Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Diduga Fondasi Tak Kuat Menahan Beban, Rumah Kos Dua Tingkat di Banjarmasin Ambruk

Kompas.com - 08/03/2023, 14:46 WIB
Andi Muhammad Haswar,
Ardi Priyatno Utomo

Tim Redaksi

BANJARMASIN, KOMPAS.com - Sebuah rumah kos berlantai dua di Jalan Sultan Adam, Banjarmasin, Kalimantan Selatan (Kalsel), tiba-tiba ambruk pada Selasa (7/3/2023).

Petugas Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan (DPKP) Kota Banjarmasin dikerahkan untuk membantu mengevakuasi barang-barang penghuni kos.

Koordinator Pelaksana Kegiatan DPKP Banjarmasin Ramadan mengatakan, diduga kuat fondasi tak mampu menahan beban bangunan menjadi sebab ambruknya rumah kos tersebut.

Baca juga: Jembatan Citamiang Purwakarta Ambruk, Warga Harus Lewat Jalan Memutar hingga 16 Kilometer

"Dilihat kayu ulinnya kecil dengan kondisi bangunan dua tingkat," ujar Ramadan dalam keterangannya yang diterima, Rabu (8/3/2023).

Ramadan melanjutkan, saat dilakukan pengecekan lebih detail, ternyata kayu penyangga bangunan memang berukuran kecil.

Dengan ukuran yang demikian, bisa dipastikan umur bangunan tak akan lama.

"Memang tidak memungkinkan menyangga beban semen di atasnya. Bahkan, sebenarnya tidak bisa ada getaran di sana," jelasnya.

Beruntung, kata Ramadan, ambruknya bangunan kos tidak menimbulkan korban jiwa ataupun luka. Padahal, saat kejadian, beberapa kamar kos sementara ditempati penghuninya.

Sementara itu, salah satu penghuni kos, Arka Fahri, menuturkan detik-detik ambruknya kos yang ditempatinya.

Dua hari sebelum bangunan itu ambruk, dirinya sudah mendengar beberapa kali suara getaran. Namun, dia tak menyangka bahwa kosnya sampai ambruk.

"Sudah sejak dua hari yang lalu sudah terdengar bunyi retaknya, dan di bawah itu tanahnya sudah seperti naik," ujar Arka.

Agar tak berdampak ke bangunan di sebelahnya, DPKP Banjarmasin mengimbau pemilik kos untuk melakukan pembongkaran secepatnya.

Baca juga: 4 Siswa SMP di Blora Tertimpa Plafon Ambruk di Kelas, Alami Luka-luka hingga Proses Belajar Terganggu

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Bandara Sam Ratulangi Kembali Dibuka, 25 Pesawat Dijadwalkan Terbang Hari Ini

Bandara Sam Ratulangi Kembali Dibuka, 25 Pesawat Dijadwalkan Terbang Hari Ini

Regional
Tertimpa Tembok Roboh, Kakak Beradik di Ende Tewas

Tertimpa Tembok Roboh, Kakak Beradik di Ende Tewas

Regional
Hadir dengan Tema Niscala, Semarang Night Carnival 2024 Tampilkan 4 Unsur Budaya

Hadir dengan Tema Niscala, Semarang Night Carnival 2024 Tampilkan 4 Unsur Budaya

Regional
Meriahnya 'Semarang Night Carnival', Pamerkan Empat Unsur Budaya di Kota Lumpia

Meriahnya "Semarang Night Carnival", Pamerkan Empat Unsur Budaya di Kota Lumpia

Regional
Pengakuan Ibu Potong Tangan Anaknya di Kupang, Merasa Kerasukan Lalu Ambil Pisau

Pengakuan Ibu Potong Tangan Anaknya di Kupang, Merasa Kerasukan Lalu Ambil Pisau

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Siang Berawan

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Siang Berawan

Regional
Setelah Nasdem, Bupati Solok Daftar ke Demokrat untuk Maju di Pilgub Sumbar

Setelah Nasdem, Bupati Solok Daftar ke Demokrat untuk Maju di Pilgub Sumbar

Regional
Anak Disabilitas di Ambon Ditemukan Kurus Penuh Air Kencing, Diduga Ditelantarkan Kakak Angkat

Anak Disabilitas di Ambon Ditemukan Kurus Penuh Air Kencing, Diduga Ditelantarkan Kakak Angkat

Regional
Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Regional
6 Kali Terpilih Jadi Anggota DPRD, The Hok Hiong: Pemilu 2024 yang Terakhir

6 Kali Terpilih Jadi Anggota DPRD, The Hok Hiong: Pemilu 2024 yang Terakhir

Regional
Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Malam ini Hujan Ringan

Regional
PKS dan Golkar Kuasai Kursi DPRD Kabupaten Sumbawa 

PKS dan Golkar Kuasai Kursi DPRD Kabupaten Sumbawa 

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com