Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Warga Kota Padang Antusias Ikut Vaksinasi, 30.000 PNS, Pelayan Publik, dan Lansia Sudah Suntik vaksin

Kompas.com - 30/03/2021, 18:53 WIB
Rahmadhani,
Aprillia Ika

Tim Redaksi

PADANG, KOMPAS.com - Sebanyak 30.000 warga di Kota Padang di Sumatera Barat sudah menerima vaksin Covid-19. Pemerintah Kota (Pemkot) Kota Padang menargetkan vaksinasi kepada 700.000 warga.

"Ada sekitar 30.000 lebih yang sudah divaksin. Rinciannya sekitar 10.000 lebih tenaga medis, 17.000 lebih pelayan publik dan 3.000 lebih lansia," ujar Pelaksana Tugas (Plt) Wali Kota Padang Hendri Septa, Selasa (30/3/2021), kepada sejumlah wartawan.

Hendri Septa mengatakan, masyarakat sangat antusias mengikuti vaksinasi ini, sebab vaksinasi ini merupakan salah satu cara untuk memutus mata rantai penyebaran Covid-19.

"Alhamdulilah masyarakat sangat antusias mengikuti vaksinasi ini. Kami sangat bersyukur dengan kondisi ini, " ujarnya.

Baca juga: Angkernya Tanjakan Sintinjau Lauik Padang-Solok, KNKT Catat 36 Kecelakaan dalam Setahun

Hendri Septa mengaku optimistis sampai akhir tahun 2021 target vaksinasi di Kota Padang tercapai.

"Target kita sekitar 700.000 warga menerima vaksin. Kami berharap masyarakat berbondong-bondong mengikuti vaksinasi ini, " ujarnya.

Masyarakat diimbau untuk tidak mempercayai berita hoaks yang beredar. Vaksin Sinovac sudah dinyatakan halal oleh MUI dan sudah melalui uji klinis.

"Jadi jangan mempercayai berita yang belum pasti kebenarannya. Apalagi mengenai vaksin ini. MUI sudah mengeluarkan pernyataan kalau vaksin tersebut halal dan sudah uji klinisnya juga sudah keluar, " paparnya.

Baca juga: Banjir Landa 3 Kecamatan di Padang Lawas, Ratusan Rumah Terendam, 2 Jembatan Putus

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Curug Putri Carita di Pandeglang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Curug Putri Carita di Pandeglang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Regional
ART di Sukabumi Tewas Diduga Dibunuh di Rumah Majikan, Pelaku Ditangkap Dalam Bus

ART di Sukabumi Tewas Diduga Dibunuh di Rumah Majikan, Pelaku Ditangkap Dalam Bus

Regional
115 Rumah Terdampak Banjir di Dua Nagari di Kabupaten Sijunjung

115 Rumah Terdampak Banjir di Dua Nagari di Kabupaten Sijunjung

Regional
Serang Polsek di Kalteng, 4 Pemuda Mabuk Ditangkap

Serang Polsek di Kalteng, 4 Pemuda Mabuk Ditangkap

Regional
Geng Motor Tawuran Dalam Permukiman di Bandar Lampung, Warga Sebut 1 Orang Tewas

Geng Motor Tawuran Dalam Permukiman di Bandar Lampung, Warga Sebut 1 Orang Tewas

Regional
Harga Anjlok dan Cold Storage Tak Memadai, Nelayan di Aceh Terpaksa Buang 3 Ton Ikan

Harga Anjlok dan Cold Storage Tak Memadai, Nelayan di Aceh Terpaksa Buang 3 Ton Ikan

Regional
Pilkada Banten 2024, Gerindra-Demokrat Ingin Lanjutkan KIM di Banten

Pilkada Banten 2024, Gerindra-Demokrat Ingin Lanjutkan KIM di Banten

Regional
Pengusaha Kerajinan Tembaga Boyolali Ditemukan Tewas di Rumahnya, Diduga Dibunuh

Pengusaha Kerajinan Tembaga Boyolali Ditemukan Tewas di Rumahnya, Diduga Dibunuh

Regional
Puncak Gunung Lewotobi NTT Hujan Deras, Warga Diimbau Waspadai Banjir Lahar

Puncak Gunung Lewotobi NTT Hujan Deras, Warga Diimbau Waspadai Banjir Lahar

Regional
Pagi Berdarah, Suami di Ciamis Bunuh dan Mutilasi Istri di Jalan Desa

Pagi Berdarah, Suami di Ciamis Bunuh dan Mutilasi Istri di Jalan Desa

Regional
Kapal Logistik dari Malaysia Karam di Perairan Kepulauan Meranti

Kapal Logistik dari Malaysia Karam di Perairan Kepulauan Meranti

Regional
SDN 52 Buton Terendam Banjir, Pagar Sekolah Terpaksa Dijebol

SDN 52 Buton Terendam Banjir, Pagar Sekolah Terpaksa Dijebol

Regional
Tantang Mahyeldi pada Pilkada Sumbar, Bupati Solok Daftar ke Nasdem

Tantang Mahyeldi pada Pilkada Sumbar, Bupati Solok Daftar ke Nasdem

Regional
Kemeriahan BBI BBWI dan Lancang Kuning Carnival di Riau, dari 10.000 Penari hingga Ratusan UMKM dan Ekonomi Kreatif

Kemeriahan BBI BBWI dan Lancang Kuning Carnival di Riau, dari 10.000 Penari hingga Ratusan UMKM dan Ekonomi Kreatif

Regional
Bersengketa di MK, Penetapan Kursi DPRD Bangka Belitung Tertunda

Bersengketa di MK, Penetapan Kursi DPRD Bangka Belitung Tertunda

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com