Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kebakaran Pasar Kroya Cilacap, Api Diduga Bersumber dari Kios Pakaian di Lantai 2

Kompas.com - 23/12/2021, 21:28 WIB
Fadlan Mukhtar Zain,
Teuku Muhammad Valdy Arief

Tim Redaksi

CILACAP, KOMPAS.com - Kebakaran yang melanda Pasar Kroya, Kabupaten Cilacap, Jawa Tengah, bermula dari lantai dua.

Kapolsek Kroya AKP M Salman Farizi Putera mengatakan, kios di lantai dua sebagian besar ditempati oleh pedagang pakaian.

"Awalnya api dari lantai dua, dari tempat pakaian-pakaian, kemudian merembet ke bawah tempat sayur-sayuran," kata Salman kepada wartawan, Kamis (23/12/2021) malam.

Baca juga: Kebakaran Landa Pasar Kroya Cilacap, Ratusan Kios Hangus

Meski demikian, Salman mengatakan, belum dapat memastikan penyebab kebakaran.

"Dugaan kebakaran masih belum diketahui karena memang belum padam. Tapi mungkin karena di lantai dua itu adalah kain, jadi mudah terbakar," ujar Salman.

Salman mengatakan, hingga saat ini tidak ada korban jiwa dalam peristiwa tersebut. Saat peristiwa kebakaran, sebagian besar kios telah tutup.

Kebakaran melanda Pasar Kroya, Kabupaten Cilacap, Jawa Tengah, Kamis (23/12/2021) sore.KOMPAS.COM/DOKUMENTASI WARGA Kebakaran melanda Pasar Kroya, Kabupaten Cilacap, Jawa Tengah, Kamis (23/12/2021) sore.

Berdasarkan pantauan, hingga pukul 21.00 WIB petugas damkar masih berupaya mengendalikan api. Lebih dari 10 unit damkar dikerahkan ke lokasi kejadian.

"Saat ini api masih ada sekitar 50 persen yang belum padam," kata Salman.

Baca juga: 300 Kios Pasar Kroya Cilacap Terbakar, Damkar Masih Berupaya Padamkan Api

Diberitakan sebelumnya, kebakaran hebat melanda Pasar Kroya, Kabupaten Cilacap, Jawa Tengah, Kamis (23/12/2021) sore.

Peristiwa tersebut kali pertama diketahui sekitar pukul 17.00 WIB. Api terlihat membakar bagian lantai dua pasar.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kecelakaan Maut Ambulance Vs Truk di Tol Batang-Semarang, 1 Penumpang Tewas

Kecelakaan Maut Ambulance Vs Truk di Tol Batang-Semarang, 1 Penumpang Tewas

Regional
Napi Lapas Kedungpane Semarang Ditemukan Tewas Gantung Diri di Kamar Mandi

Napi Lapas Kedungpane Semarang Ditemukan Tewas Gantung Diri di Kamar Mandi

Regional
Kades di Flores Timur Jadi Tersangka Korupsi Dana Desa Rp 670 Juta

Kades di Flores Timur Jadi Tersangka Korupsi Dana Desa Rp 670 Juta

Regional
Terima Opini WTP dari BPK, Mas Dhito: Komitmen Pemkab Kediri Laksanakan Tata Keuangan Daerah

Terima Opini WTP dari BPK, Mas Dhito: Komitmen Pemkab Kediri Laksanakan Tata Keuangan Daerah

Regional
Korupsi Pembangunan Hotel Rp 22,6 Miliar, Eks Bupati Kuansing Ditahan

Korupsi Pembangunan Hotel Rp 22,6 Miliar, Eks Bupati Kuansing Ditahan

Regional
Kronologi Siswa SMP Bunuh Bocah 7 Tahun di Sukabumi, Korban Disodomi Dua Kali oleh Pelaku

Kronologi Siswa SMP Bunuh Bocah 7 Tahun di Sukabumi, Korban Disodomi Dua Kali oleh Pelaku

Regional
Ibu Rumah Tangga Pengedar Sabu di Balikpapan Ditangkap, Barang Bukti 33,5 Gram

Ibu Rumah Tangga Pengedar Sabu di Balikpapan Ditangkap, Barang Bukti 33,5 Gram

Regional
Truk Tabrak Truk di Bawen Tewaskan 1 Orang, Warga: Dari Atas Kencang, lalu 'Bres'

Truk Tabrak Truk di Bawen Tewaskan 1 Orang, Warga: Dari Atas Kencang, lalu "Bres"

Regional
Pegawai Ditangkap Kasus Perdagangan Burung, Bea Cukai Kalbagbar: Bukan Penyelundupan

Pegawai Ditangkap Kasus Perdagangan Burung, Bea Cukai Kalbagbar: Bukan Penyelundupan

Regional
Penimbun Solar Subsidi Ditangkap Saat Tidur di Salatiga, Kantongi 19 Nomor Pelat Kendaraan

Penimbun Solar Subsidi Ditangkap Saat Tidur di Salatiga, Kantongi 19 Nomor Pelat Kendaraan

Regional
Wujudkan SDM Unggul, Gubernur Kalteng Sugianto Luncurkan Berbagai Program Pendidikan

Wujudkan SDM Unggul, Gubernur Kalteng Sugianto Luncurkan Berbagai Program Pendidikan

Regional
Terjatuh Saat Jual Babi di Pasar, Seorang Petani di Sikka Meninggal

Terjatuh Saat Jual Babi di Pasar, Seorang Petani di Sikka Meninggal

Regional
Jalan Pantura Demak-Kudus Tersendat Lagi, Polisi Belakukan 'Contraflow'

Jalan Pantura Demak-Kudus Tersendat Lagi, Polisi Belakukan "Contraflow"

Regional
Berencana Kuras Isi Minimarket, Komplotan Bandit sampai Sewa Mobil untuk Kabur

Berencana Kuras Isi Minimarket, Komplotan Bandit sampai Sewa Mobil untuk Kabur

Regional
Istri Mantan Bupati Ikut Ramaikan Bursa Pilkada Banyumas

Istri Mantan Bupati Ikut Ramaikan Bursa Pilkada Banyumas

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com