Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pulau Gede di Rembang: Daya Tarik, Aktivitas, Biaya, dan Rute

Kompas.com - 26/12/2023, 19:47 WIB
Dini Daniswari

Editor

KOMPAS.com - Pulau Gede terletak sebelah utara Pantai Pasir Putih Wates, Desa Tasikharjo, Kecamatan Kaliori, Kabupaten Rembang Jawa Tengah.

Pulau Gede adalah obyek wisata berupa pulau kecil yang tidak berpenghuni.

Ada beragam aktivitas wisata yang dapat dilakukan di Pulau Gede.

Berikut ini adalah daya tarik, aktivitas, dan rute Pulau Gede.

Pulau Gede

Daya Tarik Pulau Gede

Pulau Gede merupakan obyek wisata dengan hamparan pasir putih, air laut yang jernih, dan terumbu karang yang indah.

Dari Pulau Gede, pengunjung dapat melihat dengan jelas Gunung Muria di sebelah barat dan gunung lasem di arah timur.

Obyek wisata ini juga menjadi salah satu tempat untuk melihat sunset dan sunrise.

Ada sejumlah aktivitas Pulau Gede yang dapat dilakukan oleh pengunjung, yaitu berkemah, berenang, maupun memancing.

Baca juga: Bermalam di Pulau Gede di Rembang, Pulau Tak Berpenghuni yang Terancam Tenggelam dan Hilang

Ombak laut Pulau Gede akan surut saat lewat pukul 14.00-02.00 WIB.

  • Perkembangan Pulau Gede

Pulau Gede yang memiliki luas sekitar sembilan hektare berangsur berkurang dari waktu ke waktu hingga tersisa sekitar satu hektare.

Hal tersebut disebabkan karena abrasi yang tinggi karena benturan gelombang laut dan banyak orang mengambil terumbu karang.

Terumbu karang memiliki banyak fungsi, antara lain sebagai penahan gelombang dan tempat perlindungan ikan.

Rute Pulau Gede

Bagi pengunjung yang ingin ke Pulau Gede perjalanan dapat dimulai dari Pantai Pasir Putih Wates Rembang dengan jarak tempuh sekitar empat kilometer.

Beberapa perahu nelayan siap mengantarakan pengunjung menuju Pulau Gede dengan waktu tempuh kurang lebih 20 menit.

Biaya sewa perahu penyeberangan sekitar Rp 300.000 dengan kapasitas sekitar 10 orang. Jadi, satu orang akan dikenakan biaya sekitar Rp 30.000.

Baca juga: Pantai Pasir Putih Wates Rembang: Daya Tarik, Harga Tiket, Jam Buka, dan Rute

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kronologi Pria di Majalengka Bakar Rumah dan Mobil Mantan Istri Lantaran Ditolak Rujuk

Kronologi Pria di Majalengka Bakar Rumah dan Mobil Mantan Istri Lantaran Ditolak Rujuk

Regional
Terima Laporan Rektor Universitas Riau ke Mahasiswanya, Polda: Kami Coba Mediasi

Terima Laporan Rektor Universitas Riau ke Mahasiswanya, Polda: Kami Coba Mediasi

Regional
Maju Pilkada 2024, Anak Mantan Bupati Brebes Ikut Penjaringan 3 Parpol Sekaligus

Maju Pilkada 2024, Anak Mantan Bupati Brebes Ikut Penjaringan 3 Parpol Sekaligus

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Sedang

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Sedang

Regional
Banjir dan Longsor Landa Pinrang, Satu Warga Tewas, Sejumlah Rumah Warga Ambruk

Banjir dan Longsor Landa Pinrang, Satu Warga Tewas, Sejumlah Rumah Warga Ambruk

Regional
Kasus Dokter Lecehkan Istri Pasien, Pelaku Serahkan Uang Damai Rp 350 Juta ke Korban

Kasus Dokter Lecehkan Istri Pasien, Pelaku Serahkan Uang Damai Rp 350 Juta ke Korban

Regional
UNESCO Tetapkan Arsip Indarung I Semen Padang Jadi Memory of the World Committee for Asia and the Pacific

UNESCO Tetapkan Arsip Indarung I Semen Padang Jadi Memory of the World Committee for Asia and the Pacific

Regional
Golkar Buka Peluang Majunya Raffi Ahmad di Pilkada Jateng

Golkar Buka Peluang Majunya Raffi Ahmad di Pilkada Jateng

Regional
Mantan Gubernur Babel Maju Periode Kedua Usai 'Video Call' dengan Gerindra

Mantan Gubernur Babel Maju Periode Kedua Usai "Video Call" dengan Gerindra

Regional
Kisah Istri Berusia 19 Tahun di Karimun yang Tewas Dibunuh Suami dengan Batang Sikat Gigi

Kisah Istri Berusia 19 Tahun di Karimun yang Tewas Dibunuh Suami dengan Batang Sikat Gigi

Regional
Terluka akibat Terperangkap di Pohon, Seekor Monyet di Salatiga Diserahkan ke BKSDA Jateng

Terluka akibat Terperangkap di Pohon, Seekor Monyet di Salatiga Diserahkan ke BKSDA Jateng

Regional
Maju Pilkada Blora, Politikus NasDem Mendaftar ke Gerindra

Maju Pilkada Blora, Politikus NasDem Mendaftar ke Gerindra

Regional
Kebakaran Pemukiman Nelayan di Pesisir Pulau Sebatik, 29 Jiwa Kehilangan Tempat Tinggal

Kebakaran Pemukiman Nelayan di Pesisir Pulau Sebatik, 29 Jiwa Kehilangan Tempat Tinggal

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com