Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kirab Budaya Cap Go Meh 2023 Bakal Keliling Kota Cirebon, Polisi Berlakukan Buka Tutup Arus

Kompas.com - 04/02/2023, 19:32 WIB
Muhamad Syahri Romdhon,
Robertus Belarminus

Tim Redaksi

CIREBON, KOMPAS.com – Perayaan Kirab Budaya Cap Go Meh di Kota Cirebon akan berlangsung pada Minggu (5/2/2023).

Rombongan iring-iringan Joli, Barongsai, Liong, yang dikolaborasikan dengan berbagai pertunjukan tradisional lainya, akan mengelilingi Kota Cirebon.

Kirab Budaya Cap Go Meh merupakan puncak perayaan pergantian Tahun Baru Imlek.

Diprediksi, Kirab Budaya ini akan berlangsung sangat meriah dan menjadi pusat perhatian banyak warga, terlebih pemerintah telah mencabut pembatasan aktivitas.

Baca juga: Melihat Kemeriahan Prosesi Sambut Rupang Jelang Cap Go Meh di Wihara Dewi Welas Asih Cirebon

Sekretaris Panitia Imlek dan Kirab Budaya Cap Go Meh 2023 Wihara Dewi Welas Asih Kota Cirebon, Richard Dharma Pekasa, menyampaikan, pihaknya merasa sangat bahagia akan dapat melaksanakan Kirab Budaya Cap Go Meh setelah terhenti selama pandemi Covid-19.

“Kami prediksi, besok akan ramai dan meriah. Teman-teman dari berbagai elemen, semisal Laskar Macan Ali, teman-teman di Keraton, pekerja seni dan kebudayaan, sudah menyampaikan akan ikut iring-iringan,” kata Richard, saat ditemui Kompas.com, Sabtu (4/2/2023).

Dia menyebut, seluruh persiapan di Wihara Dewi Welas Asih, dan juga Wihara lainnya sudah matang.

Termasuk dirinya juga sudah berkoordinasi dengan Pemerintah Kota Cirebon dan juga satuan Lalu Lintas Polres Cirebon Kota.

“Kami mengucapkan terima kasih untuk Pemerintah Kota Cirebon, yang mendukung kegiatan ini. Kepolisian juga, kami ucapkan terima kasih yang telah membantu lalu lintas saat berlangsung Cap Go Meh, dan juga kami mohon maaf kepada pengguna jalan apabila sempat tersendat saat berlangsung Cap Go Meh,” ungkap Richard.

Kasat Lantas Polres Cirebon Kota, AKP Triyono Raharja, menyampaikan, rombongan Kirab Budaya Cap Go Meh 2023 ini akan bergerak dari Wihara Dewi Welas Asih, masuk jalan Pasuketan, Pekiringan, Parujakan, Sukalila Selatan, Karanggetas, Jagabayan, Winaon, Kanoman, Talang, Taman Kebumen, dan kembali ke Wihara Dewi Welas Asih.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Wakil Bupati Sumbawa Daftar Penjaringan Cabub di Partai Nasdem

Wakil Bupati Sumbawa Daftar Penjaringan Cabub di Partai Nasdem

Regional
Respons NasDem soal Kantornya di Labuhanbatu Disita KPK

Respons NasDem soal Kantornya di Labuhanbatu Disita KPK

Regional
Kasus Suami di Ciamis Bunuh dan Mutilasi Istri, Potongan Tubuh Dikumpulkan di Pos Ronda

Kasus Suami di Ciamis Bunuh dan Mutilasi Istri, Potongan Tubuh Dikumpulkan di Pos Ronda

Regional
Anies Minta Grup Jangan Bubar, Perjuangan Belum Selesai

Anies Minta Grup Jangan Bubar, Perjuangan Belum Selesai

Regional
Sepekan Pantura Sayung Banjir Rob dan Jalan Demak-Kudus Tersendat, Sopir Truk: Lelah, Boros Solar

Sepekan Pantura Sayung Banjir Rob dan Jalan Demak-Kudus Tersendat, Sopir Truk: Lelah, Boros Solar

Regional
Simpan Narkoba di Rumah Dinas, Oknum Camat Ditangkap Polisi

Simpan Narkoba di Rumah Dinas, Oknum Camat Ditangkap Polisi

Regional
Semarang Night Carnival, Lalu Lintas di Jalan Pemuda dan Jalan Pandanaran Dialihkan

Semarang Night Carnival, Lalu Lintas di Jalan Pemuda dan Jalan Pandanaran Dialihkan

Regional
PDI-P Solo Minta Cawalkot yang Diusung Bertanggung Jawab Sejahterakan Masyarakat dan Tak Pindah Parpol Lain

PDI-P Solo Minta Cawalkot yang Diusung Bertanggung Jawab Sejahterakan Masyarakat dan Tak Pindah Parpol Lain

Regional
Terima Penghargaan dari Pemprov Jateng, Kota Semarang Jadi yang Terbaik dalam Penurunan Tingkat Pengangguran Terbuka

Terima Penghargaan dari Pemprov Jateng, Kota Semarang Jadi yang Terbaik dalam Penurunan Tingkat Pengangguran Terbuka

Regional
APBD Kalteng Meningkat 2 Kali Lipat dalam 8 Tahun, Capai Rp 8,79 Triliun pada 2024

APBD Kalteng Meningkat 2 Kali Lipat dalam 8 Tahun, Capai Rp 8,79 Triliun pada 2024

Regional
Kehidupan Ekonomi Kerajaan Demak

Kehidupan Ekonomi Kerajaan Demak

Regional
Pegawai Bea Cukai Ketapang yang Ditangkap Kasus Perdagangan 566 Burung Dicopot

Pegawai Bea Cukai Ketapang yang Ditangkap Kasus Perdagangan 566 Burung Dicopot

Regional
Kelola Air Tanpa Izin di Gili Trawangan, 2 Direktur Perusahaan Jadi Tersangka

Kelola Air Tanpa Izin di Gili Trawangan, 2 Direktur Perusahaan Jadi Tersangka

Regional
Diprotes, Unsoed Keluarkan Aturan Baru soal UKT, Diklaim Terjangkau

Diprotes, Unsoed Keluarkan Aturan Baru soal UKT, Diklaim Terjangkau

Regional
Pilkada Bangka Selatan, PDIP Berpotensi Usung Kembali Petahana Riza-Debby

Pilkada Bangka Selatan, PDIP Berpotensi Usung Kembali Petahana Riza-Debby

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com