Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Unjuk Rasa Buruh PT WRP Kisruh

Kompas.com - 24/08/2010, 03:32 WIB

Mereka lantas sepakat menutup dialog dan melanjutkannya pada Rabu. Saat Pardomuan hendak meninggalkan ruang dialog, tiba-tiba seorang perempuan melemparnya dengan segenggam bubur bayi dan mengenai pelipis kanannya. ”Apa-apaan ini?” tutur Pardomuan.

Bubur

Sejumlah polisi lantas mengawal Pardomuan keluar ruangan menuju mobilnya yang diparkir di halaman. Pengunjuk rasa lalu melempari kaca mobil dengan bubur bayi dan meludahinya. Ratusan pengunjuk rasa lainnya menghadang mobil Pardomuan sampai polisi memerintahkan mereka minggir.

Kasus ini bermula dari pemecatan ratusan buruh secara sepihak oleh PT WRP tanpa pesangon pada pertengahan tahun 2009 lalu. Mereka lantas mempermasalahkan hal itu dan sampai sekarang belum tuntas. (MHF)

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com