Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Depot Bangunannya Bangkrut, Pengusaha di Palembang Alih Profesi Jadi Pengoplos BBM

Kompas.com - 05/10/2023, 15:59 WIB
Aji YK Putra,
Teuku Muhammad Valdy Arief

Tim Redaksi

PALEMBANG, KOMPAS.com- Lantaran usaha depot bangunannya bangkrut, Arjo Madjuri (53) nekat beralih profesi menjadi pengoplos Pertalite dan solar.

Akibat perbuatannya tersebut, Arjo kini mendekam di sel tahanan Polrestabes Palembaang usai ditangkap petugas.

Kapolrestabes Palembang Kombes Pol Harryo Sugihhartono mengatakan, Arjo ditangkap di tempat penyulingannya yang berada di kawasan Macan Lindungan, Ilir Barat I, pada Rabu (4/10/2023).

Baca juga: Gudang Penyulingan Minyak Ilegal di Banyuasin Dibongkar, 456 Liter BBM Oplosan Disita

Dari lokasi tersebut, polisi menyita barang bukti berupa 30 liter BBM hasil sulingan jenis pertalite dan solar yang sudah dioplos oleh pelaku.

“Hasil pemeriksaan, BBM yang sudah dioplos lagi dijual tersangka secara eceran kepada warga untuk mendapatkan keuntungan,” kata Harryo saat melakukan gelar perkara, Kamis (5/10/2023).

Harryo menjelaskan, Arjo telah menggeluti usaha pengoplosan BBM ilegal tersebut sejak delapan bulan terakhir.

Perbuatan itu ia lakukan karena mengaku usaha depot bangunannya telah bangkrut sehingga membutuhkan uang.

“Karena kebutuhan ekonomi dia mengaku melakukan kegiatan ini. Minyak tersebut dibeli tersangka dari tambang minyak ilegal di Muba,” ujar Harryo.

Baca juga: 81 Ton BBM Ilegal dari Sumsel Gagal Diselundupkan ke Lampung

Sementara itu, tersangka Arjo mengaku membeli minyak dari Muba sebanyak 200 liter seharga Rp 1,5 juta.

Minyak itu kemudian ia oplos menggunakan bahan kimia agar mendapatkan warga Pertalite dan Solar. Lalu, minyak itu dioplos lagi dengan Solar dan Pertalite asli dari SPBU.

“Pertalite ini tetap saya jual Rp 10.000 per liter dan Solar Rp 8.000 agar tidak dicurigai,” ungkapnya.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Wakil Bupati Sumbawa Daftar Penjaringan Cabub di Partai Nasdem

Wakil Bupati Sumbawa Daftar Penjaringan Cabub di Partai Nasdem

Regional
Respons NasDem soal Kantornya di Labuhanbatu Disita KPK

Respons NasDem soal Kantornya di Labuhanbatu Disita KPK

Regional
Kasus Suami di Ciamis Bunuh dan Mutilasi Istri, Potongan Tubuh Dikumpulkan di Pos Ronda

Kasus Suami di Ciamis Bunuh dan Mutilasi Istri, Potongan Tubuh Dikumpulkan di Pos Ronda

Regional
Anies Minta Grup Jangan Bubar, Perjuangan Belum Selesai

Anies Minta Grup Jangan Bubar, Perjuangan Belum Selesai

Regional
Sepekan Pantura Sayung Banjir Rob dan Jalan Demak-Kudus Tersendat, Sopir Truk: Lelah, Boros Solar

Sepekan Pantura Sayung Banjir Rob dan Jalan Demak-Kudus Tersendat, Sopir Truk: Lelah, Boros Solar

Regional
Simpan Narkoba di Rumah Dinas, Oknum Camat Ditangkap Polisi

Simpan Narkoba di Rumah Dinas, Oknum Camat Ditangkap Polisi

Regional
Semarang Night Carnival, Lalu Lintas di Jalan Pemuda dan Jalan Pandanaran Dialihkan

Semarang Night Carnival, Lalu Lintas di Jalan Pemuda dan Jalan Pandanaran Dialihkan

Regional
PDI-P Solo Minta Cawalkot yang Diusung Bertanggung Jawab Sejahterakan Masyarakat dan Tak Pindah Parpol Lain

PDI-P Solo Minta Cawalkot yang Diusung Bertanggung Jawab Sejahterakan Masyarakat dan Tak Pindah Parpol Lain

Regional
Terima Penghargaan dari Pemprov Jateng, Kota Semarang Jadi yang Terbaik dalam Penurunan Tingkat Pengangguran Terbuka

Terima Penghargaan dari Pemprov Jateng, Kota Semarang Jadi yang Terbaik dalam Penurunan Tingkat Pengangguran Terbuka

Regional
APBD Kalteng Meningkat 2 Kali Lipat dalam 8 Tahun, Capai Rp 8,79 Triliun pada 2024

APBD Kalteng Meningkat 2 Kali Lipat dalam 8 Tahun, Capai Rp 8,79 Triliun pada 2024

Regional
Kehidupan Ekonomi Kerajaan Demak

Kehidupan Ekonomi Kerajaan Demak

Regional
Pegawai Bea Cukai Ketapang yang Ditangkap Kasus Perdagangan 566 Burung Dicopot

Pegawai Bea Cukai Ketapang yang Ditangkap Kasus Perdagangan 566 Burung Dicopot

Regional
Kelola Air Tanpa Izin di Gili Trawangan, 2 Direktur Perusahaan Jadi Tersangka

Kelola Air Tanpa Izin di Gili Trawangan, 2 Direktur Perusahaan Jadi Tersangka

Regional
Diprotes, Unsoed Keluarkan Aturan Baru soal UKT, Diklaim Terjangkau

Diprotes, Unsoed Keluarkan Aturan Baru soal UKT, Diklaim Terjangkau

Regional
Pilkada Bangka Selatan, PDIP Berpotensi Usung Kembali Petahana Riza-Debby

Pilkada Bangka Selatan, PDIP Berpotensi Usung Kembali Petahana Riza-Debby

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com