Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mobil "Tangki Siluman" Terbakar Usai Isi BBM, Sempat Terdengar Ledakan, Sopir Terluka

Kompas.com - 15/01/2024, 13:31 WIB
Hendra Cipta,
Dita Angga Rusiana

Tim Redaksi

KAPUAS HULU, KOMPAS.com - Sebuah mobil Toyota Kijang mendadak terbakar dan menimbulkan suara ledakan usai mengisi bahan bakar di SPBU Kecamatan Putussibau Utara, Kabupaten Kapuas Hulu, Kalimantan Barat (Kalbar).

Kapolsek Putussibau Utara, Iptu Jauhari mengatakan, sopir atau pemilik mobil mengalami luka-luka dan dibawa ke rumah sakit.

“Mobil tiba-tiba meledak usai mengisi bahan bakar,” kata Jauhari kepada wartawan, Senin (15/1/2024).

Baca juga: Dua Mobil Terbakar Saat Antre BBM di SPBU, Satu Pengemudi Alami Luka Bakar

Jauhari menerangkan, peristiwa tersebut terjadi Senin (15/1/2023) pukul 10.30 WIB. Saat itu, usai mengisi bahan bakar, mobil hendak keluar SPBU, namun tiba-tiba mengeluarkan api.

Api kemudian dengan cepat menyebar dan mengeluarkan asap. Masyarakat pun panik berhamburan keluar. 

“Sopirnya seorang pria, saat ini sudah dibawa ke rumah sakit karena mengalami luka bakar,” ujar Jauhari.

Dari video yang beredar, terlihat sebuah drum yang disulap menjadi tangki minyak disimpan di dalam mobil. Selain itu, juga ada sejumlah jeriken berisi bahan bakar.

“Kalau dilihat, ini 'tangki siluman'. Akan kita tindaklanjuti,” terang Jauhari.

Jauhari melanjutnya, pihaknya akan segera mengevakuasi 'tangki siluman' beserta bahan bakar di dalamnya untuk dikeluarkan dari wilayah SPBU.

“Saat ini kondisi sudah kondusif, setelah mobil dan bahan bakarnya kami keluarkan dari wilayah SBPU,” tutup Jauhari.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Sopir Bus Kecelakaan Maut di Subang Belum Diinterogasi, Polisi: Masih Sakit

Sopir Bus Kecelakaan Maut di Subang Belum Diinterogasi, Polisi: Masih Sakit

Regional
Warga Blora Temukan Bayi di Luar Rumah dengan Surat 'Jaga Anak Ini dengan Baik'

Warga Blora Temukan Bayi di Luar Rumah dengan Surat "Jaga Anak Ini dengan Baik"

Regional
Belasan Rumah Warga di Bangka Belitung Jebol Diterjang Puting Beliung

Belasan Rumah Warga di Bangka Belitung Jebol Diterjang Puting Beliung

Regional
Longsor di Sitinjau Lauik, Gubernur Sumbar Nyaris Jadi Korban

Longsor di Sitinjau Lauik, Gubernur Sumbar Nyaris Jadi Korban

Regional
Kambing yang Dicuri Pemberian Dedi Mulyadi, Muhyani: Saya Minta Maaf

Kambing yang Dicuri Pemberian Dedi Mulyadi, Muhyani: Saya Minta Maaf

Regional
Mensos Risma Robohkan Rumah yang Dihuni Bocah yang Lumpuh

Mensos Risma Robohkan Rumah yang Dihuni Bocah yang Lumpuh

Regional
Gunung Ile Lewotolok NTT Alami 120 Kali Gempa Embusan dalam 6 Jam

Gunung Ile Lewotolok NTT Alami 120 Kali Gempa Embusan dalam 6 Jam

Regional
Hanya Berselang 2 Jam, Sungai Bogowonto Kembali Makan Korban Jiwa

Hanya Berselang 2 Jam, Sungai Bogowonto Kembali Makan Korban Jiwa

Regional
352 Jemaah Haji Kloter Pertama di Jateng Berangkat dengan Fasilitas “Fast Track”, Apa Itu?

352 Jemaah Haji Kloter Pertama di Jateng Berangkat dengan Fasilitas “Fast Track”, Apa Itu?

Regional
360 Calon Jemaah Haji Kloter Pertama Embarkasi Solo Diterbangkan ke Tanah Suci

360 Calon Jemaah Haji Kloter Pertama Embarkasi Solo Diterbangkan ke Tanah Suci

Regional
Update Banjir di Tanah Datar Sumbar, 11 Orang Meninggal, 5 Kecamatan Terendam

Update Banjir di Tanah Datar Sumbar, 11 Orang Meninggal, 5 Kecamatan Terendam

Regional
Nyetir Sambil Pangku Anak, Isuzu Traga Tabrak Hillux di Wonogiri, 2 Orang Tewas

Nyetir Sambil Pangku Anak, Isuzu Traga Tabrak Hillux di Wonogiri, 2 Orang Tewas

Regional
Gibran Kunker ke UEA dan Qatar, Teguh Prakosa Jadi Plh Wali Kota Solo

Gibran Kunker ke UEA dan Qatar, Teguh Prakosa Jadi Plh Wali Kota Solo

Regional
Istri Hamil, Pria di Banyumas Malah Setubuhi Anak Tiri Berulang Kali

Istri Hamil, Pria di Banyumas Malah Setubuhi Anak Tiri Berulang Kali

Regional
Bocah 10 Tahun di Wonosobo Tewas Terseret Arus Bogowonto Usai Bermain Futsal

Bocah 10 Tahun di Wonosobo Tewas Terseret Arus Bogowonto Usai Bermain Futsal

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com