Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jadwal Terbaru Penerbangan Bandara Trunojoyo Sumenep, Ada Rute Jakarta-Sumenep

Kompas.com - 26/04/2022, 19:33 WIB
Dini Daniswari

Editor

KOMPAS.com - Bandara Trunojoyo, Sumenep, Madura, Provinsi Jawa Timur melayani penerbangan ke sejumlah kota di Indonesia.

Bandara yang baru saja diresmikan Presiden Joko Widodo ini siap mengantarkan penumpang di masa mudik Lebaran 2022.

Penerbangan dari Bandara Trunojoyo dilayani secara langsung maupun transit.

Baca juga: Jelang Lebaran, Bandara Trunojoyo Madura Diminta Layani Rute Jakarta

Yang menjadi perhatian, setiap rute penerbangan belum dilayani setiap hari. Untuk itu, penumpang perlu memperhatikan jadwal penerbangan pesawat dari dan menuju Sumenep.

Berikut ini jadwal penerbangan di Bandara Trunojoyo yang dilayani berbagai maskapai:

Jadwal Penerbangan di Bandara Trunojoyo

Kedatangan

No Maskapai   Hari Rute Waktu (WIB) Status
1.

Susi Air

Selasa

Bawean-Sumenep

Pagerungan-Sumenep

Banyuwangi-Sumenep

08.10-09.05 WIB

10.50-11.50 WIB

13.10-13.50 WIB

Terjadwal
2. Susi Air  Rabu

Pagerungan-Sumenep 

Banyuwangi-Sumenep

Pagerungan-Sumenep

09.10-10.10 WIB

11.30-12.10 WIB

13.50-14.50 WIB

Terjadwal
3. Wings Air  Kamis  Surabaya -Sumenep 11.25-12.00 WIB Terjadwal
4. Citilink Jumat Surabaya-Sumenep 09.45-10.35 WIB Terjadwal
5. Wings Air  Sabtu Surabaya -Sumenep 11.25-12.00WIB Terjadwal
6. Citilink Minggu Surabaya-Sumenep 09.45-10.30 WIB Terjadwal

Keberangkatan 

No Maskapai Hari Rute Waktu Status
1. Susi Air Selasa Sumenep-Pegerungan

Sumenep-Banyuwangi

09.40-10.40 WIB

12.20-13.00 WIB

Terjadwal
2. Susi Air  Rabu Sumenep-Pagerungan

Sumenep-Banyuwangi

Sumenep-Pagerungan

08.00-09.00 WIB

10.40-11.20 WIB

12.40-13.40 WIB

Terjadwal
3. Susi Air  Kamis Sumenep-Bawean 08.00-08.55 WIB Terjadwal
4. Wings Air Kamis Sumenep-Surabaya 13.20-13.55 WIB Terjadwal
5. Citilink Jumat Sumenep-Surabaya 11.00-11.45 WIB Terjadwal
6. Wings Air Sabtu Sumenep-Surabaya 13.20-13.55 WIB Terjadwal
7. Citilink Minggu Sumenep-Surabaya 11.00-11.45 WIB Terjadwal

Jadwal Penerbangan Jakarta-Sumenep dan Balikpapan-Sumenep

Rute penerbangan dari Jakarta dan Balikpapan menuju Sumenep baru akan dibuka pada tanggal 29 April 2022.

Baca juga: Resmikan Bandara Trunojoyo, Jokowi Minta Menhub Segera Buka Penerbangan Jakarta-Sumenep

Penerbangan ini merupakan rute penerbangan transit melalui Surabaya.

Masyarakat yang akan melakukan perjalanan ke Sumenep dari kedua kota itu sebentar lagi dapat dilakukan melalui jalur udara komersial.

Sumber:

Instagram Bandara Trunojoyo

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Maju Calon Bupati Sikka, Kensius Didimus Sebut 3 Nama untuk Jadi Pendamping

Maju Calon Bupati Sikka, Kensius Didimus Sebut 3 Nama untuk Jadi Pendamping

Regional
Alasan Muda-Tanjung Mundur dari Jalur Independen Pilgub Kalbar

Alasan Muda-Tanjung Mundur dari Jalur Independen Pilgub Kalbar

Regional
Sekolah di Bandung Barat Dilarang Keluar Kota, Pemkab Siap Beri Sanksi

Sekolah di Bandung Barat Dilarang Keluar Kota, Pemkab Siap Beri Sanksi

Regional
3 Bocah Kakak Beradik di Lampung Ditemukan Tewas di Kolam Ikan

3 Bocah Kakak Beradik di Lampung Ditemukan Tewas di Kolam Ikan

Regional
Aktivitas Vulkanik Gunung Slamet Meningkat, Radius Aman dari Puncak Diperluas Jadi 3 Km

Aktivitas Vulkanik Gunung Slamet Meningkat, Radius Aman dari Puncak Diperluas Jadi 3 Km

Regional
Potongan Tubuh Manusia yang Ditemukan di Parit Pontianak Berjenis Kelamin Perempuan

Potongan Tubuh Manusia yang Ditemukan di Parit Pontianak Berjenis Kelamin Perempuan

Regional
Naik Angkot, Eks Sekda Kota Magelang Kembalikan Formulir Pilkada 2024 di PDI-P

Naik Angkot, Eks Sekda Kota Magelang Kembalikan Formulir Pilkada 2024 di PDI-P

Regional
Mitigasi Risiko, Truk Barang Dilarang Lewati Sitinjau Lauik pada Jam Tertentu

Mitigasi Risiko, Truk Barang Dilarang Lewati Sitinjau Lauik pada Jam Tertentu

Regional
206 Korban Banjir Bandang Agam Masih Mengungsi, 4 Dapur Umum Didirikan

206 Korban Banjir Bandang Agam Masih Mengungsi, 4 Dapur Umum Didirikan

Regional
Menangi Beberapa Lomba, Kalteng Juara Umum di Jambore Nasional Kader PKK 2024

Menangi Beberapa Lomba, Kalteng Juara Umum di Jambore Nasional Kader PKK 2024

Regional
Al Muktabar Resmi Kembali Jadi Penjabat Gubernur Banten

Al Muktabar Resmi Kembali Jadi Penjabat Gubernur Banten

Regional
Dituduh Informan Polisi, Ketua RT di Palembang Dianiaya Warganya

Dituduh Informan Polisi, Ketua RT di Palembang Dianiaya Warganya

Regional
Tangisan Santri di Palangkaraya Usai Tusuk Gurunya hingga Tewas

Tangisan Santri di Palangkaraya Usai Tusuk Gurunya hingga Tewas

Regional
Optimalkan Ikan sebagai Makan Bergizi dan Bernilai Ekonomis, Pemkab HST Gelar Lomba Masak Ikan

Optimalkan Ikan sebagai Makan Bergizi dan Bernilai Ekonomis, Pemkab HST Gelar Lomba Masak Ikan

Regional
Nyaris Tenggelam, Tim SAR Evakuasi 30 Penumpang Kapal Q Ekspress di Buton Selatan

Nyaris Tenggelam, Tim SAR Evakuasi 30 Penumpang Kapal Q Ekspress di Buton Selatan

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com