihak terlapor berinisial Edi Waluyo yang merupakan tim sukses salah satu calon anggota legislatif (caleg).

"Pemberian uang sebanyak Rp 1 juta tidak ada paksaan sebetulnya. Uang tersebut juga sudah dikembalikan sebelum adanya laporan," ujarnya kepada awak media, Jumat (12/1/2024).

Baca juga: Kejari Sidik Dugaan Korupsi Dana Covid-19 di RSUD Nunukan, Kerugian Capai Rp 3 Miliar

Jamal mengatakan, pencabutan aduan ini tidak ada paksaan dari pihak manapun.

Aduan ini dicabut untuk menjaga kondusifitas di desa karena pihak pelapor dan terlapor merupakan tetangga dekat.

"Setelah saling menyadari, saya putuskan untuk mencabut laporan," ujar Jamal didampingi pengacaranya, Gigih Algano.

Baca juga: Kasus Temuan Ratusan Anjing di Semarang, 5 Orang Jadi Tersangka, Diperdagangkan untuk Dikonsumsi


Baca juga: Update Kasus Temuan Ratusan Anjing di Semarang dan Potensi Penyakit Rabies...

Kasus jalan terus

Sementara itu, terlapor, Edi Waluyo mengatakan, tidak ada paksaan terhadap para penerima program BSPS dari Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) untuk menyerahkan uang kepadanya.

"Di antara 20 orang (penerima) bantuan, ada yang menyerahkan uang sebagai bentuk terima kasih. Karena dikasih ya saya terima, tapi uang itu sudah saya kembalikan," kata dia.

Terpisah, Kasat Reskrim Polresta Banyumas Kompol Andryansyah Rithas Hasibuan mengatakan, meski telah dicabut polisi tetap melanjutkan aduan tersebut.

"Jadi ada empat orang korban, tetapi yang buat pengaduan satu, tiga sebagai saksi. Dan korban yang mencabut dua orang, yang dua masih lanjut, " jelas Andryansyah

Diberitakan sebelumnya, sejumlah warga Desa Sokawera, Kecamatan Cilongok, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah, mengadukan dugaan pungli dalam program BSPS 2023.

Bantuan senilai Rp 20 juta itu diduga disunat oleh oknum tim sukses salah satu caleg.

Besaran potongan itu bervariasi antara Rp 200.000 sampai Rp 2 juta per orang. Uang itu katanya digunakan untuk sedekah partai.

Baca juga: Larangan dan Sanksi bagi Partai Politik, Apa Saja?

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Mahasiswa Kedokteran 'Nge-prank' Curi Mobil Teman Koas di Rumah Sakit, Kini Terancam Penjara

Mahasiswa Kedokteran "Nge-prank" Curi Mobil Teman Koas di Rumah Sakit, Kini Terancam Penjara

Regional
Warga Resah Aktivitas Tempat Hiburan Malam di Banyumas, Ada Promo Khusus Pakai Istilah Pendidikan

Warga Resah Aktivitas Tempat Hiburan Malam di Banyumas, Ada Promo Khusus Pakai Istilah Pendidikan

Regional
Banjir Ngarai Sianok Bukittinggi, Air Sampai Atap Rumah

Banjir Ngarai Sianok Bukittinggi, Air Sampai Atap Rumah

Regional
Optimalkan Pengelolaan Sampah di TPA Lelang, Bupati Aulia Serahkan Bulldozer D3 kepada DLHP HST

Optimalkan Pengelolaan Sampah di TPA Lelang, Bupati Aulia Serahkan Bulldozer D3 kepada DLHP HST

Regional
Mayat Misterius yang Tertimpa Potongan Beton di Banjar Kalsel Diduga Pemulung Besi Bekas

Mayat Misterius yang Tertimpa Potongan Beton di Banjar Kalsel Diduga Pemulung Besi Bekas

Regional
Caleg PDI-P di Banyumas Mundur akibat Sistem Komandate, KPU Klarifikasi

Caleg PDI-P di Banyumas Mundur akibat Sistem Komandate, KPU Klarifikasi

Regional
Korupsi Dana Hibah Pilkada, 5 Eks Anggota KPU Aru Maluku Divonis 1,5 Tahun Penjara

Korupsi Dana Hibah Pilkada, 5 Eks Anggota KPU Aru Maluku Divonis 1,5 Tahun Penjara

Regional
Partai Demokrat Resmi Dukung Andika Hazrumy di Pilkada Serang 2024

Partai Demokrat Resmi Dukung Andika Hazrumy di Pilkada Serang 2024

Regional
Pengungsi Rohingya Kabur di Aceh Barat, Aktivis Sebut Ada Pembiaran

Pengungsi Rohingya Kabur di Aceh Barat, Aktivis Sebut Ada Pembiaran

Regional
3 Bulan Upah Belum Dibayar, Puluhan 'Cleaning Service' RSUD Nunukan Mogok Masal

3 Bulan Upah Belum Dibayar, Puluhan "Cleaning Service" RSUD Nunukan Mogok Masal

Regional
Kecelakaan Truk di Tol Semarang, Sopir Asal Malang Tewas

Kecelakaan Truk di Tol Semarang, Sopir Asal Malang Tewas

Regional
Masih Ada 6 Nelayan Aceh Ditahan di Thailand

Masih Ada 6 Nelayan Aceh Ditahan di Thailand

Regional
PDIP Usung 5 'Incumbent' Kepala Daerah di Pilkada Bangka Belitung

PDIP Usung 5 "Incumbent" Kepala Daerah di Pilkada Bangka Belitung

Regional
Polda Maluku Tangkap 2 Terduga Mafia Tanah di Pulau Buru, 1 Masih Buron

Polda Maluku Tangkap 2 Terduga Mafia Tanah di Pulau Buru, 1 Masih Buron

Regional
Modus Latihan Silat, Remaja di Lampung Tengah Perkosa Siswi SD

Modus Latihan Silat, Remaja di Lampung Tengah Perkosa Siswi SD

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com