Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Meski Diburu Polisi karena Kabur, Seorang Tahanan di Pekanbaru Sempat Curi Motor dan Ponsel Warga

Kompas.com - 21/08/2023, 12:00 WIB
Reza Kurnia Darmawan

Editor

KOMPAS.com - Sepuluh tahanan Kepolisian Sektor (Polsek) Rumbai, Kota Pekanbaru, Riau, yang kabur, berhasil ditangkap.

Untuk diketahui, sepuluh tahanan itu kabur pada Kamis (10/8/2023) malam.

Meski sedang diburu polisi, salah satu tahanan berinisial NW sempat mencuri ponsel dan sepeda motor milik warga di Kecamatan Rumbai.

Kepala Kepolisian Resor Kota (Kapolresta) Pekanbaru Kombes Jefri Ronald Parulian Siagian mengatakan, ketika meringkus NW, polisi berhasil mengamankan barang-barang curian tersebut.

"Kami proses juga kejahatan yang dilakukan tahanan ini,” ujar Jefri, Minggu (20/8/2023), dikutip dari Kompas.id.

Baca juga: 10 Tahanan Kabur dari Polsek di Pekanbaru Kembali Ditangkap Tim Khusus


Jefri menuturkan, sewaktu dibekuk, NW sempat melawan petugas, sehingga terpaksa dilumpuhkan. Tak hanya NW, tiga tahanan lain, yakni A, DP, dan DS, juga terpaksa ditembak karena melawan.

Adapun sepuluh tahanan yang kabur dari Polsek Rumbai adalah A alias Amir Ambon, RR alias Hendra, RNY alias Amek, RF alias Rido, SC alias Steven, MA, DS alias Soni, HI, NW, dan DP.

Menurut Jefri, A menjadi otak dalam kaburnya sepuluh tahanan Polsek Rumbai.

"Otak pelaku adalah A alias Amir Ambon. Dialah yang merencanakan seluruh aksi ini," ucapnya.

Para tahanan itu kabur dengan menggali salah satu bagian sel. Mereka menggali menggunakan piring melamin.

”Jadi, mereka keluar tidak merusak terali dan tembok," ungkapnya.

Peristiwa kaburnya sepuluh tahanan ini diketahui petugas pada pukul 05.00 WIB.

Baca juga: Kabur dari Panti Asuhan di Palembang, Anak 15 Tahun Ditemukan Tidur di Warung Pecel Lele

Halaman:


Terkini Lainnya

Hejo Forest di Bandung: Daya Tarik, Biaya, dan Rute

Hejo Forest di Bandung: Daya Tarik, Biaya, dan Rute

Regional
Kronologi Pria di Majalengka Bakar Rumah dan Mobil Mantan Istri Lantaran Ditolak Rujuk

Kronologi Pria di Majalengka Bakar Rumah dan Mobil Mantan Istri Lantaran Ditolak Rujuk

Regional
Terima Laporan Rektor Universitas Riau ke Mahasiswanya, Polda: Kami Coba Mediasi

Terima Laporan Rektor Universitas Riau ke Mahasiswanya, Polda: Kami Coba Mediasi

Regional
Maju Pilkada 2024, Anak Mantan Bupati Brebes Ikut Penjaringan 3 Parpol Sekaligus

Maju Pilkada 2024, Anak Mantan Bupati Brebes Ikut Penjaringan 3 Parpol Sekaligus

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Sedang

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Sedang

Regional
Banjir dan Longsor Landa Pinrang, Satu Warga Tewas, Sejumlah Rumah Warga Ambruk

Banjir dan Longsor Landa Pinrang, Satu Warga Tewas, Sejumlah Rumah Warga Ambruk

Regional
Kasus Dokter Lecehkan Istri Pasien, Pelaku Serahkan Uang Damai Rp 350 Juta ke Korban

Kasus Dokter Lecehkan Istri Pasien, Pelaku Serahkan Uang Damai Rp 350 Juta ke Korban

Regional
UNESCO Tetapkan Arsip Indarung I Semen Padang Jadi Memory of the World Committee for Asia and the Pacific

UNESCO Tetapkan Arsip Indarung I Semen Padang Jadi Memory of the World Committee for Asia and the Pacific

Regional
Golkar Buka Peluang Majunya Raffi Ahmad di Pilkada Jateng

Golkar Buka Peluang Majunya Raffi Ahmad di Pilkada Jateng

Regional
Mantan Gubernur Babel Maju Periode Kedua Usai 'Video Call' dengan Gerindra

Mantan Gubernur Babel Maju Periode Kedua Usai "Video Call" dengan Gerindra

Regional
Kisah Istri Berusia 19 Tahun di Karimun yang Tewas Dibunuh Suami dengan Batang Sikat Gigi

Kisah Istri Berusia 19 Tahun di Karimun yang Tewas Dibunuh Suami dengan Batang Sikat Gigi

Regional
Terluka akibat Terperangkap di Pohon, Seekor Monyet di Salatiga Diserahkan ke BKSDA Jateng

Terluka akibat Terperangkap di Pohon, Seekor Monyet di Salatiga Diserahkan ke BKSDA Jateng

Regional
Maju Pilkada Blora, Politikus NasDem Mendaftar ke Gerindra

Maju Pilkada Blora, Politikus NasDem Mendaftar ke Gerindra

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com