Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ratu Atut hingga Jaksa Pinangki Dapat Remisi 3 Bulan, Eni Saragih Bebas

Kompas.com - 18/08/2022, 13:27 WIB
Rasyid Ridho,
Teuku Muhammad Valdy Arief

Tim Redaksi

SERANG, KOMPAS.com - Mantan Gubernur Banten Ratu Atut Chosiyah mendapatkan remisi atau pengurangan masa tahanan pada perayaan Hari Ulang Tahun ke-77 Republik Indonesia.

Selain Atut, Jaksa Pinangki Sirna Malasari, Bupati Kutai Kertanegara nonaktif Rita Widyasari dan mantan Direktur utama PT Jasa Marga Desi Arryani mendapatkan remisi tiga bulan.

"Bu Atut dapat remisi 3 bulan, Pinangki sama 3 bulan, rata-rata napi korupsi 3 bulan," kata Kepala Lapas Kelas IIA Tangerang Yekti Apriyanti kepada wartawan di Serang. Rabu (17/8/2022).

Baca juga: Ratu Atut dan Pinangki Dapat Remisi 1 Bulan, Berkelakuan Baik Jadi Pertimbangan

Dikatakan Yekti, mantan Anggota DPR atau terpidana kasus suap PLTU Riau, Eni Maulani Saragih mendapat Remisi Umum (RU) II atau langsung bebas.

"Kita ada yang bebas langsung 3 orang, korupsi 2 orang salah satunya Eni Saragih, bu Eni dapat remisi 5 bulan," ujar Yekti.

Mantan anggota DPR Eni Maulani Saragih saat ditemui di Gedung Merah Putih KPK usai menjalani pemeriksaan, Kamis (10/10/2019).KOMPAS.com/Ardito Ramadhan D Mantan anggota DPR Eni Maulani Saragih saat ditemui di Gedung Merah Putih KPK usai menjalani pemeriksaan, Kamis (10/10/2019).

Yekti memamparkan, di Lapas Kelas IIA Tangerang terdapat 247 narapidana mendapatkan remisi khusus (RK I) dan tiga napi dapat RK II atau langsung bebas.

Kepala Kanwil Kemenkumham Banten Tejo Harwanto menyebut, sebanyak 7.210 narapidan mendapatkan remisi pada HUT ke 77 RI di Provinsi Banten.

Baca juga: Dari Anas Urbaningrum, Setya Novanto, Ratu Atut, hingga Imam Nahrawi, Deretan Tersangka yang Ditahan KPK pada Jumat Keramat

Rinciannya, sebanyak 6.985 mendapat Remisi Umum I alias hanya pemotongan tahanan dan 225 mendapat RK II alias bebas murni.

"Ada 225 orang yang mendapat remisi (bebas murni) karena sudah memiliki hak, mereka yang sudah memenuhi persyaratan administratif dan subtantif," kata Tejo di Lapas Kelas IIA Serang.

Halaman:


Terkini Lainnya

Ketum GP Ansor Gus Addin Sebut Haerul Amri Aktivis Sejati NU

Ketum GP Ansor Gus Addin Sebut Haerul Amri Aktivis Sejati NU

Regional
Polisi Buru Selebgram soal Arisan Bodong di Bengkulu, Kerugian Rp 2 Miliar

Polisi Buru Selebgram soal Arisan Bodong di Bengkulu, Kerugian Rp 2 Miliar

Regional
Hadi Santoso Gantikan Quatly Abdulkadir Alkatiri Jadi Wakil Ketua DPRD Jateng

Hadi Santoso Gantikan Quatly Abdulkadir Alkatiri Jadi Wakil Ketua DPRD Jateng

Regional
Terobos Palang Pintu, Motor Terserempet Kereta di Banyumas, 2 Orang Tewas

Terobos Palang Pintu, Motor Terserempet Kereta di Banyumas, 2 Orang Tewas

Regional
Laporkan Pelecehan Seksual, Mahasiswi PKL Jadi Tersangka UU ITE

Laporkan Pelecehan Seksual, Mahasiswi PKL Jadi Tersangka UU ITE

Regional
4 Selat Strategis Pelayaran Dunia yang Ada di Kawasan Indonesia

4 Selat Strategis Pelayaran Dunia yang Ada di Kawasan Indonesia

Regional
Bocah SD di Brebes Diduga Jadi Korban Pencabulan Tetangga, Modus Pelaku Pinjamkan Ponsel

Bocah SD di Brebes Diduga Jadi Korban Pencabulan Tetangga, Modus Pelaku Pinjamkan Ponsel

Regional
Pengangguran Terbanyak di Banten Lulusan SMK, BPS: Lulusan SD Paling Banyak Bekerja

Pengangguran Terbanyak di Banten Lulusan SMK, BPS: Lulusan SD Paling Banyak Bekerja

Regional
Kasus Ayah Perkosa Anak Terungkap saat Korban Ketakutan di Pojok Ruangan

Kasus Ayah Perkosa Anak Terungkap saat Korban Ketakutan di Pojok Ruangan

Regional
Ratusan Ribu Suara Pemilu di Babel Tidak Sah, KPU Siapkan Pengacara

Ratusan Ribu Suara Pemilu di Babel Tidak Sah, KPU Siapkan Pengacara

Regional
2.540 Ekor Burung Liar Diselundupkan ke Jawa, Diduga Hasil Perburuan Hutan Lampung

2.540 Ekor Burung Liar Diselundupkan ke Jawa, Diduga Hasil Perburuan Hutan Lampung

Regional
HUT Ke-477 Kota Semarang, Pemkot Semarang Beri Kemudahan Izin Nakes lewat Program L1ON

HUT Ke-477 Kota Semarang, Pemkot Semarang Beri Kemudahan Izin Nakes lewat Program L1ON

Kilas Daerah
Polda NTT Bentuk Tim Gabungan Ungkap Kasus Penemuan Mayat Terbakar di Kota Kupang

Polda NTT Bentuk Tim Gabungan Ungkap Kasus Penemuan Mayat Terbakar di Kota Kupang

Regional
Ketua Nasdem Sumbar Daftar Pilkada Padang 2024

Ketua Nasdem Sumbar Daftar Pilkada Padang 2024

Regional
Sopir Innova Tewas Diduga Serangan Jantung dan Tabrak 2 Mobil di Solo

Sopir Innova Tewas Diduga Serangan Jantung dan Tabrak 2 Mobil di Solo

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com