Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tengok, TPS "Full Pink" di Purworejo

Kompas.com - 14/02/2024, 17:33 WIB
Bayu Apriliano,
Glori K. Wadrianto

Tim Redaksi

PURWOREJO, KOMPAS.com - Berbagai cara dilakukan oleh penyelenggara pemilu di tingkat pusat hingga daerah untuk menggaet partisipasi masyarakat.

Salah satunya seperti yang terlihat di tempat pemungutan suara (TPS) di Kabupaten Purworejo, Jawa Tengah. Dekorasi TPS 018 Pangen Jurutengah ini dihiasi warna "full pink".

Ketua TPS 018 Kelurahan Pangen Jurutengah, Eko Teguh Purnomo (52) mengatakan, warna pink dipilih untuk menghilangkan kesan seram di TPS.

"Kami berusaha membawa bagaimana TPS itu bukan suatu yang menyeramkan, sehingga kami berusaha membuat warga ceria," kata Eko.

Baca juga: Petugas TPS di Lubuklinggau Pakai Seragam SMA

Selain dekorasi warna pink, panitia juga menyiapkan photo booth untuk menggaet pemilih agar memberikan suaranya dalam Pemilu tahun 2024.

Eko menyebut, dekorasi dengan warna full pink ini juga dilengkapi dengan pernak-pernik lainnya seperti balon dan tulisan-tulisan untuk berfoto.

Tak sedikit, warga yang usai mencoblos langsung berfoto di tempat yang sudah disediakan KPPS.

Adam Anugrah (33) -misalnya. Warga Kemuning Pangen Purutengah ini menilai dekorasi TPS 018 sangat menarik.

Dengan nuansa warna pink dan dekorasi yang kreatif membuat para pemilih menjadi semakin semangat datang di TPS.

"Saya datang bersama dengan keluarga, ada tempat untuk berfoto membuat kami bisa mengabadikan momen pesta demokrasi lima tahun sekali ini," ujar dia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Oknum PNS dan Honorer Selingkuh di Bangka Barat Digerebek Warga, Disanksi dan Berakhir Damai

Oknum PNS dan Honorer Selingkuh di Bangka Barat Digerebek Warga, Disanksi dan Berakhir Damai

Regional
Kemenag Luncurkan Program Senam Haji dan Batik Haji Indonesia di Medan

Kemenag Luncurkan Program Senam Haji dan Batik Haji Indonesia di Medan

Regional
Dimeriahkan Artis Papan Atas, Pemprov Riau Sediakan 150 Stan UMKM Gratis di Gebyar BBI BBWI Riau

Dimeriahkan Artis Papan Atas, Pemprov Riau Sediakan 150 Stan UMKM Gratis di Gebyar BBI BBWI Riau

Regional
Temuan Mayat Perempuan Dalam Koper di Cikarang, Keluarga Duga Pelaku Orang Terdekat

Temuan Mayat Perempuan Dalam Koper di Cikarang, Keluarga Duga Pelaku Orang Terdekat

Regional
'Usai Mayat Majikan Berhasil Dievakuasi, Anjingnya Juga Ikut Mati'

"Usai Mayat Majikan Berhasil Dievakuasi, Anjingnya Juga Ikut Mati"

Regional
Lagi, Seorang Petani di Brebes Tewas Diduga Karena Tabrak Lari

Lagi, Seorang Petani di Brebes Tewas Diduga Karena Tabrak Lari

Regional
4.500 Kader Semarakkan Jambore PKK Tingkat Kota Pekanbaru, Tampilkan Inovasi Kartini Masa Kini

4.500 Kader Semarakkan Jambore PKK Tingkat Kota Pekanbaru, Tampilkan Inovasi Kartini Masa Kini

Regional
Dua Truk Tabrakan di Jalan Lintas Sumatera akibat Jalan Berlubang

Dua Truk Tabrakan di Jalan Lintas Sumatera akibat Jalan Berlubang

Regional
9 Wisatawan di Gunungkidul Tersengat Ubur-ubur yang Mendadak Muncul

9 Wisatawan di Gunungkidul Tersengat Ubur-ubur yang Mendadak Muncul

Regional
Mengenal NBDI, Madrasah Peradaban Perempuan Hebat Sasak

Mengenal NBDI, Madrasah Peradaban Perempuan Hebat Sasak

Regional
Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Regional
Mobil Angkutan Terguling di Tanjakan Maluku Tengah, 1 Orang Tewas

Mobil Angkutan Terguling di Tanjakan Maluku Tengah, 1 Orang Tewas

Regional
Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Siang ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Minggu 28 April 2024, dan Besok : Siang ini Cerah Berawan

Regional
Juru Parkir Hotel Braga Purwokerto Tewas Ditembak Pengunjung, Korban Terluka di Dada

Juru Parkir Hotel Braga Purwokerto Tewas Ditembak Pengunjung, Korban Terluka di Dada

Regional
Masa Jabatan Habis, Anggota DPRD Ini Kembalikan Baju Dinas ke Rakyat

Masa Jabatan Habis, Anggota DPRD Ini Kembalikan Baju Dinas ke Rakyat

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com