Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kisah Desi Sepatunya Rusak Saat Mau Salaman dengan Kaesang-Erina, Ditertawai Paspampres, Begini Akhirnya

Kompas.com - 11/12/2022, 17:10 WIB
Fabian Januarius Kuwado,
Robertus Belarminus

Tim Redaksi

SOLO, KOMPAS.com - Peristiwa tak terduga menimpa salah satu tamu resepsi pernikahan Kaesang Pangarep-Erika Gudono bernama Desi.

Kulit sepatu hak tingginya yang sebelah kiri terlepas sehingga tak dapat digunakan kembali.

Celakanya, insiden itu terjadi sesaat sebelum Desi tiba di pelaminan untuk mengucapkan selamat kepada pengantin beserta orangtuanya.

"Pas antre mau salaman, eh tiba-tiba sepatuku lepas bagian atasnya. Bingung banget ya mesti bagaimana," cerita Desi, kepada Kompas.com, pada Minggu (11/12/2022).

Bagian sepatu hitamnya yang lepas itu adalah bagian yang menutupi jari jemari hingga punggung kaki kirinya.

Baca juga: Melihat Kuliner untuk Tamu Undangan Resepsi Kaesang-Erina di Pura Mangkunegaran, Apa Saja?

Desi sempat mengakali kerusakan sepatunya itu dengan cara menjepit ujung kulit yang lepas ke bawah sepatunya.

Tetapi, ia mesti jalan dengan cara menyeret agar bagian itu tak terlepas lagi.

"Tapi, mau sampai kapan kan digituin terus. Ya sudahlah akhirnya saya biarin saja. Sampai saya diketawain sama Paspampres," ujar Desi.

 

Peristiwa tak terduga menimpa salah satu tamu resepsi pernikahan Kaesang Pangarep-Erika Gudono bernama Desi. Kulit sepatu hak tingginya yang sebelah kiri terlepas sehingga tak dapat digunakan kembali. Minggu (11/12/2022).KOMPAS.COM/FABIAN JANUARIUS KUWADO Peristiwa tak terduga menimpa salah satu tamu resepsi pernikahan Kaesang Pangarep-Erika Gudono bernama Desi. Kulit sepatu hak tingginya yang sebelah kiri terlepas sehingga tak dapat digunakan kembali. Minggu (11/12/2022).

Beruntung, Desi dapat bertemu dan menyalami Kaesang dan Erina, beserta Jokowi dan keluarga pengantin lainnya dengan kondisi sepatu yang rusak.

Kebetulan, Desi yang berasal dari Sumatera Barat itu mendapatkan waktu resepsi sesi ke-3, yakni pukul 12.00 WIB hingga 13.00 WIB.

Baca juga: Kisah Naomi dan Dwi Andini Menjadi Penarik Kereta Kencana Kaesang-Erina

Sesi itu adalah yang terakhir pada resepsi siang hari.

Dengan begitu, usai bersalaman, Desi cuek saja melepas seluruh alas kakinya dan terpaksa tak menggunakan alas kaki alias nyeker.

"Ya sudahlah ya, sudah pulang ini. Jadi, mau enggak mau, saya tenteng saja sepatunya sampai ke mobil," ujar Desi.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Warga Temukan Bayi Dalam Plastik di Rokan Ilir, Diduga Dibuang Orangtuanya

Warga Temukan Bayi Dalam Plastik di Rokan Ilir, Diduga Dibuang Orangtuanya

Regional
Nobar Indonesia Vs Irak di Balai Kota Solo, Gibran: Timnas Menang, Timnas Kalah Pokoknya Sampah Dibawa Pulang

Nobar Indonesia Vs Irak di Balai Kota Solo, Gibran: Timnas Menang, Timnas Kalah Pokoknya Sampah Dibawa Pulang

Regional
Pesan Ibu Pratama Arhan ke Timnas U23 Indonesia: Bangkit, Tunjukkan pada Dunia Kita Bisa

Pesan Ibu Pratama Arhan ke Timnas U23 Indonesia: Bangkit, Tunjukkan pada Dunia Kita Bisa

Regional
Prajurit TNI Diserang KKB Saat Berpatroli di Paniai Papua Tengah

Prajurit TNI Diserang KKB Saat Berpatroli di Paniai Papua Tengah

Regional
KPU Magelang Terima 2 Orang Konsultasi Calon Independen Pilkada

KPU Magelang Terima 2 Orang Konsultasi Calon Independen Pilkada

Regional
Penjaringan untuk Pilkada, PDI-P Pemalang Sebut Bacalon Harus Ber-KTA Partai Banteng

Penjaringan untuk Pilkada, PDI-P Pemalang Sebut Bacalon Harus Ber-KTA Partai Banteng

Regional
Tepat di Hardiknas, 4 Disabilitas Tunanetra Berjuang Masuk Perguruan Tinggi Negeri

Tepat di Hardiknas, 4 Disabilitas Tunanetra Berjuang Masuk Perguruan Tinggi Negeri

Regional
HUT Ke-477 Semarang, Mbak Ita: Paparkan Pencapaian Nilai Investasi Tumbuh 100 Persen hingga Kemiskinan Terendah di Jateng

HUT Ke-477 Semarang, Mbak Ita: Paparkan Pencapaian Nilai Investasi Tumbuh 100 Persen hingga Kemiskinan Terendah di Jateng

Regional
Prabowo Ingin Libatkan Megawati dalam Penyusunan Kabinet, Gibran: Semuanya Kami Mintain Masukan

Prabowo Ingin Libatkan Megawati dalam Penyusunan Kabinet, Gibran: Semuanya Kami Mintain Masukan

Regional
Perjuangan Guru Erni Seberangi Lautan demi Mengajar, Perahu yang Dinaiki Pernah Terbalik

Perjuangan Guru Erni Seberangi Lautan demi Mengajar, Perahu yang Dinaiki Pernah Terbalik

Regional
Cekcok dengan Ibunya, Mahasiswa di Banjarmasin Ditemukan Tewas Gantung Diri

Cekcok dengan Ibunya, Mahasiswa di Banjarmasin Ditemukan Tewas Gantung Diri

Regional
Banjir Rendam Sekolah di Maja Lebak, Semua Murid Diliburkan

Banjir Rendam Sekolah di Maja Lebak, Semua Murid Diliburkan

Regional
Untidar Magelang Kini Jadi BLU, Rektor Klaim UKT Tak Naik

Untidar Magelang Kini Jadi BLU, Rektor Klaim UKT Tak Naik

Regional
Kisah Siswa SDN 104 Krui, Naik ke Bukit Cari Sinyal Belajar 'Online' buat Ujian

Kisah Siswa SDN 104 Krui, Naik ke Bukit Cari Sinyal Belajar "Online" buat Ujian

Regional
Kisruh Penerima KIP Kuliah di Undip Semarang, Ini Penjelasan Pihak Kampus

Kisruh Penerima KIP Kuliah di Undip Semarang, Ini Penjelasan Pihak Kampus

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com