Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Setelah Ganjar Pranowo, Kini FX Rudy Beri Dukungan Gibran Maju Pilgub Jateng 2024

Kompas.com - 18/10/2022, 17:08 WIB
Fristin Intan Sulistyowati,
Ardi Priyatno Utomo

Tim Redaksi

SOLO, KOMPAS.com - Ketua Dewan Perwakilan Cabang (DPC) Solo Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI-P), FX Hadi Rudyatmo, mendukung Gibran Rakabuming Raka maju Pemilihan Daerah (Pilkada) 2024 mendatang sebagai calon gubernur (cagub) Jateng.

Hal ini diungkap, Rudy jika Suami Selvi Ananda itu ingin mencalonkan dan dicalonkan sebagai Cagub Jateng oleh Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri.

Baca juga: PDI-P Solo Pasang Spanduk #AkuDuduWongmu, Aku PDI Perjuangan, FX Rudy Ungkap Maknanya

"Saya mendukung, saya Ketua partai (DPC) punya prinsip, punya komitmen," Rudy, pada Selasa (18/10/2022).

"Ya layaklah maju mau ke Pilgub, yang penting semua rekomendasi dari ketua umum (Megawati Soekarnoputri). Jika layak, kalau tidak mendapatkan rekomendasi ya tidak bisa maju," lanjutnya.

Dukungan ini, seperti halnya diungkap beberapa waktu lalu, oleh Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo saat berkunjung di Sukoharjo, pada Jumat (14/10/2022) lalu. Mengungkapkan, secara pribadi mendukung Gibran maju mengantikan dirinya.

Selain itu, Putra Sulung Presiden Joko Widodo (Jokowi) ini juga memuncaki survei Charta Politika Indonesia.

Gibran memperoleh angka 37,7 persen, terkait Preferensi Sosial dan Politik Masyarakat Provinsi Jawa Tengah Tahun 2022.

Namun, terkait adanya pilihan maju sebagai Cagub DKI Jakarta atau Jateng, Rudy tidak memaksa kehendaknya untuk daerah pemilihannya.

Karena menurutnya, hal itu sepenuhnya ditentukan oleh Dewan Perwakilan Pusat (DPP) Pusat.

"Mas Gibran maunya di mana. Itu namanya petugas Partai, Mas Gibran mau ditugaskan di mana, mau Jateng atau DKI, itu dari Partai," ujarnya.

Baca juga: Didukung Ganjar Maju Pilgub Jateng, Gibran: Nanti Saja, Pusing Proyek-proyek Telat

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Sopir Mengantuk, Brio Terjun ke Saluran Irigasi di Kulon Progo

Sopir Mengantuk, Brio Terjun ke Saluran Irigasi di Kulon Progo

Regional
Loncat ke Sungai Jajar, Bocah SD di Demak Ditemukan Meninggal Dunia

Loncat ke Sungai Jajar, Bocah SD di Demak Ditemukan Meninggal Dunia

Regional
[POPULER REGIONAL] Respons Sandiaga Uno soal Putusan MA | Bus Wisata Terguling di Tawangmangu

[POPULER REGIONAL] Respons Sandiaga Uno soal Putusan MA | Bus Wisata Terguling di Tawangmangu

Regional
PSI Beri Sinyal Dukung Kapolda Luthfi Maju Pilkada Jateng

PSI Beri Sinyal Dukung Kapolda Luthfi Maju Pilkada Jateng

Regional
Komnas HAM: 41 Kasus Kekerasan Terjadi di Papua hingga Juni 2024, 53 Orang Jadi Korban

Komnas HAM: 41 Kasus Kekerasan Terjadi di Papua hingga Juni 2024, 53 Orang Jadi Korban

Regional
Tolak Ganti Rugi Rp 5,3 Miliar, Warga Wadas: Tanah Bisa Jangka Panjang, Kalau Uang Cepat Habis

Tolak Ganti Rugi Rp 5,3 Miliar, Warga Wadas: Tanah Bisa Jangka Panjang, Kalau Uang Cepat Habis

Regional
Bentuk Gunung Api di Indonesia dan Contohnya

Bentuk Gunung Api di Indonesia dan Contohnya

Regional
Ekspor Timah Bangka Belitung Anjlok, Pendapatan Bea Cukai Sampai Nol

Ekspor Timah Bangka Belitung Anjlok, Pendapatan Bea Cukai Sampai Nol

Regional
Mahasiswa Kedokteran 'Nge-prank' Curi Mobil Teman Koas di Rumah Sakit, Kini Terancam Penjara

Mahasiswa Kedokteran "Nge-prank" Curi Mobil Teman Koas di Rumah Sakit, Kini Terancam Penjara

Regional
Warga Resah Aktivitas Tempat Hiburan Malam di Banyumas, Ada Promo Khusus Pakai Istilah Pendidikan

Warga Resah Aktivitas Tempat Hiburan Malam di Banyumas, Ada Promo Khusus Pakai Istilah Pendidikan

Regional
Banjir Ngarai Sianok Bukittinggi, Air Sampai Atap Rumah

Banjir Ngarai Sianok Bukittinggi, Air Sampai Atap Rumah

Regional
Optimalkan Pengelolaan Sampah di TPA Lelang, Bupati Aulia Serahkan Bulldozer D3 kepada DLHP HST

Optimalkan Pengelolaan Sampah di TPA Lelang, Bupati Aulia Serahkan Bulldozer D3 kepada DLHP HST

Regional
Mayat Misterius yang Tertimpa Potongan Beton di Banjar Kalsel Diduga Pemulung Besi Bekas

Mayat Misterius yang Tertimpa Potongan Beton di Banjar Kalsel Diduga Pemulung Besi Bekas

Regional
Caleg PDI-P di Banyumas Mundur akibat Sistem Komandate, KPU Klarifikasi

Caleg PDI-P di Banyumas Mundur akibat Sistem Komandate, KPU Klarifikasi

Regional
Korupsi Dana Hibah Pilkada, 5 Eks Anggota KPU Aru Maluku Divonis 1,5 Tahun Penjara

Korupsi Dana Hibah Pilkada, 5 Eks Anggota KPU Aru Maluku Divonis 1,5 Tahun Penjara

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com