Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sabet Emas di Penampilan Perdana ASEAN Para Games, Firza Faturahman Bercita-cita Belikan Rumah Orangtua

Kompas.com - 01/08/2022, 17:14 WIB
Fristin Intan Sulistyowati,
Ardi Priyatno Utomo

Tim Redaksi

SOLO, KOMPAS.com - Atlet Para-atletik lari 100 meter putra, Firza Faturahman Listianto (18) kelas T46, beri kejutkan di ASEAN Para Games 2022, Senin (1/8/2022).

Pasalnya, pemuda asal Rungkut, Surabaya itu baru pertama kali ikuti multievent internasional ini dan langsung menyabet emas pertamanya.

"Sangat bahagia aku, bahagia banget. ASEAN Para Games Indonesia baru pertama kali ikut," kata Firza Faturahman Listianto sesuai tampil, Senin (1/8/2022).

Baca juga: ASEAN Para Games 2022, Peran Penting Pendamping di Balik Emas Ni Made Arianti

Pria yang baru mengikuti pelatnas persiapan pada Maret 2022 untuk ajang ASEAN Para Games 2022 mengaku, pertandingan ini merupakan pencapaian yang melebih target dari National Paralympic Committee (NPC) Indonesia.

Sebelum melakukan pelatnas, Firza mengaku hanya berlantih seperti biasanya di daerah asalnya di Rungkut, Surabaya.

"Target pelatih perak (atau) perunggu. Ini saya target sendiri juga perak dan perunggu. Eh ternyata dapat emas," jelasnya.

Waktu lari Firza kali ini juga rekor terbaru untuknya, karena melampaui rekor sebelumnya saat ikuti  Pesta Olahraga Remaja Asia (Asian Youth Games) 2021 lalu.

"Dulu saat Bahrain, 11,6 detik. Sekarang 11,5 detik. Terget kedepannya 11,3 detik lebih bagus dari sekarang," jelasnya.

Berkat penampilannya perdananya ini, Firza mendapatkan pujian dari semua lawan yang bertanding baik dari Vietnam, Myanmar dan Philipina.

"Terimakasih pujiannya, kalian juga bagus, kita sama-sama bangus," jelasnya.

Kemenangan perdananya ini, ia tujukan kepada kedua orang tuanya dan bercita-cita ingin membelikan rumah.

"Motivasi saya membelikan orangtua rumah. Saya cita-cita memberikan ayah dan ibu rumah, karena di Surabaya masih ngontrak," katanya.

Baca juga: Aris Wibawa Raih Emas Renang ASEAN Para Games: Persembahan untuk Kemerdekaan Indonesia

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
'Bullying' Suporter Persib Bandung, 2 Warga Solo Ditangkap

"Bullying" Suporter Persib Bandung, 2 Warga Solo Ditangkap

Regional
50 Rumah Warga Terdampak Banjir Lahar Gunung Lewotobi NTT

50 Rumah Warga Terdampak Banjir Lahar Gunung Lewotobi NTT

Regional
Siap Gencarkan Sport Tourism, Specta Jateng Open Tennis Tournament 2024 Disambut Antusias

Siap Gencarkan Sport Tourism, Specta Jateng Open Tennis Tournament 2024 Disambut Antusias

Regional
Polisi Tangkap 14 Orang Geng Motor Pelaku Tawuran yang Tewaskan Pelajar SMA

Polisi Tangkap 14 Orang Geng Motor Pelaku Tawuran yang Tewaskan Pelajar SMA

Regional
Tawuran Geng Motor Tewaskan 1 Pelajar SMA, Dipicu Saling Tantang di Medsos

Tawuran Geng Motor Tewaskan 1 Pelajar SMA, Dipicu Saling Tantang di Medsos

Regional
Pembeli Timah Ilegal di Sungai Bangka Ditangkap, Total Ada 14 Tersangka

Pembeli Timah Ilegal di Sungai Bangka Ditangkap, Total Ada 14 Tersangka

Regional
Geng Motor Tawuran di Bandar Lampung, 1 Korban Siswa SMA Tewas

Geng Motor Tawuran di Bandar Lampung, 1 Korban Siswa SMA Tewas

Regional
Wilayah Terdampak Longsor dan Banjir Luwu Terisolasi, Pemprov Sulsel Salurkan Bantuan dengan Helikopter

Wilayah Terdampak Longsor dan Banjir Luwu Terisolasi, Pemprov Sulsel Salurkan Bantuan dengan Helikopter

Regional
Calon Independen di Pilkada Nagekeo Wajib Kantongi 11.973 Dukungan

Calon Independen di Pilkada Nagekeo Wajib Kantongi 11.973 Dukungan

Regional
Mahasiswa Unlam Hilang Saat Reboisasi di Hutan Kapuas Kalteng

Mahasiswa Unlam Hilang Saat Reboisasi di Hutan Kapuas Kalteng

Regional
Curug Putri Carita di Pandeglang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Curug Putri Carita di Pandeglang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Regional
ART di Sukabumi Tewas Diduga Dibunuh di Rumah Majikan, Pelaku Ditangkap Dalam Bus

ART di Sukabumi Tewas Diduga Dibunuh di Rumah Majikan, Pelaku Ditangkap Dalam Bus

Regional
115 Rumah Terdampak Banjir di Dua Nagari di Kabupaten Sijunjung

115 Rumah Terdampak Banjir di Dua Nagari di Kabupaten Sijunjung

Regional
Serang Polsek di Kalteng, 4 Pemuda Mabuk Ditangkap

Serang Polsek di Kalteng, 4 Pemuda Mabuk Ditangkap

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com