Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Suporter Persiwa Lempari Asisten Wasit Hingga Pingsan?

Kompas.com - 29/04/2013, 04:58 WIB

JAYAPURA, KOMPAS.com - Persiwa Wamena sukses menahan Arema Indonesia 2-2 di Stadion Pendidikan, Jayapura, Minggu (28/4/2013). Namun, pada laga tersebut dikabarkan ada aksi tidak terpuji dari suporter tuan rumah yang sempat melakukan pelemparan terhadap asisten wasit.

Insiden ini mencuat di jejaring sosial ketika situs yang diperuntukkan bagi suporter Arema Indonesia, ongisnade.co.id, melaporkan hasil pertandingan antara Persiwa dan Arema. Dalam situs itu disebut insiden pelemparan oleh suporter terjadi di saat Arema sudah unggul dua gol lebih dulu lewat torehan Greg Nwokolo pada menit ke-56 dan Cristian Gonzalez (64).

Beberapa suporter Persiwa diberitakan secara tiba-tiba memasuki lapangan dan melakukan pelemparan ke arah asisten wasit, Samsudin, yang dikabarkan hingga pingsan karena menerima lemparan itu. Kondisi tersebut pun membuat laga sempat dihentikan selama lima menit.

“Dua gol itu (Persiwa) lahir setelah AW (asiten wasit) terkena lemparan batu sampai pingsan sebentar. Setelah dilanjutkan kita kebobolan," ujar Manajer Umum Arema, Ruddy Widodo seperti dikutip dalam situs tersebut.

"Setelah kemasukan satu gol, standar situasi kurang maksimal, karena memang gak mungkin dengan kondisi yang gak kondusif. Ya saya tidak menyalahkan atau mencari kambing hitam, manusiawi lah siapa yang tidak takut dengan keselamatan jiwanya yang terancam," tegasnya kemudian.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Persib Vs Bali United, Wasit VAR Diharapkan Fair

Persib Vs Bali United, Wasit VAR Diharapkan Fair

Liga Indonesia
Semifinal Persib Vs Bali United, Momen Nick Kuipers Ajak Boxing Mohammed Rashid jelang Pertandingan

Semifinal Persib Vs Bali United, Momen Nick Kuipers Ajak Boxing Mohammed Rashid jelang Pertandingan

Liga Indonesia
Jadwal Semifinal Championship Series Liga 1, Persib Vs Bali United, Nick Kuipers Intip Peluang Menang

Jadwal Semifinal Championship Series Liga 1, Persib Vs Bali United, Nick Kuipers Intip Peluang Menang

Liga Indonesia
Persib Bandung Vs Bali United, Hodak Siapkan Pasukan Sampai Babak Adu Penalti

Persib Bandung Vs Bali United, Hodak Siapkan Pasukan Sampai Babak Adu Penalti

Liga Indonesia
Kata Manajer Tim Terkait Ujian Madura United di Championship Series Liga 1

Kata Manajer Tim Terkait Ujian Madura United di Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Tiga Klub 100 Persen Lolos Club Licensing, Bukti Konsistensi, Sejarah, dan Pelecut Prestasi

Tiga Klub 100 Persen Lolos Club Licensing, Bukti Konsistensi, Sejarah, dan Pelecut Prestasi

Liga Indonesia
Lisensi Klub PSSI: Arema FC Terima Hasilnya, Catatan untuk Persebaya

Lisensi Klub PSSI: Arema FC Terima Hasilnya, Catatan untuk Persebaya

Liga Indonesia
Persib Vs Bali United: Mimpi Dedi Kusnandar Sang Bocah Lokal

Persib Vs Bali United: Mimpi Dedi Kusnandar Sang Bocah Lokal

Liga Indonesia
Dua Ton Durian untuk 5000 Pelari

Dua Ton Durian untuk 5000 Pelari

Liga Indonesia
Era Baru Kompetisi Klub Asia, Persib Lolos Lisensi AFC Champions League 2

Era Baru Kompetisi Klub Asia, Persib Lolos Lisensi AFC Champions League 2

Liga Indonesia
Semifinal Championship, Persib Lapar Kemenangan Saat Jamu Bali United

Semifinal Championship, Persib Lapar Kemenangan Saat Jamu Bali United

Liga Indonesia
Alasan Elkan Baggott Tidak Dipanggil Timnas

Alasan Elkan Baggott Tidak Dipanggil Timnas

Liga Indonesia
Tiket Semifinal Championship Series Persib Vs Bali United Habis, Suporter Tim Tamu Dilarang Hadir

Tiket Semifinal Championship Series Persib Vs Bali United Habis, Suporter Tim Tamu Dilarang Hadir

Liga Indonesia
Tekad Pemain Persib Akhiri Dahaga Juara Satu Dekade

Tekad Pemain Persib Akhiri Dahaga Juara Satu Dekade

Liga Indonesia
Hasil Lisensi Klub PSSI: Hanya 9 Tim Liga 1 Lolos

Hasil Lisensi Klub PSSI: Hanya 9 Tim Liga 1 Lolos

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com