Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Perempuan di Pidie Aceh Diduga Tewas karena Amukan Gajah Liar

Kompas.com - 13/02/2023, 12:44 WIB
Raja Umar,
Teuku Muhammad Valdy Arief

Tim Redaksi

BANDA ACEH, KOMPAS.com-Seorang warga Dusun Geunie, Desa Lhok Keutapang, Kecamatan Tangse, Kabupaten Pidie, Aceh, ditemukan meninggal dunia diduga akibat diserang gajah liar.

"Betul kejadiannya Minggu (12/2/2023) malam, korban saat ditemukan dalam kondisi telah meninggal," kata Mus, Kepala Desa Lhok Keutapang, saat dikonfirmasi Kompas.com melalui telepon, Senin (13/2/2023).

Menurut Mus, korban yang ditemukan meninggal dunia karena diduga diinjak kawanan gajah liar itu bernama Fitriani (45).

 

Baca juga: Viral, Video Pegawai KLHK Riau Ngamuk Saat Gajah Disebut Ganggu Permukiman Warga, Ternyata Ini Faktanya

Saat kejadian korban berada di rumah kebun seorang diri lantaran suaminya sedang turun ke kampung mengurus keperluan lainnya.

"Hari Sabtu suaminya turun ke kampung pergi ke Geumpang  menjumpai orang ada keperluan, dan sudah berpesan kepada istri kalau telat pulang agar istrinya turun ke kampung dan menumpang di rumah warga," sebutnya.

Masih, kata Mus, saat suaminya kembali ke kebun sempat mengira isterinnya telah turun dari kebun.

Namun, setelah dicari ke rumah-rumah warga istrinya tidak ditemukan sehingga ia meminta warga untuk membantu mencari di kebun.

"Saya dihubungi oleh suaminya dan meminta warga untuk mencari korban. Namun, saat ditemukan dalam kondisi telah meninggal dalam kondisi tubuhnya terluka dan patah tulang, dan langsung kita evakuasi," katanya.

Baca juga: 1 Warga Aceh Tengah Tewas Diamuk Gajah, 80 Orang Mengungsi

Jenazah korban telah dibawa dipulangkan ke rumah keluarganya untuk dikebumikan di Paru, Keude, Kabupaten Pidie Jaya,

"Tadi malam bersama Muspika kami antarkan jenazah korban ke Pidie Jaya tempat keluarganya, korban warga Lhok Keutapang," jelasnya.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Senin 6 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Senin 6 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Senin 6 Mei 2024, dan Besok : Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Senin 6 Mei 2024, dan Besok : Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Senin 6 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Senin 6 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Petir

Regional
Gempa M 6,1 Guncang Bula

Gempa M 6,1 Guncang Bula

Regional
Suami di Karimun Bunuh Istri Pakai Batang Sikat Gigi

Suami di Karimun Bunuh Istri Pakai Batang Sikat Gigi

Regional
Maju Pilkada Maluku, Eks Pangdam Pattimura Daftar Cagub ke 5 Parpol

Maju Pilkada Maluku, Eks Pangdam Pattimura Daftar Cagub ke 5 Parpol

Regional
Ratusan Ribu Suara Pemilu 2024 di Bangka Belitung Tidak Sah, NasDem Gugat ke MK

Ratusan Ribu Suara Pemilu 2024 di Bangka Belitung Tidak Sah, NasDem Gugat ke MK

Regional
Maksimalkan Potensi, Pj Walkot Tangerang Minta Fasilitas Kawasan Kuliner Parlan Dilengkapi

Maksimalkan Potensi, Pj Walkot Tangerang Minta Fasilitas Kawasan Kuliner Parlan Dilengkapi

Kilas Daerah
Tim SAR Gabungan Kembali Temukan Jasad Korban Banjir Bandang Luwu

Tim SAR Gabungan Kembali Temukan Jasad Korban Banjir Bandang Luwu

Regional
Seorang Petani di Sikka NTT Dikeroyok hingga Babak Belur, 3 Pelaku Ditangkap

Seorang Petani di Sikka NTT Dikeroyok hingga Babak Belur, 3 Pelaku Ditangkap

Regional
KKB Ancam dan Rampas Barang Jemaat Gereja di Pegunungan Bintang

KKB Ancam dan Rampas Barang Jemaat Gereja di Pegunungan Bintang

Regional
Geng Motor Tawuran Tewaskan Pelajar SMA di Lampung, 2 Orang Jadi Tersangka

Geng Motor Tawuran Tewaskan Pelajar SMA di Lampung, 2 Orang Jadi Tersangka

Regional
Ayah Perkosa Putri Kandung di Mataram Saat Istri Kerja sebagai TKW

Ayah Perkosa Putri Kandung di Mataram Saat Istri Kerja sebagai TKW

Regional
Tanah Orangtua Dijual Tanpa Sepengetahuannya, Adik Bacok Kakak di Kampar

Tanah Orangtua Dijual Tanpa Sepengetahuannya, Adik Bacok Kakak di Kampar

Regional
Warga Cianjur Kaget Wanita yang Dinikahinya Ternyata Seorang Pria

Warga Cianjur Kaget Wanita yang Dinikahinya Ternyata Seorang Pria

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com