Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Duduk Perkara Ibu di Aceh Digugat Anak Kandungnya, Saling Klaim Rumah Warisan

Kompas.com - 05/12/2021, 15:15 WIB
Rachmawati

Editor

KOMPAS.com - Alkausar (72), seorang ibu di Kota Takengon, Aceh Tengah digugat anak kandungnya sendiri, Asmaul Husna gara-gara rumah warisan.

Saat ini rumah warisan dari sang suami tersebut masih ditempati oleh Alkausar dan adik-adik Asmaul Husna.

Asmaul Husna ada anak sulung dari 11 bersaudara. Ia saat ini bekerja sebagai pegawai negeri yang bertugas di Sekretariat Daerah Kabupaten Aceh Tengah.

Selain menggugat rumah, Asmaul Husna diketahui minta ganti rugi sebesar Rp 700 juta,

Baca juga: Sedihnya Alkausar, Ibu di Aceh yang Digugat Anak Kandung gara-gara Warisan Rumah

Sertifikat rumah diganti nama Asmaul Husna

Alkausar bercerita gugatan tersebut berawal saat anak sulungnya meminta sertifikat rumah untuk ia simpan dengan alasan agar tidak hilang.

Karena percaya, ia pun menyerahkan sertifikat rumah ke anak sulungnya.

“Dulu pernah dia minta sertifikat rumah ini dengan alasan agar tidak hilang. Karena dia anak yang paling besar, saya percaya dan menyerahkan sertifikat itu untuk disimpan," kata Alkausar, Rabu (17/11/2021).

"Setelah bapaknya meninggal, tahu-tahu dia (AH-red) mengatakan kalau rumah ini untuk dia,” lanjutnya.

Baca juga: Dicky Agung Jadi Marinir Gadungan, Mengaku Punya Warisan Rp 80 Miliar dan Tipu Puluhan Orang

Alkausar (72), ibu yang digugat anak kandungnya sendiri berinisial AH yang merupakan salah pejabat di lingkungan Setdakab Aceh Tengah saat ditemui wartawan di rumahnya pada 17 November 2021. Gugatan itu terkait rumah harta warisan.
DOK. Serambinews.com Alkausar (72), ibu yang digugat anak kandungnya sendiri berinisial AH yang merupakan salah pejabat di lingkungan Setdakab Aceh Tengah saat ditemui wartawan di rumahnya pada 17 November 2021. Gugatan itu terkait rumah harta warisan.
Alkausar mengatakan, anak sulungnya melayangkan gugatan karena mengklaim warisan rumah tersebut adalah milik AH.

Ia mengaku ingat pesan almarhum suaminya agar tak menjual rumah yang mereka tempati. Karena itu ia sedih saat digugat anakn kandungnya sendiri.

"Bahkan ini menjadi rumah kalian bersama-sama. Tapi tahu-tahu sudah disuratkannya,” ungkap Alkausar.

Baca juga: Penggugat Ibu karena Tanah Warisan Juga Gugat 3 Saudara Kandunng

Sementara itu Amy Ibrahim, mengaku kakak sulungnya ingin menguasai rumah yang saat ini masih ditempati sang ibu.

 

“Kalau misalkan nanti dia (AH-red) menang di pengadilan, rumah ini harus dikosongkan,” ungkap Amy.

Namun gugatan yang diajukan oleh Asmaul Husna ditolak oleh PN Takengon.

Asmaul mengaku pernah digugat saudara kandungnya

Asmaul Husna, anak yang menggugat ibu kandungnya soal warisan ke Pengadilan Negeri Takengon. Serambi Indonesia/ Mahyadi Asmaul Husna, anak yang menggugat ibu kandungnya soal warisan ke Pengadilan Negeri Takengon.
Sementara itu Asmaul Husna menjelaskan alasannya melayangkan gugatan ke pengadilan.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Regional
6 Kali Terpilih Jadi Anggota DPRD, The Hok Hiong: Pemilu 2024 yang Terakhir

6 Kali Terpilih Jadi Anggota DPRD, The Hok Hiong: Pemilu 2024 yang Terakhir

Regional
Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Malam ini Hujan Ringan

Regional
PKS dan Golkar Kuasai Kursi DPRD Kabupaten Sumbawa 

PKS dan Golkar Kuasai Kursi DPRD Kabupaten Sumbawa 

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
'Bullying' Suporter Persib Bandung, 2 Warga Solo Ditangkap

"Bullying" Suporter Persib Bandung, 2 Warga Solo Ditangkap

Regional
50 Rumah Warga Terdampak Banjir Lahar Gunung Lewotobi NTT

50 Rumah Warga Terdampak Banjir Lahar Gunung Lewotobi NTT

Regional
Siap Gencarkan Sport Tourism, Specta Jateng Open Tennis Tournament 2024 Disambut Antusias

Siap Gencarkan Sport Tourism, Specta Jateng Open Tennis Tournament 2024 Disambut Antusias

Regional
Polisi Tangkap 14 Orang Geng Motor Pelaku Tawuran yang Tewaskan Pelajar SMA

Polisi Tangkap 14 Orang Geng Motor Pelaku Tawuran yang Tewaskan Pelajar SMA

Regional
Tawuran Geng Motor Tewaskan 1 Pelajar SMA, Dipicu Saling Tantang di Medsos

Tawuran Geng Motor Tewaskan 1 Pelajar SMA, Dipicu Saling Tantang di Medsos

Regional
Pembeli Timah Ilegal di Sungai Bangka Ditangkap, Total Ada 14 Tersangka

Pembeli Timah Ilegal di Sungai Bangka Ditangkap, Total Ada 14 Tersangka

Regional
Geng Motor Tawuran di Bandar Lampung, 1 Korban Siswa SMA Tewas

Geng Motor Tawuran di Bandar Lampung, 1 Korban Siswa SMA Tewas

Regional
Wilayah Terdampak Longsor dan Banjir Luwu Terisolasi, Pemprov Sulsel Salurkan Bantuan dengan Helikopter

Wilayah Terdampak Longsor dan Banjir Luwu Terisolasi, Pemprov Sulsel Salurkan Bantuan dengan Helikopter

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com