Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pantai Pandawa di Bali, Harga Tiket, Jam Buka, dan Rute

Kompas.com - 06/05/2022, 16:17 WIB
Dini Daniswari

Editor

KOMPAS.com - Pantai Pandawa terletak di Desa Kutuh, Kecamatan Kuta Selatan, Kabupaten Badung, Provinsi Bali.

Dari Denpasar, jarak tempuh ke Pantai Pandawa sekitar 26,2 km dalam waktu tempuh kurang lebih satu jam.

Sedangkan dari kawasan wisata Nusa Dua dan Pura Uluwatu, jarak tempuh ke Pantai Pandawa sekitar 3 km.

Pantai Pandawa memiliki pemandangan pantai berpasir putih yang sangat indah.

Keindahan Pantai Pandawa

Awalnya, Pantai Pandawa dikenal sebagai pantai rahasia. Hal ini karena, letak pantai tersembunyi dibalik deretan bukit berbatu yang ditumbuhi semak-semak.

Baca juga: Desa Wisata Kutuh di Bali, Punya Pemandangan Pantai Pandawa

Pantai Pandawa memiliki suasana yang tenang dan damai. Pantai juga dapat digunakan untuk mandi maupun berenang.

Saat memasuki kawasan pantai, pengunjung akan disuguhi panorama indah berupa tebing tinggi yang mengampit jalan sepanjang 1,5 km.

Sementara, pantai berpasir putih dengan air laut hijau kebiruan serta Samuderah Hindia terhampar di depan mata.

Dalam perjalanan turun ke pantai, pengunjung akan menemukan beberapa gua dengan patung batu putih yang terinspirasi dari Panca Pandawa (5 saudara dalam legenda Mahabaratha). Patung-patung ini dapat menjadi spot foto.

Paradigling di pantai Pandawa, Bali.https://pesona.travel Paradigling di pantai Pandawa, Bali.

Nama Pantai Pandawa tidak lain diambil dari nama kakak beradik dalam cerita Mahabharata, yang terdiri dari Yudistira, Bima, Arjuna, Sadewa, dan Nakula.

Kisah tersebut menjadi inspirasi kehidupan sosial serta budaya di Bali.

Letak pantai berada di timur sehingga wisatawan dapat menikmati matahari terbit di pantai pada pagi hari.

Pemandangan lain di Pantai Pandawa adalah aktivitas petani rumput laut di sepanjang pantai, aktivitas paralayang, dan motor trail di atas bukit.

Baca juga: Pesona Pantai Pandawa di Bali

Kegiatan paralayang berada Bukit Timbis yang lokasi tidak jauh dari Pantai Pandawa. Kegiatan tersebut biasanya dilakukan pada siang atau sore hari jika cuaca memungkinkan.

Saat paralayang melayang di angkasa, pengunjung di Pantai Padawa dapat melihat keindahannya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Warga Aceh Timur Takut Beraktivitas Usai Harimau Mangsa Sapi di Kebun

Warga Aceh Timur Takut Beraktivitas Usai Harimau Mangsa Sapi di Kebun

Regional
20 Persen Siswa SD di Padang Merokok

20 Persen Siswa SD di Padang Merokok

Regional
Satu Pelaku Penyerangan Satpam SMPN 1 Kasihan Bantul Anak Putus Sekolah, Ini Perannya

Satu Pelaku Penyerangan Satpam SMPN 1 Kasihan Bantul Anak Putus Sekolah, Ini Perannya

Regional
Entaskan Geng Motor dan Kenakalan Remaja, Walkot Pematangsiantar: Deteksi Awal Terlihat di Sekolah

Entaskan Geng Motor dan Kenakalan Remaja, Walkot Pematangsiantar: Deteksi Awal Terlihat di Sekolah

Kilas Daerah
Oknum Polisi Pemerkosa Siswi SD di Ambon Terancam 20 Tahun Penjara

Oknum Polisi Pemerkosa Siswi SD di Ambon Terancam 20 Tahun Penjara

Regional
Satgas Pamtas Gagalkan Penyelundupan Sabu 25,4 Kg dari Malaysia, 5 Orang Ditangkap

Satgas Pamtas Gagalkan Penyelundupan Sabu 25,4 Kg dari Malaysia, 5 Orang Ditangkap

Regional
Aliran Air Mati sejak Kamis, Warga Batam Beli Air Isi Ulang untuk Salat Jumat

Aliran Air Mati sejak Kamis, Warga Batam Beli Air Isi Ulang untuk Salat Jumat

Regional
11 Orang Mendaftar di Demokrat untuk Pilkada Demak 2024, 8 di Antaranya Pendatang Baru

11 Orang Mendaftar di Demokrat untuk Pilkada Demak 2024, 8 di Antaranya Pendatang Baru

Regional
Kronologi Pria di Kapuas Hulu Tewas Dicekik Teman, Ribut Perkara Bayar Minuman Keras

Kronologi Pria di Kapuas Hulu Tewas Dicekik Teman, Ribut Perkara Bayar Minuman Keras

Regional
Gerindra Beri Lampu Hijau ke Ade Bhakti untuk Maju Pilkada Dibandingkan Wali Kota Semarang

Gerindra Beri Lampu Hijau ke Ade Bhakti untuk Maju Pilkada Dibandingkan Wali Kota Semarang

Regional
Video Warga Berebut Gunungan BH Saat Karnaval HUT Ke-278 Kabupaten Sragen Viral di Medsos, Bapak-bapak Tak Mau Ketinggalan

Video Warga Berebut Gunungan BH Saat Karnaval HUT Ke-278 Kabupaten Sragen Viral di Medsos, Bapak-bapak Tak Mau Ketinggalan

Regional
Mengintip Potensi SPAL-DT yang Diresmikan Jokowi di Pekanbaru

Mengintip Potensi SPAL-DT yang Diresmikan Jokowi di Pekanbaru

Regional
Viral di Medsos, Mahasiswa UIN Palembang Diduga Plagiat Skripsi, Dekanat Sebut Belum Ada Laporan

Viral di Medsos, Mahasiswa UIN Palembang Diduga Plagiat Skripsi, Dekanat Sebut Belum Ada Laporan

Regional
Kejati Papua Barat Endus Dugaan Kejahatan Perbankan yang Melibatkan Oknum TNI

Kejati Papua Barat Endus Dugaan Kejahatan Perbankan yang Melibatkan Oknum TNI

Regional
Kisah Slamet Buka Jasa Pembersihan Kelelawar, Pelanggannya hingga di Kota Besar

Kisah Slamet Buka Jasa Pembersihan Kelelawar, Pelanggannya hingga di Kota Besar

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com