Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Polisi Temukan 1 Senjata Api dan 171 Amunisi Tak Bertuan di Jayapura

Kompas.com - 24/07/2023, 18:33 WIB
Dhias Suwandi,
Krisiandi

Tim Redaksi

JAYAPURA, KOMPAS.com - Personel Polda Papua menemukan satu pucuk senjata api jenis pistol semi otomatis kaliber 9 milimeter produksi pabrikan Jerman, di wilayah hukum Jayapura, Minggu (23/7/2023).

Dalam temuan itu aparat juga menemukan satu buah megazen dan 171 butir amunisi yang disimpan dalam sebuah kantung plastik.

"Penemuan Senpi berdasarkan data intelijen dan diolah tim dari Polda Papua bersama anggota Brimob," ujar Wakapolda Papua Brigjen Ramdani Hidayat, di Jayapura, Senin (24/7/2023).

Baca juga: Satgas Damai Cartenz Sebut KKB Keny Tipigau Dalang Penembakan Pesawat Smart Air

Namun ia belum bisa menyampaikan secara rinci mengenai lokasi penemuan senjata dan amunisi tersebut karena kasusnya masih terus dikembangkan.

"Karena siapa tahu nanti kita (polisi) temukan lagi dan kalau disampaikan dikuatirkan tidak akan menemukan senjata yang lain lagi,” sambung Ramdani.

Mengenai kondisi pistol, Ramdani menyampaikan bahwa nomor seri yang tercetak di badan senjata itu sudah dihapus.

Tetapi proses pengungkapan siapa pemilik senjata tersebut akan terus dilakukan melalui berbagai macam cara.

"Nomor registrasi pistol itu sudah dihapus, makanya akan di cek ke Laboratorium Forensik. Semoga nanti bisa diketahui, sehingga bisa ditelusuri alur senjata dari siapa dan akan diberikan ke siapa," terangnya.

Baca juga: Tabrakan Beruntun 5 Kendaraan di Jayapura, Bermula Truk Mogok di Bahu Jalan

Ramdani menyampaikan terima kasih kepada masyarakat yang mau menginformasikan soal apa yang diketahui soal senjata itu.

“Tentu informasi atau identitas masyarakat harus kami dirahasiakan,” sambungnya.

“Yang jelas informasi itu sudah kami terima dan kembangkan selama kurang lebih dua bulan lalu,” katanya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Duduk Perkara Hoaks ODGJ 'Dijual' Jadi PSK di Jember, Tetangga Dilaporkan ke Polisi

Duduk Perkara Hoaks ODGJ "Dijual" Jadi PSK di Jember, Tetangga Dilaporkan ke Polisi

Regional
Kritik Uang Kuliah, Mahasiswa Universitas Riau Dilaporkan Rektor ke Polisi

Kritik Uang Kuliah, Mahasiswa Universitas Riau Dilaporkan Rektor ke Polisi

Regional
Tim Penjinak Bom Brimob Sterilisasi Bandara dan Hotel Jelang Pentahbisan Uskup Agung Kupang

Tim Penjinak Bom Brimob Sterilisasi Bandara dan Hotel Jelang Pentahbisan Uskup Agung Kupang

Regional
Kejari Jayapura Eksekusi 4 Pelanggar Pemilu

Kejari Jayapura Eksekusi 4 Pelanggar Pemilu

Regional
Kekerasan Seksual Anak di Brebes Meningkat Setiap Tahun, Januari-April 2024 Tercatat 15 Kasus

Kekerasan Seksual Anak di Brebes Meningkat Setiap Tahun, Januari-April 2024 Tercatat 15 Kasus

Regional
Mayat Pria Tanpa Identitas yang Ditemukan di Hutan Kateri Dikenali Keluarga

Mayat Pria Tanpa Identitas yang Ditemukan di Hutan Kateri Dikenali Keluarga

Regional
Jadi Penyusun Ulang Buku “Resep Makanan Baduta dan Ibu Hamil”, Mba Ita: Komitmen untuk Tangani Stunting

Jadi Penyusun Ulang Buku “Resep Makanan Baduta dan Ibu Hamil”, Mba Ita: Komitmen untuk Tangani Stunting

Regional
Seorang Warga Sikka Dianiaya 3 Pria hingga Babak Belur, Satu Pelaku Berstatus ASN

Seorang Warga Sikka Dianiaya 3 Pria hingga Babak Belur, Satu Pelaku Berstatus ASN

Regional
Usai Penarikan Pencalonan, Caleg PDI-P Terpilih di Salatiga Resmi Diubah

Usai Penarikan Pencalonan, Caleg PDI-P Terpilih di Salatiga Resmi Diubah

Regional
Diisukan Maju Pilkada Papua, Irjen Fakhiri: Saya Masih Kapolda

Diisukan Maju Pilkada Papua, Irjen Fakhiri: Saya Masih Kapolda

Regional
'Long Weekend', Daop 5 Purwokerto Tambah Rangkaian Kereta Tujuan Jakarta, Apa Saja?

"Long Weekend", Daop 5 Purwokerto Tambah Rangkaian Kereta Tujuan Jakarta, Apa Saja?

Regional
Pembuat Video Asusila di Pemandian Air Panas Maluku Tengah Ditangkap

Pembuat Video Asusila di Pemandian Air Panas Maluku Tengah Ditangkap

Regional
Lakukan Hubungan Sesama Jenis, Motif Pelaku Pembunuhan Bos Kerajinan Tembaga di Boyolali Terungkap

Lakukan Hubungan Sesama Jenis, Motif Pelaku Pembunuhan Bos Kerajinan Tembaga di Boyolali Terungkap

Regional
Jadi Tersangka Korupsi Dana Internet Desa, Mantan Wabup Flores Timur Diperiksa Pekan Depan

Jadi Tersangka Korupsi Dana Internet Desa, Mantan Wabup Flores Timur Diperiksa Pekan Depan

Regional
Marliah Tiba-tiba Jadi Warga Negara Malaysia, Kok Bisa?

Marliah Tiba-tiba Jadi Warga Negara Malaysia, Kok Bisa?

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com