Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Gibran Akan Kunjungi IKN: Silaturahmi Saja

Kompas.com - 15/12/2023, 22:55 WIB
Fristin Intan Sulistyowati,
Khairina

Tim Redaksi

SOLO, KOMPAS.com - Calon wakil presiden (Cawapres) Gibran Rakabuming Raka diagedakan akan mengunjungi Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara.

Gibran saat ditemui pada Konser Indonesia Maju bersama Gus Miftah dan Denny Caknan, mengaku akan ke IKN pada Sabtu (16/12/2023).

"Nanti lihat besok lah ya, ngeh makasih ngeh. Jalan-jalan aja," kata Gibran, setelah menghadiri di Benteng Vastenburg, Kota Solo, Jawa Tengah (Jateng), pada Jumat (15/12/2023).

Baca juga: Kadus di Sragen yang Dukung Prabowo-Gibran Menolak Mundur, Ini Alasannya

Wali Kota Solo itu nampak ditemani Menteri Invetasi Bahlil Lahadalia, Wakil Gubernur Jawa Timur Emil Elestianto Dardak, hingga anggota Dewan Pembina Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Giring Ganesha.. 

Disinggung kepentingan mendatangi IKN, apakah akan melakukan pengecekan progres pembangunan yang ditargetkan akan jadi lokasi upacara 17 Agustus 2024, Gibran mengaku tak memiliki kewenangan itu.

"Ya saya tidak punya wewenang untuk ngecek atau apa ya," jelas Gibran. 

Suami Selvi Ananda itu mengatakan, kedatangannya ke IKN akan bertemu dengan masyarakat di Penajam Passer Utara, Kalimantan Timur.

"Makasih ya, saya silaturahmi aja dengan warga nggeh, makasih," ujarnya. 

Baca juga: Debat Cawapres, Gibran Tak Masalah Diremehkan

Sebelumnya, Wakil Sekretaris Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo-Gibran, Aminuddin Ma'ruf menjelaskan, pada hari Sabtu (16/12/2023), Gibran akan memulai kegiatan di KalimantanTimur.

"Start dari Kota Balikpapan ada agenda blusukan, dialog dengan komunitas anak muda pegiat UMKM, dan konsolidasi Kaltim Bergerak untuk mendorong mesin politik Prabowo-Gibran baik dari partai politik Koalisi Indonesia Maju maupun relawan terus bergerak ke bawah meyakinkan masyarakat Kaltim," ujar Amin dalam keterangannya, Jumat (15/12/2023).

Amin memaparkan, Gibran juga akan berkegiatan di Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara sebagai komitmen dari Prabowo-Gibran untuk melanjutkan dan mempercepat aktivasi IKN.

Menurut dia, itu adalah sebuah komitmen untuk melanjutkan pemerataan pembangunan dengan visi pembangunan Indonesia-sentris.

"Hari kedua di Pulau Kalimantan, hari Minggu Gibran akan mengunjungi 2 kota di Provinsi Kalimantan Barat yaitu Pontianak dan Singkawang," tuturnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pilkada Manggara Timur, Pasangan Jalur Independen Yoseph Marto-Heremias Dupa Harus Perbaiki Syarat Dokumen Pencalonan

Pilkada Manggara Timur, Pasangan Jalur Independen Yoseph Marto-Heremias Dupa Harus Perbaiki Syarat Dokumen Pencalonan

Regional
Polisi di Pati Dipukuli Saat Acara Dangdutan, Awalnya Ingin Sampaikan Imbauan

Polisi di Pati Dipukuli Saat Acara Dangdutan, Awalnya Ingin Sampaikan Imbauan

Regional
Polisi NTT Memburu Pria yang Menawarkan Kerja Selundupkan WN China ke Australia dengan Bayaran Rp 20 Juta

Polisi NTT Memburu Pria yang Menawarkan Kerja Selundupkan WN China ke Australia dengan Bayaran Rp 20 Juta

Regional
Hendi Akan Kembalikan Formulir Pendaftaran Bacagub Jateng ke PDI-P Siang Ini

Hendi Akan Kembalikan Formulir Pendaftaran Bacagub Jateng ke PDI-P Siang Ini

Regional
PKB Targetkan Menang Pilkada Kabupaten Semarang, PKS Masih Jajaki Koalisi

PKB Targetkan Menang Pilkada Kabupaten Semarang, PKS Masih Jajaki Koalisi

Regional
Diduga Jadi Ajang Narkoba, Pentas Musik Koplo Tengah Malam Dilarang

Diduga Jadi Ajang Narkoba, Pentas Musik Koplo Tengah Malam Dilarang

Regional
UKT Batal Naik, Unsoed Hitung Ulang Pembayaran Mahasiswa Baru

UKT Batal Naik, Unsoed Hitung Ulang Pembayaran Mahasiswa Baru

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Kamis 30 Mei 2024, dan Besok : Siang Ini Berawan

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Kamis 30 Mei 2024, dan Besok : Siang Ini Berawan

Regional
Pensiunan PTPN V Ditemukan Tewas Berdarah di Rumahnya di Pekanbaru

Pensiunan PTPN V Ditemukan Tewas Berdarah di Rumahnya di Pekanbaru

Regional
Baru Seminggu Bekerja, Pegawai Koperasi di Lombok Dibunuh Pimpinan gara-gara Utang Rp 500.000

Baru Seminggu Bekerja, Pegawai Koperasi di Lombok Dibunuh Pimpinan gara-gara Utang Rp 500.000

Regional
6 Orang Daftar Bakal Calon Rektor UNS Solo, Salah Satunya dari Kemenko PMK

6 Orang Daftar Bakal Calon Rektor UNS Solo, Salah Satunya dari Kemenko PMK

Regional
Mendagri Sebut Ada 3 Wilayah di Papua Terlambat Salurkan Dana Hibah Pilkada

Mendagri Sebut Ada 3 Wilayah di Papua Terlambat Salurkan Dana Hibah Pilkada

Regional
Bos Koperasi di Lombok Bunuh Pegawai yang Baru Seminggu Kerja gara-gara Utang Rp 500.000

Bos Koperasi di Lombok Bunuh Pegawai yang Baru Seminggu Kerja gara-gara Utang Rp 500.000

Regional
Zulkieflimansyah Tanggapi Kandasnya Duet Jilid II dengan Rohmi dalam Pilkada NTB

Zulkieflimansyah Tanggapi Kandasnya Duet Jilid II dengan Rohmi dalam Pilkada NTB

Regional
Setelah PDI-P, PKS Bertemu Golkar untuk Bahas Pilkada Solo

Setelah PDI-P, PKS Bertemu Golkar untuk Bahas Pilkada Solo

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com