Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Arus Kendaraan di Pantura Jabar Padat Merayap

Kompas.com - 23/08/2012, 16:02 WIB
Rini Kustiasih

Penulis

CIREBON, KOMPAS.com — Sejak Rabu (22/8/2012) malam, arus kendaraan jalur utama pantai utara Jawa Barat di wilayah Cirebon dan Indramayu padat merayap. Dari pantauan Kompas, mobil mulai berjajar dan melambat sekalipun tidak sampai macet total. Puncak kepadatan terjadi pada Rabu malam. Namun, puncak arus balik diperkirakan akan terjadi pada hari Sabtu.

Dosen Sekolah Tinggi Transportasi Darat Djajadi mengatakan, persoalan kemacetan dan kecelakaan selalu menjadi langganan saat mudik dan masa balik Lebaran. Sudah saatnya pemerintah mengambil tindakan komprehensif untuk mengatasi persoalan itu. "Problem utama terletak pada ketakseimbangan antara kapasitas jalan yang ada dan volume kendaraan yang melintas," katanya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com