Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pernah Sebut Gaji Pejabat Kecil, Ini Alasan Kaesang Pangarep Tertarik Terjun ke Dunia Politik

Kompas.com - 26/01/2023, 14:45 WIB
Maya Citra Rosa

Editor

KOMPAS.com - Kaesang Pangarep mengungkapkan ketertarikannya terjun ke dunia politik setelah sekian lama fokus berbisnis.

Ketertarikan adik dari Wali Kota Gibran Rakabuming Raka tersebut disampaikan saat makan siang bersama Presiden Joko Widodo (Jokowi) di Solo, Jawa Tengah, Senin (23/1/2023).

Pernah bilang tak mau jadi pejabat

Pernyataan Kaesang ini cukup mengejutkan karena beberapa waktu lalu putra bungsu Presiden Jokowi tersebut sempat tidak mau menjadi pejabat karena gajinya kecil.

Kaesang pernah mengungkapkan hal itu dalam video yang diunggah artis Irfan Hakim di YouTube pada 15 April 2022.

Saat itu Kaesang menyebutkan bahwa sebagian besar keluarganya adalah pejabat, yaitu ayahnya Presiden Jokowi, kakak sulungnya Wali Kota Solo Gibran, dan kakak iparnya Wali Kota Medan Bobby Nasution.

"Bapak, Mas Gibran, kakak ipar. Otomatis ibu juga, kakak ipar (istri Gibran, Selvi Ananda), dan kakak saya yang nomor dua juga."

Baca juga: Soal Wacana Kaesang Bakal Gantikan Jadi Wali Kota Solo, Gibran: Enggak, Aku Masih di Sini

"Jadi kalau kumpul keluarga, pejabat semua, terus ada orang sipil dateng, 'Misi, Pak'," kata Kaesang sembari tertawa.

"Yang sipil lu doang?" tanya Irfan Hakim, dilansir dari TribunJateng, Kamis (26/1/2023).

Kemudian, Irfan Hakim bertanya soal kenapa Kaesang tidak mau menjadi pejabat atau berkecimpung di pemerintahan.

Kaesang menjawab bahwa dia tidak mau karena gaji pejabat yang kecil.

"Gajinya dikit," ucap Kaesang dengan bisik-bisik di dekat mikrofon clip on.

Menurut dia, lebih baik menjadi pengusaha dibanding pejabat karena passion-nya yang dirasa kurang cocok.

Meski demikian, Kaesang juga mengaku sering mendapat tawaran dari sejumlah orang untuk masuk ke dunia politik.

Namun, tawaran tersebut ditolak karena menurut dia itu tidak seru.

"Dari 2019, ada. Dari DPR semua ada," kata Kaesang.

Alasan Kaesang tertarik masuk dunia politik

Baca juga: Gibran Sebut Perubahan Kota Solo Jadi Alasan Kaesang Tertarik Masuk Politik

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jokowi Akan Salurkan Bantuan 70.000 Mesin Pompa Air ke Petani, Antisipasi Musim Kemarau Tiba

Jokowi Akan Salurkan Bantuan 70.000 Mesin Pompa Air ke Petani, Antisipasi Musim Kemarau Tiba

Regional
Tertimpa Kapas 300 Kg,  Buruh di Sragen Tewas Saat Bongkar Muat

Tertimpa Kapas 300 Kg, Buruh di Sragen Tewas Saat Bongkar Muat

Regional
Ingin Gelar Kegiatan Seni dan Budaya Gratis? Gedung Seni Budaya Kota Tangerang Bisa Jadi Rekomendasi

Ingin Gelar Kegiatan Seni dan Budaya Gratis? Gedung Seni Budaya Kota Tangerang Bisa Jadi Rekomendasi

Regional
Petugas Damkar Evakuasi Sepasang Ular Sepanjang 1 Meter yang Sedang Kawin di Rumah Warga

Petugas Damkar Evakuasi Sepasang Ular Sepanjang 1 Meter yang Sedang Kawin di Rumah Warga

Regional
Jebol Tembok, Maling Gasak 8 Kambing Warga Magelang, Kerugian Capai Rp 20 Juta

Jebol Tembok, Maling Gasak 8 Kambing Warga Magelang, Kerugian Capai Rp 20 Juta

Regional
Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Rabu 26 Juni 2024, dan Besok : Siang ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Rabu 26 Juni 2024, dan Besok : Siang ini Cerah Berawan

Regional
Tergiur Pekerjaan Paruh Waktu di Medsos, Mahasiswa Asal Semarang Malah Tertipu, Uang Ratusan Juta Lenyap

Tergiur Pekerjaan Paruh Waktu di Medsos, Mahasiswa Asal Semarang Malah Tertipu, Uang Ratusan Juta Lenyap

Regional
Pembangunan PTN Konghucu di Babel Mangkrak 3 Tahun, Ada Penolakan Masyarakat

Pembangunan PTN Konghucu di Babel Mangkrak 3 Tahun, Ada Penolakan Masyarakat

Regional
Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Rabu 26 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Rabu 26 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Regional
Mayat Penagih Utang di Palembang Dicor Dalam Kolam Ikan

Mayat Penagih Utang di Palembang Dicor Dalam Kolam Ikan

Regional
Relokasi Warga Terdampak Bendungan Jragung Dikebut, Disiapkan Lahan 18,6 Hektar

Relokasi Warga Terdampak Bendungan Jragung Dikebut, Disiapkan Lahan 18,6 Hektar

Regional
Antisipasi Judi Online, Ponsel 300 Anggota Polresta Solo Diperiksa Mendadak

Antisipasi Judi Online, Ponsel 300 Anggota Polresta Solo Diperiksa Mendadak

Regional
Di Teater Guriang, Petani Pulang Nyawah Pun Bisa Nonton Pertunjukan...

Di Teater Guriang, Petani Pulang Nyawah Pun Bisa Nonton Pertunjukan...

Regional
Menanam Mimpi di Panggung Teater

Menanam Mimpi di Panggung Teater

Regional
Isu Pemekaran 3 Kabupaten di Lampung Mencuat, Akademisi: Jangan Mau Dibodohi Marketing Politik

Isu Pemekaran 3 Kabupaten di Lampung Mencuat, Akademisi: Jangan Mau Dibodohi Marketing Politik

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com