Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Korban Merapi Nekat Bangun Rumah di KRB

Kompas.com - 25/05/2011, 17:27 WIB

Ia melanjutkan, daripada berkutat pada persoalan relokasi yang belum jelas, lebih baik pemerintah membekali masyarakat dengan pengetahuan mitigasi bencana.

"Saat ini kesadaran warga mulai tampak sehingga pembangunan rumah tidak lagi di bibir sungai, sudah mengambil jarak yang cukup aman," katanya.

Menurut dia, dengan dibangunnya rumah di kawasan atas, berarti warga sudah mengerti risikonya. "Oleh karena itu, diharapkan pemahaman masyarakat mengenai mitigasi lebih ditingkatkan lagi dan harus lebih tanggap mengenali tanda Gunung Merapi," katanya.

Wakidi, warga Dusun Kalitengah Kidul, mengatakan, dia kembali membangun rumah karena proses dialog dengan pemerintah belum terlaksana.

"Dulu informasinya menunggu shelter (hunian sementara), namun hingga saat ini tidak jelas. Kami minta pemerintah mencarikan solusi yang tidak memberatkan masyarakat," katanya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com