Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kabupaten Banjar Wilayah Terparah Terdampak Banjir Kalsel, 8 Kecamatan Terendam dengan Ketinggian Air Capai 1,5 Meter

Kompas.com - 16/12/2021, 15:38 WIB
Andi Muhammad Haswar,
Ardi Priyatno Utomo

Tim Redaksi

MARTAPURA, KOMPAS.com - Empat Kabupaten di Kalimantan Selatan (Kalsel) terendam banjir akibat tingginya intensitas hujan selama sepekan terakhir.

Selain tingginya intensitas hujan, banjir juga diperparah pasang air laut atau rob. Dari empat kabupaten yang terdampak, Kabupaten Banjar merupakan wilayah terparah.

Di wilayah itu, sebanyak 8 kecamatan terendam dengan ketinggian air mulai 30 sentimeter hingga 1,5 meter.

Baca juga: Rob dan Curah Hujan Tinggi, Empat Kabupaten di Kalsel Tergenang Banjir

Kepala Bidang Pencegahan dan Kesiapsiagaan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Banjar, Agus Suprianto mengatakan personil gabungan sejak kemarin sudah diterjunkan ke lokasi untuk membantu warga yang terdampak.

"Kita sudah menyebarkan posko-posko ke kecamatan terdampak termasuk kita akan mendirikan dapur umum jika pengungsi bertambah," ujar Agus dalam keterangan resminya yang diterima, Kamis (16/12/2021).

Dari 8 kecamatan yang terdampak, Agus menyebutkan ada 3 kecamatan yang menjadi perhatian serius.

Pasalnya di ketiga kecamatan itu ketinggian air mencapai satu meter lebih.

"Terutama di Kecamatan Pengaron, Astambul dan Martapura Timur yang menjadi perhatian serius," jelasnya.

Walaupun ketinggian air di ketiga kecamatan itu sudah mengkhawatirkan, namun warga belum mau dievakuasi.

"Mereka masih bertahan dan sebagian sudah mengungsi mandiri ke rumah keluarga yang tidak terdampak.

Selain merendam rumah-rumah warga, banjir juga merendam jalan dan fasilitas umum.

BPBD Banjar mengimbau agar warga tetap waspada dan lebih baik mengungsi jika ketinggian air terus meningkat.

"Jangan panik dan tetap waspada. Tetap ikuti imbauan pemerintah karena kami siap untuk melakukan evakuasi, armada evaluasi sudah kita siapkan," pungkasnya.

Baca juga: Viral, Video Kereta Api Berhenti karena Rel Terendam Banjir di Jember

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

'Bullying' Suporter Persib Bandung, 2 Warga Solo Ditangkap

"Bullying" Suporter Persib Bandung, 2 Warga Solo Ditangkap

Regional
50 Rumah Warga Terdampak Banjir Lahar Gunung Lewotobi NTT

50 Rumah Warga Terdampak Banjir Lahar Gunung Lewotobi NTT

Regional
Siap Gencarkan Sport Tourism, Specta Jateng Open Tennis Tournament 2024 Disambut Antusias

Siap Gencarkan Sport Tourism, Specta Jateng Open Tennis Tournament 2024 Disambut Antusias

Regional
Polisi Tangkap 14 Orang Geng Motor Pelaku Tawuran yang Tewaskan Pelajar SMA

Polisi Tangkap 14 Orang Geng Motor Pelaku Tawuran yang Tewaskan Pelajar SMA

Regional
Tawuran Geng Motor Tewaskan 1 Pelajar SMA, Dipicu Saling Tantang di Medsos

Tawuran Geng Motor Tewaskan 1 Pelajar SMA, Dipicu Saling Tantang di Medsos

Regional
Pembeli Timah Ilegal di Sungai Bangka Ditangkap, Total Ada 14 Tersangka

Pembeli Timah Ilegal di Sungai Bangka Ditangkap, Total Ada 14 Tersangka

Regional
Geng Motor Tawuran di Bandar Lampung, 1 Korban Siswa SMA Tewas

Geng Motor Tawuran di Bandar Lampung, 1 Korban Siswa SMA Tewas

Regional
Wilayah Terdampak Longsor dan Banjir Luwu Terisolasi, Pemprov Sulsel Salurkan Bantuan dengan Helikopter

Wilayah Terdampak Longsor dan Banjir Luwu Terisolasi, Pemprov Sulsel Salurkan Bantuan dengan Helikopter

Regional
Calon Independen di Pilkada Nagekeo Wajib Kantongi 11.973 Dukungan

Calon Independen di Pilkada Nagekeo Wajib Kantongi 11.973 Dukungan

Regional
Mahasiswa Unlam Hilang Saat Reboisasi di Hutan Kapuas Kalteng

Mahasiswa Unlam Hilang Saat Reboisasi di Hutan Kapuas Kalteng

Regional
Curug Putri Carita di Pandeglang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Curug Putri Carita di Pandeglang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Regional
ART di Sukabumi Tewas Diduga Dibunuh di Rumah Majikan, Pelaku Ditangkap Dalam Bus

ART di Sukabumi Tewas Diduga Dibunuh di Rumah Majikan, Pelaku Ditangkap Dalam Bus

Regional
115 Rumah Terdampak Banjir di Dua Nagari di Kabupaten Sijunjung

115 Rumah Terdampak Banjir di Dua Nagari di Kabupaten Sijunjung

Regional
Serang Polsek di Kalteng, 4 Pemuda Mabuk Ditangkap

Serang Polsek di Kalteng, 4 Pemuda Mabuk Ditangkap

Regional
Geng Motor Tawuran Dalam Permukiman di Bandar Lampung, Warga Sebut 1 Orang Tewas

Geng Motor Tawuran Dalam Permukiman di Bandar Lampung, Warga Sebut 1 Orang Tewas

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com