Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Geng Motor di Tasikmalaya Melempari Pengendara Umum dengan Batu

Kompas.com - 30/08/2021, 12:39 WIB
Irwan Nugraha,
Abba Gabrillin

Tim Redaksi

TASIKMALAYA, KOMPAS.com - Anggota geng motor yang melempari pengendara di Jalan Perintis Kemerdekaan, Kawalu, Kota Tasikmalaya, Jawa Barat, dengan batu berhasil ditangkap.

Para pelaku ditangkap Tim Maung Galunggung Polresta Tasikmalaya.

Saat penangkapan, seorang anggota geng motor kedapatan membawa senjata tajam jenis katana.

"Kegiatan patroli Tim Maung Galunggung mendapatkan laporan dari warga, adanya pemuda-pemudi yang melempari pengguna jalan dengan batu pada malam hari. Setelah diperiksa tadi malam, kami menemukan katana dan bambu atau balok kayu yang ditempelkan paku," ujar Kepala Tim Maung Galunggung Polresta Tasikmalaya, Ipda Ipan Faisal kepada wartawan, Senin (30/8/2021).

Baca juga: Seorang Pria Loncat dari Jembatan Cirahong, Proses Evakuasi Dramatis

Ipan mengatakan, anggota geng motor yang ditangkap berjumlah 11 orang.

Adapun 2 di antaranya merupakan perempuan muda yang mengaku anggota kelompok tersebut.

Rian (39), warga Kecamatan Salopa, Kabupaten Tasikmalaya, adalah salah satu korban pelemparan yang dilakukan geng motor.

Rian bersyukur atas penangkapan geng motor yang meresahkan dan membahayakan warga.

Menurut Rian, dia hampir terjatuh dari motor saat tiba-tiba dilempari dengan batu oleh para pelaku.

Baca juga: Aksi Pengejaran Geng Motor, Polisi Bekuk Puluhan Pelaku Setelah Kerap Lukai Pengendara Saat Malam Hari

Rian sempat berupaya menegur aksi tersebut.

Namun, dia mengurungkan niatya karena saat itu ada banyak anggota geng motor yang terlibat.

"Awalnya saya mau berhenti dan emosi. Eh, para pelaku banyak dan mengacungkan senjata tajam. Saya pun takut ada apa-apa, karena saya sendirian dan memilih melanjutkan kendaraan saja," kata Rian.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Gempa Garut M 6,5 Terasa sampai Kota Serang Banten

Gempa Garut M 6,5 Terasa sampai Kota Serang Banten

Regional
Gempa M 6,5 Guncang Garut, Terasa sampai Jakarta

Gempa M 6,5 Guncang Garut, Terasa sampai Jakarta

Regional
Hadiri Halalbihalal Partai Golkar Solo, Gibran: Diundang Datang, Semua Teman

Hadiri Halalbihalal Partai Golkar Solo, Gibran: Diundang Datang, Semua Teman

Regional
Kesaksian Pengelola Parkir Hotel Braga Purwokerto, Pelaku Menembak Setelah Mintai Karcis

Kesaksian Pengelola Parkir Hotel Braga Purwokerto, Pelaku Menembak Setelah Mintai Karcis

Regional
Buka Manasik Haji, Bupati Arief: Pemkab Blora Siap Dukung Jemaah dari Persiapan hingga Kepulangan

Buka Manasik Haji, Bupati Arief: Pemkab Blora Siap Dukung Jemaah dari Persiapan hingga Kepulangan

Regional
Bupati Dadang Supriatna Apresiasi Peran FKDT dan Fokus Sejahterakan Guru Mengaji

Bupati Dadang Supriatna Apresiasi Peran FKDT dan Fokus Sejahterakan Guru Mengaji

Regional
Gibran Hadiri Halalbihalal Partai Golkar Solo

Gibran Hadiri Halalbihalal Partai Golkar Solo

Regional
Mengenal Kain Tenun Motif Renda yang Dibeli Sandiaga Uno di Bima

Mengenal Kain Tenun Motif Renda yang Dibeli Sandiaga Uno di Bima

Regional
Asyik Judi Online, Oknum PNS di Aceh Timur Ditangkap Polisi

Asyik Judi Online, Oknum PNS di Aceh Timur Ditangkap Polisi

Regional
Maksimalkan Potensi Blora, Bupati Arief Minta Masukkan dari Kemenko Perekonomian dan Guru Besar Unnes

Maksimalkan Potensi Blora, Bupati Arief Minta Masukkan dari Kemenko Perekonomian dan Guru Besar Unnes

Regional
5 Tradisi Pacuan Tradisional di Indonesia, Tidak Hanya Karapan Sapi

5 Tradisi Pacuan Tradisional di Indonesia, Tidak Hanya Karapan Sapi

Regional
Juru Parkir Hotel Braga Purwokerto yang Tewas Ditembak Baru Bekerja Seminggu

Juru Parkir Hotel Braga Purwokerto yang Tewas Ditembak Baru Bekerja Seminggu

Regional
Gempa M 5,2 Guncang Maluku, BPBD: Tak Ada Kerusakan

Gempa M 5,2 Guncang Maluku, BPBD: Tak Ada Kerusakan

Regional
Bandara Supadio Hanya Layani Penerbangan Domestik, Warga Pontianak Merasa Dirugikan

Bandara Supadio Hanya Layani Penerbangan Domestik, Warga Pontianak Merasa Dirugikan

Regional
Gempa M 5,2 Guncang Tanimbar Maluku, Tak Berpotensi Tsunami

Gempa M 5,2 Guncang Tanimbar Maluku, Tak Berpotensi Tsunami

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com