Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pantai Mutiara Trenggalek: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Kompas.com - 30/08/2023, 23:40 WIB
Dini Daniswari

Editor

KOMPAS.com - Pantai Mutiara Trenggalek terletak di Dusun Karanggongso, Desa Tasikmadu, Kecamatan Watulimo, Kabupaten Trenggalek, Jawa Timur.

Pantai Mutiara Trenggalek yang juga dikenal dengan Pantai Pasir Putih 2 memiliki keindahan berupa pemandangan alam sekitar dan air laut yang tenang.

Tempat wisata ini dapat digunakan untuk liburan bersama keluarga.

Berikut ini adalah daya tarik, harga tiket, dan rute Pantai Mutiara Trenggalek.

Pantai Mutiara Trenggalek

Daya Tarik Pantai Mutiara Trenggalek

Pantai Mutiara Trenggalek merupakan pantai yang tenang dan belum seramai pantai-pantai yang lain.

Ombak Pantai Mutiara Trenggalek tidak terlalu besar sehingga dapat digunakan untuk bermain air, mandi, maupun berenang.

Baca juga: Pantai Pasir Putih Trenggalek: Daya Tarik, Biaya, dan Rute

Pemandangan sekitar pantai berupa pegunungan dengan bebatuan alami. Terdapat ayunan yang membuat pantai tampak instagramable.

Pantai Mutiara Trenggalek merupakan pantai pasir putih dengan rerimbunan pohon dan ombak yang tidak terlalu kuat. Pantai menjadi tempat yang sesuai untuk rehat. 

Ada gazebo dipinggir pantai yang dapat digunakan untuk bersantai.

Pengunjung juga dapat mencoba beberapa wahana yang tersedia, seperti banana boat, kano, perahu wisata, jetski, rumah apung, dan lain-lain.

Tersedia juga wisata kuliner dengan menu seafood, oleh-oleh, hingga homestay.

Harga Tiket Pantai Mutiara Trenggalek

Bagi pengunjung yang ingin menikmati Pantai Mutiara Trenggalek akan dikenakan tiket sekitar Rp 5.000.

Jika pengunjung ingin bersantai atau menikmati makanan di rumah apung, pengunjung akan dikenakan biaya Rp 10.000 untuk menuju ke sana.

Baca juga: Pantai Prigi: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Harga dapat berubah sewaktu-waktu.

Rute Pantai Mutiara Trenggalek

Jarak tempuh Pantai Mutiara Trenggalek dari pusat Trenggalek sekitar 36 kilometer dengan waktu tempuh kurang lebih 1,5 jam.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Umat Buddha di Candi Borobudur Lantunkan Doa Perdamaian Dunia, Termasuk untuk Palestina

Umat Buddha di Candi Borobudur Lantunkan Doa Perdamaian Dunia, Termasuk untuk Palestina

Regional
Pasangan Sesama Jenis Menikah di Halmahera Selatan Ditangkap, Polisi: Antisipasi Amukan Warga

Pasangan Sesama Jenis Menikah di Halmahera Selatan Ditangkap, Polisi: Antisipasi Amukan Warga

Regional
Bentrokan Warga di Kupang, 3 Rumah Rusak, 2 Sepeda Motor Rusak dan Sejumlah Orang Luka

Bentrokan Warga di Kupang, 3 Rumah Rusak, 2 Sepeda Motor Rusak dan Sejumlah Orang Luka

Regional
Deklarasi Maju Pilkada Lombok Barat, Farin-Khairatun Naik Jeep Era Perang Dunia II

Deklarasi Maju Pilkada Lombok Barat, Farin-Khairatun Naik Jeep Era Perang Dunia II

Regional
Begal Meresahkan di Semarang Dibekuk, Uangnya untuk Persiapan Pernikahan

Begal Meresahkan di Semarang Dibekuk, Uangnya untuk Persiapan Pernikahan

Regional
Resmikan Co-working Space BRIN Semarang, Mbak Ita Sebut Fasilitas Ini Akan Bantu Pemda

Resmikan Co-working Space BRIN Semarang, Mbak Ita Sebut Fasilitas Ini Akan Bantu Pemda

Kilas Daerah
Penertiban PKL di Jambi Ricuh, Kedua Pihak Saling Lapor Polisi

Penertiban PKL di Jambi Ricuh, Kedua Pihak Saling Lapor Polisi

Regional
Pria di Kudus Aniaya Istri dan Anak, Diduga Depresi Tak Punya Pekerjaan

Pria di Kudus Aniaya Istri dan Anak, Diduga Depresi Tak Punya Pekerjaan

Regional
Setelah PDI-P, Ade Bhakti Ambil Formulir Pendaftaran Pilkada di PSI

Setelah PDI-P, Ade Bhakti Ambil Formulir Pendaftaran Pilkada di PSI

Regional
Soal 'Study Tour', Bupati Kebumen: Tetap Dibolehkan, tapi...

Soal "Study Tour", Bupati Kebumen: Tetap Dibolehkan, tapi...

Regional
Ingin Bantuan Alat Bantu Disabilitas Merata, Mas Dhito Ajak Warga Usulkan Penerima Bantuan

Ingin Bantuan Alat Bantu Disabilitas Merata, Mas Dhito Ajak Warga Usulkan Penerima Bantuan

Regional
Anak Wapres Ma'ruf Amin Maju Pilkada Banten 2024

Anak Wapres Ma'ruf Amin Maju Pilkada Banten 2024

Regional
Gagal Jadi Calon Perseorangan di Pangkalpinang, Subari Lapor Bawaslu

Gagal Jadi Calon Perseorangan di Pangkalpinang, Subari Lapor Bawaslu

Regional
Kain Gebeng, Kain Khas Ogan Ilir yang Nyaris Punah

Kain Gebeng, Kain Khas Ogan Ilir yang Nyaris Punah

Regional
Bocah SD di Baubau Terekam CCTV Mencuri Kotak Amal, Uangnya untuk Beli Makan

Bocah SD di Baubau Terekam CCTV Mencuri Kotak Amal, Uangnya untuk Beli Makan

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com