Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mengenal Mamanda, Teater Tradisional dari Kalimantan Selatan: Sejarah Singkat, Fungsi, dan Cerita

Kompas.com - 09/03/2023, 22:58 WIB
Dini Daniswari

Editor

KOMPAS.com - Mamanda adalah seni teater tradisional yang berasal dari Banjarmasin, Kalimantan Selatan.

Mamanda merupakan teater yang dinamis dapat dipadukan dengan kesenian populer, seperti diiringi dengan musik pop.

Pertunjukan teater tradisional mamanda biasanya diiringi dengan alat musik biola dan gendang.

Mamanda

Sejarah Singkat Mamanda

Mamanda berkembang dari teater tradisional lain di Kalimantan Selatan, yakni wayang urang dan wayang gung.

Wayang urang telah dikenal sejak abad 11 M, tepatnya saat kebudayaan Jawa masuk ke Kalimantan Selatan.

Baca juga: Mengenal Seni Teater Tradisional Mamanda

Pengaruh lainnya berupa tradisi lisan dari Melayu, yaitu Syair Abdoel Moeleok yang dibawa oleh serombongan seniman asal Malaka pada abad ke-18.

Sekitar abad ke-20, mamanda mulai dikenal dengan nama Badamuluk.

Pengertian Mamanda

Mamanda berasal dari kata 'mama' (mamarina) yang dalam bahasa Banjar artinya paman dan kata 'nda' yang artinya terhormat.

Sehingga, mamanda dapat dimaknai sebagai sapaan kepada paman yang dihormati dalam sistem kekeluargaan atau kekerabatan.

Pementasan dilakukan menggunakan bahasa Banjar.

Seni tradisional mamanda memadukan antara musik, tarian, dan pementasan drama dalam pertunjukan.

Cerita Mamanda

Mamanda selalu mengangkat cerita mengenai rivalitas antara kebaikan dan keburukan yang dikemas dalam suasana kerajaan.

Lakon yang digunakan berasal dari pakem cerita hikayat atau syair. Adakalanya, lakon berasal dari karangan pemain yang disebut lakon carangan.

Lakon pakem yang biasa ditampilkan, seperti Syair Abdoel Moeloek, Seribu Satu Malam, Syair Siti Zubaidah, dan Hikayat Si Miskin.

Baca juga: Mengenal Randai, Kesenian Khas Minangkabau: Asal-usul, Cara, dan Cerita

Tahapan pertunjukan mamanda terdiri dari lagu (lagu Banjar), ladon atau konon, perkenalan penganan dan pangiwa, sidang kerajaan, dan babujukan.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Bandara Sam Ratulangi Kembali Dibuka, 25 Pesawat Dijadwalkan Terbang Hari Ini

Bandara Sam Ratulangi Kembali Dibuka, 25 Pesawat Dijadwalkan Terbang Hari Ini

Regional
Tertimpa Tembok Roboh, Kakak Beradik di Ende Tewas

Tertimpa Tembok Roboh, Kakak Beradik di Ende Tewas

Regional
Hadir dengan Tema Niscala, Semarang Night Carnival 2024 Tampilkan 4 Unsur Budaya

Hadir dengan Tema Niscala, Semarang Night Carnival 2024 Tampilkan 4 Unsur Budaya

Regional
Meriahnya 'Semarang Night Carnival', Pamerkan Empat Unsur Budaya di Kota Lumpia

Meriahnya "Semarang Night Carnival", Pamerkan Empat Unsur Budaya di Kota Lumpia

Regional
Pengakuan Ibu Potong Tangan Anaknya di Kupang, Merasa Kerasukan Lalu Ambil Pisau

Pengakuan Ibu Potong Tangan Anaknya di Kupang, Merasa Kerasukan Lalu Ambil Pisau

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Siang Berawan

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Siang Berawan

Regional
Setelah Nasdem, Bupati Solok Daftar ke Demokrat untuk Maju di Pilgub Sumbar

Setelah Nasdem, Bupati Solok Daftar ke Demokrat untuk Maju di Pilgub Sumbar

Regional
Anak Disabilitas di Ambon Ditemukan Kurus Penuh Air Kencing, Diduga Ditelantarkan Kakak Angkat

Anak Disabilitas di Ambon Ditemukan Kurus Penuh Air Kencing, Diduga Ditelantarkan Kakak Angkat

Regional
Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Regional
6 Kali Terpilih Jadi Anggota DPRD, The Hok Hiong: Pemilu 2024 yang Terakhir

6 Kali Terpilih Jadi Anggota DPRD, The Hok Hiong: Pemilu 2024 yang Terakhir

Regional
Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Malam ini Hujan Ringan

Regional
PKS dan Golkar Kuasai Kursi DPRD Kabupaten Sumbawa 

PKS dan Golkar Kuasai Kursi DPRD Kabupaten Sumbawa 

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com