Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kebakaran Pabrik Dua Kelinci, Polisi: Kerugian Rp 2 Miliar

Kompas.com - 23/11/2021, 18:44 WIB
Puthut Dwi Putranto Nugroho,
Teuku Muhammad Valdy Arief

Tim Redaksi

PATI, KOMPAS.com - Kebakaran hebat melanda Pabrik PT Dua Kelinci di Jalan Raya Pati - Kudus wilayah Kecamatan Margorejo, Kabupaten Pati, Jawa Tengah pada Selasa (23/11/2021) siang sekitar pukul 11.00 WIB.

Kepala Bidang Humas Polda Jateng Kombes M Iqbal Alqudusy menyampaikan, dari hasil keterangan yang dihimpun Polres Pati kerugian akibat kebakaran sebagian kecil bangunan pabrik PT Dua Kelinci diperkirakan mencapai Rp 2 miliar.

"Keterangan Kapolres Pati kerugian sekitar Rp 2 miliar," kata Kombes Iqbal saat dihubungi Kompas.com melalui ponsel, Rabu sore.

Baca juga: Kebakaran Pabrik Dua Kelinci di Pati, Api Diduga Berasal dari Gudang Kacang

Senior HRD PT Dua Kelinci Pati Tofan Rudianto mengatakan kebakaran yang diduga bermula dari gudang pengovenan kacang kering tersebut diketahui telah menghanguskan sekitar 5 persen dari total bangunan.

"Sesuai denah kurang lebih 5 persen bangunan terbakar mulai dari gudang dan perkantoran. Tidak ada korban jiwa. Api benar-benar padam sekitar pukul 15.00 dan selanjutnya proses pendinginan," kata Tofan.

Api diduga berasal dari gudang pengovenan kacang kering di sebelah barat.

Baca juga: Kericuhan Demo Buruh di Brebes, Pintu Pabrik Roboh Timpa Satpam dan Ancam Mogok Kerja

Semula pos keamanan Pabrik PT Dua Kelinci menerima informasi dari sambungan telepon jika muncul titik api dan kebakaran di bagian pengovenan kacang garing.

Seketika petugas PT Dua Kelinci langsung membunyikan tanda peringatan melalui sirine hingga seluruh pekerja berlari keluar menyelamatkan diri.

Saat itu diketahui para karyawan masih dalam posisi bekerja shift pagi hingga sore.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Terima Opini WTP dari BPK, Mas Dhito: Komitmen Pemkab Kediri Laksanakan Tata Keuangan Daerah

Terima Opini WTP dari BPK, Mas Dhito: Komitmen Pemkab Kediri Laksanakan Tata Keuangan Daerah

Regional
Korupsi Pembangunan Hotel Rp 22,6 Miliar, Eks Bupati Kuansing Ditahan

Korupsi Pembangunan Hotel Rp 22,6 Miliar, Eks Bupati Kuansing Ditahan

Regional
Kronologi Siswa SMP Bunuh Bocah 7 Tahun di Sukabumi, Korban Disodomi Dua Kali oleh Pelaku

Kronologi Siswa SMP Bunuh Bocah 7 Tahun di Sukabumi, Korban Disodomi Dua Kali oleh Pelaku

Regional
Ibu Rumah Tangga Pengedar Sabu di Balikpapan Ditangkap, Barang Bukti 33,5 Gram

Ibu Rumah Tangga Pengedar Sabu di Balikpapan Ditangkap, Barang Bukti 33,5 Gram

Regional
Truk Tabrak Truk di Bawen Tewaskan 1 Orang, Warga: Dari Atas Kencang, lalu 'Bres'

Truk Tabrak Truk di Bawen Tewaskan 1 Orang, Warga: Dari Atas Kencang, lalu "Bres"

Regional
Pegawai Ditangkap Kasus Perdagangan Burung, Bea Cukai Kalbagbar: Bukan Penyelundupan

Pegawai Ditangkap Kasus Perdagangan Burung, Bea Cukai Kalbagbar: Bukan Penyelundupan

Regional
Penimbun Solar Subsidi Ditangkap Saat Tidur di Salatiga, Kantongi 19 Nomor Pelat Kendaraan

Penimbun Solar Subsidi Ditangkap Saat Tidur di Salatiga, Kantongi 19 Nomor Pelat Kendaraan

Regional
Wujudkan SDM Unggul, Gubernur Kalteng Sugianto Luncurkan Berbagai Program Pendidikan

Wujudkan SDM Unggul, Gubernur Kalteng Sugianto Luncurkan Berbagai Program Pendidikan

Regional
Terjatuh Saat Jual Babi di Pasar, Seorang Petani di Sikka Meninggal

Terjatuh Saat Jual Babi di Pasar, Seorang Petani di Sikka Meninggal

Regional
Jalan Pantura Demak-Kudus Tersendat Lagi, Polisi Belakukan 'Contraflow'

Jalan Pantura Demak-Kudus Tersendat Lagi, Polisi Belakukan "Contraflow"

Regional
Berencana Kuras Isi Minimarket, Komplotan Bandit sampai Sewa Mobil untuk Kabur

Berencana Kuras Isi Minimarket, Komplotan Bandit sampai Sewa Mobil untuk Kabur

Regional
Istri Mantan Bupati Ikut Ramaikan Bursa Pilkada Banyumas

Istri Mantan Bupati Ikut Ramaikan Bursa Pilkada Banyumas

Regional
Video Viral Pendaki Nyalakan 'Flare' di Gunung Andong, Pengelola Merasa Kecolongan

Video Viral Pendaki Nyalakan "Flare" di Gunung Andong, Pengelola Merasa Kecolongan

Regional
Curhat Anak Korban Pembunuhan yang Mayatnya Disimpan Dalam Koper di Cikarang

Curhat Anak Korban Pembunuhan yang Mayatnya Disimpan Dalam Koper di Cikarang

Regional
Korupsi Modal Bank, Mantan Kepala Bappeda Bireuen Divonis 3 Tahun Penjara

Korupsi Modal Bank, Mantan Kepala Bappeda Bireuen Divonis 3 Tahun Penjara

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com