Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ganjar Milenial Center Jawa Tengah Deklarasi Dukung Ganjar Pranowo Maju Capres 2024

Kompas.com - 26/02/2022, 13:19 WIB
Labib Zamani,
Robertus Belarminus

Tim Redaksi

SOLO, KOMPAS.com - Dukungan terhadap Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo maju sebagai calon presiden 2024 terus mengalir.

Dukungan ini datang dari kumpulan anak muda yang tergabung dalam Ganjar Milenial Center (GMC) Jawa Tengah.

Mereka menggelar deklarasi mendukung Ganjar Pranowo sebagai capres 2024.

Deklarasi dukungan Ganjar calon presiden 2024 diikuti sekitar 30 orang. Mereka kompak mengenakan kaos putih bergambar Ganjar Pranowo.

Baca juga: Surabaya Survey Center: Emak-emak Jatim Jagokan Ganjar Pranowo di Pilpres 2024

"Alasan kenapa kita ke Pak Ganjar itu dibuktikan dengan beberapa prestasi yang bisa memajukan Jawa Tengah," kata Koordinator Wilayah Ganjar Milenial Center Jawa Tengah, Aris Lukmana Putra di Bendung Tirtonadi Solo, Jawa Tengah, Sabtu (26/2/2022).

Selain bisa memajukan Jateng, lanjut Aris, Ganjar merupakan sosok pemimpin daerah yang memiliki gagasan yang inovatif, kreatif dan dekat dengan anak muda milenial.

"Kami berdiskusi persoalan di 2024 yang memutuskan bahwa Pak Ganjar salah satu orang yang pantas untuk memimpin dan menahkodai Indonesia ke depan," ujar dia.

Ganjar Milenial Center Jawa Tengah dibentuk tahun 2022 di Solo. Anggota Ganjar Milenial Center tersebar di 15 provinsi di Indonesia.

Aris menerangkan, Ganjar Milenial Cener Jawa Tengah tidak berafiliasi dengan partai politik (parpol) manapun.

Pembentukan Ganjar Milenial Center Jawa Tengah berawal dari kekaguman kepada Ganjar.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Mantan Bos PSIS dan Ketua Citarum Jogging Club Kompak Dukung Mbak Ita Maju di Pilwalkot Semarang 2024

Mantan Bos PSIS dan Ketua Citarum Jogging Club Kompak Dukung Mbak Ita Maju di Pilwalkot Semarang 2024

Regional
Begini Kondisi Anak yang Diracuni Ibu Tiri di Rokan Hilir

Begini Kondisi Anak yang Diracuni Ibu Tiri di Rokan Hilir

Regional
Demi Curi Mobil, Sindikat Ini Beli GPS Rp 1,2 Juta Tiap Beraksi

Demi Curi Mobil, Sindikat Ini Beli GPS Rp 1,2 Juta Tiap Beraksi

Regional
Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Banjir Bandang Rendam Ratusan Rumah di Melawi Kalbar, Jembatan Putus

Banjir Bandang Rendam Ratusan Rumah di Melawi Kalbar, Jembatan Putus

Regional
Polisi Gagalkan Peredaran 145 Bungkus Jamur Tahi Sapi di Gili Trawangan

Polisi Gagalkan Peredaran 145 Bungkus Jamur Tahi Sapi di Gili Trawangan

Regional
Bantah Pemerasan, Kejati NTB Sebut Pegawai Kejagung Ditangkap karena Bolos

Bantah Pemerasan, Kejati NTB Sebut Pegawai Kejagung Ditangkap karena Bolos

Regional
Jaga Kekondusifan Setelah Pemilu, Perayaan HUT Ke-283 Wonogiri Dilakukan Sederhana

Jaga Kekondusifan Setelah Pemilu, Perayaan HUT Ke-283 Wonogiri Dilakukan Sederhana

Regional
Pengakuan Ibu Racuni Anak Tiri di Riau: Saya Kesal sama Bapaknya

Pengakuan Ibu Racuni Anak Tiri di Riau: Saya Kesal sama Bapaknya

Regional
Selesaikan Persoalan Keterlambatan Gaji PPPK Guru di Kota Semarang, Mbak Ita: Sudah Siap Anggarannya, Gaji Cair Sabtu Ini

Selesaikan Persoalan Keterlambatan Gaji PPPK Guru di Kota Semarang, Mbak Ita: Sudah Siap Anggarannya, Gaji Cair Sabtu Ini

Regional
Beri Sinyal Maju Pilkada Semarang, Mbak Ita: Tinggal Tunggu Restu Keluarga

Beri Sinyal Maju Pilkada Semarang, Mbak Ita: Tinggal Tunggu Restu Keluarga

Regional
Terjepit di Mesin Conveyor, Buruh Perusahaan Kelapa Sawit di Nunukan Tewas

Terjepit di Mesin Conveyor, Buruh Perusahaan Kelapa Sawit di Nunukan Tewas

Regional
Hejo Forest di Bandung: Daya Tarik, Biaya, dan Rute

Hejo Forest di Bandung: Daya Tarik, Biaya, dan Rute

Regional
Kronologi Pria di Majalengka Bakar Rumah dan Mobil Mantan Istri Lantaran Ditolak Rujuk

Kronologi Pria di Majalengka Bakar Rumah dan Mobil Mantan Istri Lantaran Ditolak Rujuk

Regional
Terima Laporan Rektor Universitas Riau ke Mahasiswanya, Polda: Kami Coba Mediasi

Terima Laporan Rektor Universitas Riau ke Mahasiswanya, Polda: Kami Coba Mediasi

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com