Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Belum Pecah KK Setelah Nikahi Erina Gudono, KK Kaesang Masih Ikut Gibran

Kompas.com - 15/12/2022, 11:22 WIB
Ardi Priyatno Utomo

Editor

SOLO, KOMPAS.com - Putra bungsu Presiden Joko Widodo (Jokowi), Kaesang Pangarep, diketahui belum memecah Kartu Keluarga (KK) setelah menikah dengan Erina Gudono.

Artinya, KK Kaesang masih ikut kakak tertuanya, Gibran Rakabuming Raka yang juga merupakan Wali Kota Solo.

Baca juga: Kaesang Unggah Foto Pakai Baju Puan Maharani, Candaan Gibran: Mungkin Tim Suksesnya

Setelah melangsungkan akad nikah di Pendapa Royal Ambarrukmo Sabtu (10/12/2022), Kaesang dan Erina mendapatkan KK dan Kartu Tanda Penduduk (KTP) baru.

Namun hingga kini, keduanya diketahui masih belum berpindah KK, dan mengikuti kartu keluarga yang awal.

Artinya, Kaesang Pangarep masih ikut Gibran. Sementara Erina Gudono masih di dalam kartu ibunya, Sofiatun Gudono.

Hanya saja, status mereka saat ini sudah berpindah menjadi "menikah".

Perubahan status tersebut dibenarkan Kepala Disdukcapil Kota Solo, Yuhanes Pramono, dilansir TribunSolo.

"Tapi KK Mas Kaesang dengan Mbak Erina belum berdiri sendiri, KK masih masing-masing di KK awalnya," katanya, Rabu (14/12/2022).

Pramono menerangkan, pasangan yang melangsungkan tasyakuran sehari setelah akad itu belum mengurus KK baru.

"Belum (diurus). Itu (bila tidak diurus saat ini) juga tidak apa-apa, itu hak setiap warga negara," terang dia.

"Nanti, misalnya yang bersangkutan mau pindah, kemudian mecah KK, akan kami layani," tambahnya.

Artikel ini telah tayang di TribunSolo.com dengan judul Belum Pecah KK Pasca Nikahi Erina Gudono, KK Kaesang Pangarep Masih Gabung dengan Gibran

Baca juga: Unggah Foto Bersama Ahok dan Nadiem di Kondangan Kaesang, Rambut Putih Ganjar Dikomentari Warganet

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Dirundung, Puluhan Siswi SMA Wira Bhakti Gorontalo Lari dari Sekolah

Dirundung, Puluhan Siswi SMA Wira Bhakti Gorontalo Lari dari Sekolah

Regional
Dituding Lecehkan Gadis Pemohon KTP, ASN Disdukcapil Nunukan: Saya Tidak Melakukan Itu

Dituding Lecehkan Gadis Pemohon KTP, ASN Disdukcapil Nunukan: Saya Tidak Melakukan Itu

Regional
Longsor di Pinrang, Batu Seukuran Mobil dan Pohon Tumbang Tutupi Jalan

Longsor di Pinrang, Batu Seukuran Mobil dan Pohon Tumbang Tutupi Jalan

Regional
Transaksi Seksual di Balik Pembunuhan Gadis Muda Dalam Lemari di Cirebon

Transaksi Seksual di Balik Pembunuhan Gadis Muda Dalam Lemari di Cirebon

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Sedang

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Sedang

Regional
Lontaran Pijar Gunung Ibu Capai 1.000 Meter di Bawah Bibir Kawah

Lontaran Pijar Gunung Ibu Capai 1.000 Meter di Bawah Bibir Kawah

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Siang Ini Berawan

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Sabtu 11 Mei 2024, dan Besok : Siang Ini Berawan

Regional
Mati Terkena Tombak, Bangkai Paus Kerdil Terdampar di Botubarani

Mati Terkena Tombak, Bangkai Paus Kerdil Terdampar di Botubarani

Regional
Ibu Melahirkan di Ambulans karena Jalan Rusak, Dinkes Kalbar Bersuara

Ibu Melahirkan di Ambulans karena Jalan Rusak, Dinkes Kalbar Bersuara

Regional
[POPULER NUSANTARA] Pabrik Sepatu Bata di Karawang Tutup | Kades di Blora Tewas Tersengat Listrik

[POPULER NUSANTARA] Pabrik Sepatu Bata di Karawang Tutup | Kades di Blora Tewas Tersengat Listrik

Regional
Ketiduran Sambil Bawa Emas, Nenek 87 Tahun Jadi Korban Perampokan

Ketiduran Sambil Bawa Emas, Nenek 87 Tahun Jadi Korban Perampokan

Regional
Kemenkes Berikan Beasiswa Kedokteran Khusus untuk Anak Asli Natuna

Kemenkes Berikan Beasiswa Kedokteran Khusus untuk Anak Asli Natuna

Regional
Banjir Sembakung Jadi Perhatian Nasional, Pemda Nunukan Dapat Bantuan 213 Unit Rumah dari BNPP

Banjir Sembakung Jadi Perhatian Nasional, Pemda Nunukan Dapat Bantuan 213 Unit Rumah dari BNPP

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com