Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Belum 24 Jam, Api Berkobar Lagi di Balikpapan Barat, 7 Rumah Ludes Terbakar

Kompas.com - 08/09/2022, 17:57 WIB
Ahmad Riyadi,
Robertus Belarminus

Tim Redaksi

BALIKPAPAN, KOMPAS.com - Belum usai peristiwa kebakaran di Pandan Sari, Balikpapan Barat, si jago merah kembali mengamuk di RT 038 Kelurahan Baru Ilir, Kecamatan Balikpapan Barat pada Kamis (8/9/2022) pukul 16.40 Wita.

Peristiwa tersebut menghanguskan sedikitnya 7 rumah warga.

Api berkobar di pemukiman padat penduduk, sehingga membakar rumah warga dengan cepat lantaran berbahan dasar kayu.

Dari keterangan warga setempat, api bermula dari rumah nomor 56 yang dihuni WA.

Baca juga: 23 Rumah di Pandan Sari Balikpapan Terbakar, 2 Warga Dipanggil ke Kantor Polisi

 

Setelahnya api langsung menyambar bangunan lain di sekitarnya dengan cepat.

"Rumah saya yang ini, habis juga. Saat itu, kami lagi di rumah, kaget ada api dari rumah di bawah ini. Jadi kami langsung selamatkan diri dulu," ujar La Haji Eduardes, salah seorang korban, Kamis.

Ketua RT 038, Sukarli juga terkejut saat dirinya tengah beristirahat di rumah mendengar teriakan warga.

Dirinya pun bergegas keluar rumah dan mendapati api sudah membesar di rumah WA.

Seketika warga pun diimbau untuk segera mengevakuasi diri sekaligus memadamkan api secara manual.

"Saya pertama tidur-tidur di rumah terus dengar teriakan warga langsung saya keluar. Ternyata api sudah besar di rumah WA itu. Jadi, langsung sudah selamatkan diri masing-masing," ungkap Sukarli, saat ditemui di lokasi kejadian.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Geng Motor Tawuran di Bandar Lampung, 1 Korban Siswa SMA Tewas

Geng Motor Tawuran di Bandar Lampung, 1 Korban Siswa SMA Tewas

Regional
Wilayah Terdampak Longsor dan Banjir Luwu Terisolasi, Pemprov Sumsel Salurkan Bantuan dengan Helikopter

Wilayah Terdampak Longsor dan Banjir Luwu Terisolasi, Pemprov Sumsel Salurkan Bantuan dengan Helikopter

Regional
Calon Independen di Pilkada Nagekeo Wajib Kantongi 11.973 Dukungan

Calon Independen di Pilkada Nagekeo Wajib Kantongi 11.973 Dukungan

Regional
Mahasiswa Unlam Hilang Saat Reboisasi di Hutan Kapuas Kalteng

Mahasiswa Unlam Hilang Saat Reboisasi di Hutan Kapuas Kalteng

Regional
Curug Putri Carita di Pandeglang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Curug Putri Carita di Pandeglang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Regional
ART di Sukabumi Tewas Diduga Dibunuh di Rumah Majikan, Pelaku Ditangkap Dalam Bus

ART di Sukabumi Tewas Diduga Dibunuh di Rumah Majikan, Pelaku Ditangkap Dalam Bus

Regional
115 Rumah Terdampak Banjir di Dua Nagari di Kabupaten Sijunjung

115 Rumah Terdampak Banjir di Dua Nagari di Kabupaten Sijunjung

Regional
Serang Polsek di Kalteng, 4 Pemuda Mabuk Ditangkap

Serang Polsek di Kalteng, 4 Pemuda Mabuk Ditangkap

Regional
Geng Motor Tawuran Dalam Permukiman di Bandar Lampung, Warga Sebut 1 Orang Tewas

Geng Motor Tawuran Dalam Permukiman di Bandar Lampung, Warga Sebut 1 Orang Tewas

Regional
Harga Anjlok dan Cold Storage Tak Memadai, Nelayan di Aceh Terpaksa Buang 3 Ton Ikan

Harga Anjlok dan Cold Storage Tak Memadai, Nelayan di Aceh Terpaksa Buang 3 Ton Ikan

Regional
Pilkada Banten 2024, Gerindra-Demokrat Ingin Lanjutkan KIM di Banten

Pilkada Banten 2024, Gerindra-Demokrat Ingin Lanjutkan KIM di Banten

Regional
Pengusaha Kerajinan Tembaga Boyolali Ditemukan Tewas di Rumahnya, Diduga Dibunuh

Pengusaha Kerajinan Tembaga Boyolali Ditemukan Tewas di Rumahnya, Diduga Dibunuh

Regional
Puncak Gunung Lewotobi NTT Hujan Deras, Warga Diimbau Waspadai Banjir Lahar

Puncak Gunung Lewotobi NTT Hujan Deras, Warga Diimbau Waspadai Banjir Lahar

Regional
Pagi Berdarah, Suami di Ciamis Bunuh dan Mutilasi Istri di Jalan Desa

Pagi Berdarah, Suami di Ciamis Bunuh dan Mutilasi Istri di Jalan Desa

Regional
Kapal Logistik dari Malaysia Karam di Perairan Kepulauan Meranti

Kapal Logistik dari Malaysia Karam di Perairan Kepulauan Meranti

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com