Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pengeroyokan di Serang, 1 Pelajar Tewas dengan Luka Bacok

Kompas.com - 23/10/2022, 21:07 WIB
Rasyid Ridho,
Pythag Kurniati

Tim Redaksi

SERANG, KOMPAS.com - Seorang pelajar berinisial MF (17) tewas setelah dibacok oleh sekelompok orang saat melintas di pertigaan Cigodeg, Desa Sindangsari, Kecamatan Petir, Serang, Banten pada Minggu (23/10/2022) dini hari.

Tak hanya MF, sekelompok pemuda berjumlah lebih dari 10 orang juga membacok rekan korban SR (20).

Akibatnya SR mengalami luka dan dirawat di Puskesmas Petir.

Baca juga: Tak Hanya di Cimahi, Pria di Serang Juga Ditusuk OTK hingga Tewas Saat Pulang Shalat Jumat

Kapolres Serang AKBP Yudha Satria mengatakan, peristiwa penganiayaan hingga menyebabkan satu korban meninggal dunia dan satu lainnya luka-luka terjadi pada Minggu dini hari pukul 01.40 WIB.

"Akibat peristiwa itu dua orang mengalami luka akibat senjata tajam. Keduanya, SR mengalami luka akibat senjata tajam pada bagian kepala dan tangan bagian kiri, sedangkan MF mengalami luka akibat senjata tajam pada bagian punggung meninggal dunia," kata Yudha melalui keterangannya, Minggu.

Baca juga: Perusahaan Pengepul Oli Bekas di Serang Ditutup Polda dan DLHK Banten

Kronologi

Yudha menceritakan, peristiwa tersebut terjadi saat seorang pemuda bernama TR (20) memiliki masalah dengan FA (20), lalu FA mengajak TR berduel.

Ajakan itu pun kemudian disambut oleh TR yang kemudian bersepakat untuk bertemu di tempat kejadian perkara (TKP).

Selanjutnya, TR mengajak rekannya yaitu MF dan SR untuk menemaninya dengan dipesenjatai dua celurit.

"TR, SR dan MF berangkat menggunakan satu motor ke TKP lokasi duel dan tibalah ketiganya di TKP, sudah menunggu FA dan teman-temanya lebih banyak, selanjutnya FA dan kawan-kawanya menyerang TR, SR dan MF dan terjadi pengeroyokan," ujar Yudha.

Baca juga: Pulang Shalat Jumat, Warga Serang Banten Ditusuk OTK hingga Tewas


Halaman:


Terkini Lainnya

'Bullying' Suporter Persib Bandung, 2 Warga Solo Ditangkap

"Bullying" Suporter Persib Bandung, 2 Warga Solo Ditangkap

Regional
50 Rumah Warga Terdampak Banjir Lahar Gunung Lewotobi NTT

50 Rumah Warga Terdampak Banjir Lahar Gunung Lewotobi NTT

Regional
Siap Gencarkan Sport Tourism, Specta Jateng Open Tennis Tournament 2024 Disambut Antusias

Siap Gencarkan Sport Tourism, Specta Jateng Open Tennis Tournament 2024 Disambut Antusias

Regional
Polisi Tangkap 14 Orang Geng Motor Pelaku Tawuran yang Tewaskan Pelajar SMA

Polisi Tangkap 14 Orang Geng Motor Pelaku Tawuran yang Tewaskan Pelajar SMA

Regional
Tawuran Geng Motor Tewaskan 1 Pelajar SMA, Dipicu Saling Tantang di Medsos

Tawuran Geng Motor Tewaskan 1 Pelajar SMA, Dipicu Saling Tantang di Medsos

Regional
Pembeli Timah Ilegal di Sungai Bangka Ditangkap, Total Ada 14 Tersangka

Pembeli Timah Ilegal di Sungai Bangka Ditangkap, Total Ada 14 Tersangka

Regional
Geng Motor Tawuran di Bandar Lampung, 1 Korban Siswa SMA Tewas

Geng Motor Tawuran di Bandar Lampung, 1 Korban Siswa SMA Tewas

Regional
Wilayah Terdampak Longsor dan Banjir Luwu Terisolasi, Pemprov Sulsel Salurkan Bantuan dengan Helikopter

Wilayah Terdampak Longsor dan Banjir Luwu Terisolasi, Pemprov Sulsel Salurkan Bantuan dengan Helikopter

Regional
Calon Independen di Pilkada Nagekeo Wajib Kantongi 11.973 Dukungan

Calon Independen di Pilkada Nagekeo Wajib Kantongi 11.973 Dukungan

Regional
Mahasiswa Unlam Hilang Saat Reboisasi di Hutan Kapuas Kalteng

Mahasiswa Unlam Hilang Saat Reboisasi di Hutan Kapuas Kalteng

Regional
Curug Putri Carita di Pandeglang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Curug Putri Carita di Pandeglang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Regional
ART di Sukabumi Tewas Diduga Dibunuh di Rumah Majikan, Pelaku Ditangkap Dalam Bus

ART di Sukabumi Tewas Diduga Dibunuh di Rumah Majikan, Pelaku Ditangkap Dalam Bus

Regional
115 Rumah Terdampak Banjir di Dua Nagari di Kabupaten Sijunjung

115 Rumah Terdampak Banjir di Dua Nagari di Kabupaten Sijunjung

Regional
Serang Polsek di Kalteng, 4 Pemuda Mabuk Ditangkap

Serang Polsek di Kalteng, 4 Pemuda Mabuk Ditangkap

Regional
Geng Motor Tawuran Dalam Permukiman di Bandar Lampung, Warga Sebut 1 Orang Tewas

Geng Motor Tawuran Dalam Permukiman di Bandar Lampung, Warga Sebut 1 Orang Tewas

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com