Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kisah Calon Jemaah Haji Termuda di Tanjungpinang, Wirausaha Sejak SD hingga Berhaji saat Kuliah

Kompas.com - 14/06/2022, 16:28 WIB
Elhadif Putra,
Reni Susanti

Tim Redaksi

Agung kerap mendengarkan cerita tentang Nabi Muhammad dan tanah kelahiran Rasulullah SAW itu dari ibunya.

Baca juga: 2 Calon Jemaah Haji Asal Nganjuk Dikabarkan Meninggal, Ini Penjelasan Kemenag

Kemudian televisi di rumahnya juga kerap memutar saluran yang menyiarkan secara langsung suasana Masjidil Haram, Mekah.

"Waktu kecil kan tidak ngerti Mekah. Channel tv di rumah yang diputar yang ada siaran Mekahnya. Umi juga motivasi mau kesana gak? Ke tempat Nabi Muhammad. Jawab saya waktu itu mau," beber Agung.

Waktu SMP, Agung juga pernah berangkat melaksanakan umrah bersama orangtuanya. Sejak saat itu, dirinya selalu merasakan kerinduan untuk kembali ke Arab Saudi.

Akhirnya saat duduk di bangku SMA, tepatnya 2022, Agung mendaftar untuk menjadi Calon Jemaah Haji (CJH).

Seharusnya, ia berangkat pada 2020. Namun karena terhalang pandemi Covid-19, Agung baru bisa berangkat tahun 2022.

Namun Agung mengaku tidak merasa kecewa karena terlambat berangkat. Ia tetap bahagia meskipun tertunda berangkat selama dua tahun dari jadwal yang seharusnya.

"Saya sempat dengar ceramah yang di dalamnya meskipun tertunda tapi sudah ada niat untuk berangkat. Jadinya gak masalah, malah bahagia," ungkap Agung.

Pada Selasa (14/6/2022), Agung bersama 98 CJH asal Tanjungpinang lainnya berangkat ke Kota Batam.

Ia dan CJH Kepri lainnya dijadwalkan terbang dari Bandara Hang Nadim Kota Batam menuju Madinah pada Rabu (15/6/2022).

Diketahui, jumlah CJH Provinsi Kepri tahun ini melalui embarkasi Batam sebanyak 589 jemaah.

Rinciannya, dari Kota Batam 292 jemaah, Kota Tanjungpinang 98 jemaah, Kabupaten Karimun 76 jemaah, Kabupaten Natuna 49 jemaah, Kabupaten Lingga 19 jeamaah.

Kemudian Kabupaten Bintan 34 jemaah, Kabupaten Anambas 18 jemaah.

Ditambah kuota pembimbing dari unsur Kelompok Bimbingan Ibadah Haji dan Umrah serta Petugas Haji Daerah sebanyak 3 jemaah.

Agung sendiri saat ini tengah menyelesaikan skripsinya di Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN) Sultan Abdurrahman Bintan, jurusan Hukum Keluarga Islam. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Suami di Karimun Bunuh Istri Pakai Batang Sikat Gigi

Suami di Karimun Bunuh Istri Pakai Batang Sikat Gigi

Regional
Maju Pilkada Maluku, Eks Pangdam Pattimura Daftar Cagub ke 5 Parpol

Maju Pilkada Maluku, Eks Pangdam Pattimura Daftar Cagub ke 5 Parpol

Regional
Ratusan Ribu Suara Pemilu 2024 di Bangka Belitung Tidak Sah, NasDem Gugat ke MK

Ratusan Ribu Suara Pemilu 2024 di Bangka Belitung Tidak Sah, NasDem Gugat ke MK

Regional
Maksimalkan Potensi, Pj Walkot Tangerang Minta Fasilitas Kawasan Kuliner Parlan Dilengkapi

Maksimalkan Potensi, Pj Walkot Tangerang Minta Fasilitas Kawasan Kuliner Parlan Dilengkapi

Kilas Daerah
Tim SAR Gabungan Kembali Temukan Jasad Korban Banjir Bandang Luwu

Tim SAR Gabungan Kembali Temukan Jasad Korban Banjir Bandang Luwu

Regional
Seorang Petani di Sikka NTT Dikeroyok hingga Babak Belur, 3 Pelaku Ditangkap

Seorang Petani di Sikka NTT Dikeroyok hingga Babak Belur, 3 Pelaku Ditangkap

Regional
KKB Ancam dan Rampas Barang Jemaat Gereja di Pegunungan Bintang

KKB Ancam dan Rampas Barang Jemaat Gereja di Pegunungan Bintang

Regional
Geng Motor Tawuran Tewaskan Pelajar SMA di Lampung, 2 Orang Jadi Tersangka

Geng Motor Tawuran Tewaskan Pelajar SMA di Lampung, 2 Orang Jadi Tersangka

Regional
Ayah Perkosa Putri Kandung di Mataram Saat Istri Kerja sebagai TKW

Ayah Perkosa Putri Kandung di Mataram Saat Istri Kerja sebagai TKW

Regional
Tanah Orangtua Dijual Tanpa Sepengetahuannya, Adik Bacok Kakak di Kampar

Tanah Orangtua Dijual Tanpa Sepengetahuannya, Adik Bacok Kakak di Kampar

Regional
Warga Cianjur Kaget Wanita yang Dinikahinya Ternyata Seorang Pria

Warga Cianjur Kaget Wanita yang Dinikahinya Ternyata Seorang Pria

Regional
Saiful Tewas Usai Ditangkap Polisi, Istri: Suami Saya Buruh Tani, Tak Terlibat Narkoba

Saiful Tewas Usai Ditangkap Polisi, Istri: Suami Saya Buruh Tani, Tak Terlibat Narkoba

Regional
KLB Diare di Pesisir Selatan Sumbar, Ada 150 Kasus dan 4 Orang Meninggal

KLB Diare di Pesisir Selatan Sumbar, Ada 150 Kasus dan 4 Orang Meninggal

Regional
Guru Honorer di Maluku Dipecat Setelah 11 Tahun Mengabdi, Pihak Sekolah Berikan Penjelasan

Guru Honorer di Maluku Dipecat Setelah 11 Tahun Mengabdi, Pihak Sekolah Berikan Penjelasan

Regional
Pikap Pelat Merah Angkut Ribuan Liter Miras di Gorontalo

Pikap Pelat Merah Angkut Ribuan Liter Miras di Gorontalo

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com