Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Daftar 12 Lokasi Isolasi Mandiri di Banten, Ada 8 di Tangerang

Kompas.com - 19/07/2021, 14:41 WIB
Rasyid Ridho,
David Oliver Purba

Tim Redaksi

SERANG, KOMPAS.com - Sebanyak 12 lokasi isolasi mandiri disiapkan untuk perawatan pasien Covid-19 di Banten.

Berikut ini daftarnya:

Baca juga: Simak Jadwal dan Lokasi SIM Keliling di Serang Banten Pekan Ini

1. Hotel Yasmin di Jalan Raya Binong, Kecamatan Curug, Kabupaten Tangerang dengan kapasitas 180 tempat tidur

Baca juga: Ini Dua Lokasi Tempat Isoman Terpusat di Kediri, Berikut Fasilitas dan Cara Aksesnya

2. PKPRI Majasari di Jalan Raya Labuan, Sukaratu, Kabupaten Pandeglang dengan kapasitas 28 tempat tidur

3. Kawasan Terpadu Pertanian di Jalan Tandon Ciater, Kecamatan Serpong, Kota Tangerang Selatan dengan kapasitas 300 tempat tidur

4. Hotel Trans di Jalan Kadung Baya, Kecamatan Cibeber, Kota Cilegon dengan kapasitas 41 tempat tidur

5. Gedung RSI H Madali di Jalan Sunan Kalijaga, Muara Ciujung Timur, Kecamatan Rangkasbitung, Kabupaten Lebak dengan kapasitas 30 tempat tidur.

6. PKM Penunggangan Barat di Jalan Bangau Raya, Kecamatan Cibodas, Kota Tangerang dengan kapasitas 44 tempat tidur

7. PKM Jurumudi Baru di Jalan Halim Perdana Kusuma, Belendung, Kecamatan Benda, Kota Tangerang dengan kapasitas 70 tempat tidur

8. PKM Sudimara Pinang di Kecamatan Pinang, Kota Tangerang dengan kapasitas 48 tempat tidur

9. PKM Manis Jaya di Jalan Cikoneng Girang Manis Jaya m, Kecamatan Jatiuwung, Kota Tangerang dengan kapasitas 40 tempat tidur

10. PKM Batusari di Jalan Daan Mogot, KM 21, Kecamatan Batu Ceper, Kota Tangerang dengan kapasitas 59 tempat tidur.

11. PKM Gebang Raya di Jalan Raya Villa Tangerang Indah, Kecamatan Priuk, Kota Tangerang dengan kapasitas 28 tempat tidur

12. Dinas Sosial Kota Tangerang di Jalan Iskandar Muda, Neglasari dengan kapasitas 38 tempat tidur.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

SDN 52 Buton Terendam Banjir, Pagar Sekolah Terpaksa Dijebol

SDN 52 Buton Terendam Banjir, Pagar Sekolah Terpaksa Dijebol

Regional
Tantang Mahyeldi di Pilkada Sumbar, Bupati Solok Daftar ke Nasdem

Tantang Mahyeldi di Pilkada Sumbar, Bupati Solok Daftar ke Nasdem

Regional
Kemeriahan BBI BBWI dan Lancang Kuning Carnival di Riau, dari 10.000 Penari hingga Ratusan UMKM dan Ekonomi Kreatif

Kemeriahan BBI BBWI dan Lancang Kuning Carnival di Riau, dari 10.000 Penari hingga Ratusan UMKM dan Ekonomi Kreatif

Regional
Bersengketa di MK, Penetapan Kursi DPRD Bangka Belitung Tertunda

Bersengketa di MK, Penetapan Kursi DPRD Bangka Belitung Tertunda

Regional
Banjir Luwu, Korban Meninggal Jadi 10 Orang, 2 Masih Dicari

Banjir Luwu, Korban Meninggal Jadi 10 Orang, 2 Masih Dicari

Regional
Capaian Keuangan Sumsel, Nilai Ekspor 503,09 Juta Dollar AS hingga NTUP Naik 1,5 Persen 

Capaian Keuangan Sumsel, Nilai Ekspor 503,09 Juta Dollar AS hingga NTUP Naik 1,5 Persen 

Regional
Pemprov Sumsel dan Pemerintah Kanada Perkuat Kerja Sama Tangani Perubahan Iklim lewat Sektor Pertanian

Pemprov Sumsel dan Pemerintah Kanada Perkuat Kerja Sama Tangani Perubahan Iklim lewat Sektor Pertanian

Regional
Gempa Bumi Magnitudo 4,9 Guncang Sumba Barat Daya NTT

Gempa Bumi Magnitudo 4,9 Guncang Sumba Barat Daya NTT

Regional
Seorang Ibu di Kupang Potong Tangan Anaknya hingga Nyaris Putus

Seorang Ibu di Kupang Potong Tangan Anaknya hingga Nyaris Putus

Regional
Aktivitas Gunung Ile Lewotolok Meningkat dalam Tiga Hari Terakhir, Status Siaga

Aktivitas Gunung Ile Lewotolok Meningkat dalam Tiga Hari Terakhir, Status Siaga

Regional
3 Tahun Bersembunyi Usai Membakar Rumah dan Sepeda Motor, 7 Pria di NTT Serahkan Diri ke Polisi

3 Tahun Bersembunyi Usai Membakar Rumah dan Sepeda Motor, 7 Pria di NTT Serahkan Diri ke Polisi

Regional
Jaksa Beberkan Dugaan Korupsi Kades Wailebe NTT yang Ditetapkan Jadi Tersangka

Jaksa Beberkan Dugaan Korupsi Kades Wailebe NTT yang Ditetapkan Jadi Tersangka

Regional
Perkembangan Situasi di Intan Jaya, TNI-Polri Berhasil Evakuasi Jenazah Warga yang Ditembak KKB

Perkembangan Situasi di Intan Jaya, TNI-Polri Berhasil Evakuasi Jenazah Warga yang Ditembak KKB

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Malam Ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Malam Ini Hujan Ringan

Regional
Antisipasi Meroketnya Harga Pangan, Alokasi Pupuk Ditambah 9,55 Juta Ton

Antisipasi Meroketnya Harga Pangan, Alokasi Pupuk Ditambah 9,55 Juta Ton

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com