Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kabupaten Serang Masuk 3 Daerah Paling Berpolusi, Banyak Industri dan Alat Transportasi

Kompas.com - 20/06/2023, 18:30 WIB
Rasyid Ridho,
Teuku Muhammad Valdy Arief

Tim Redaksi

SERANG, KOMPAS.com - Kabupaten Serang, Banten menempati posisi tiga teratas daerah dengan kualitas udara terburuk di Indonesia berdasarkan laporan IQAir per 18 Juni 2023.

Dengan Indeks Kualitas Udara (AQI) Kabupaten Serang sebesar 160 atau dibawah Kota Tangsel, Banten dan Cileungsir, Jawa Barat.

Pengendali Lingkungan Dampak Ahli Muda pada Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Serang, Muas Sisul Haq mengatakan, penyebab buruknya udara diwilayahnya karena banyaknya industri dan alat transportasi.

"Berdasarkan sampling kita, yang mempengaruhi kualitas udara itu dari alat transportasi dari industri," kata Muas kepada wartawan di Serang. Selasa (20/6/2023).

Baca juga: Atasi Polusi, Pemilik Bakal Disanksi jika Kendaraan Tak Lulus Uji Emisi

Diungkapkan Muas, berdasarkan hasil pengujian kualitas udara di seluruh Kecamatan di Kabupaten Serang. Terdapat 4 Kecamatan dengan kualitas udara trburuk.

Keempatnya yakni Kecamatan Ciruas, Kragilan, Kibin dan Cikande.

Diketahui, di empat Kecamatan itu kini sudah banyak berdiri pabrik-pabrik, termasuk adanya kawasan industri Cikande.

Meski demikian, lanjut Muas, secara, indek kualitas udara di Kabupaten Serang dinilai masij aman atau baik dengan angka 80,26 atau memenuhi baku mutu sesuai Permen LHK Nomor 27 tahun 2021 tenang indeks kualitas lingkungan hidup.

"Jika melihat data indeks kualitas udara secara keseluruhan di kita masih sesuai baku mutu. Bahakan melebihi ketetapan baku mutu sebesar 70, artinya udara di kita masih sangat baik," ujar dia.

Baca juga: Pabrik Peleburan Logam di Bandung Barat Kembali Beroperasi, Warga Keluhkan Polusi Udara

Khusus di empat Kecamatan dengan kualitas udara buruk, Pemkab Serang meminta kepada pelaku usaha agar menjalankan aturan dengan menyediakan 10 persen dari luas lahan untuk ruang terbuka hijau.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Penjelasan BMKG Soal Gempa Garut M 6,5, Guncangan Terasa hingga Jakarta dan Jawa Timur

Penjelasan BMKG Soal Gempa Garut M 6,5, Guncangan Terasa hingga Jakarta dan Jawa Timur

Regional
Gempa Garut M 6,5 Terasa sampai Kota Serang Banten

Gempa Garut M 6,5 Terasa sampai Kota Serang Banten

Regional
Gempa M 6,5 Guncang Garut, Terasa sampai Jakarta

Gempa M 6,5 Guncang Garut, Terasa sampai Jakarta

Regional
Hadiri Halalbihalal Partai Golkar Solo, Gibran: Diundang Datang, Semua Teman

Hadiri Halalbihalal Partai Golkar Solo, Gibran: Diundang Datang, Semua Teman

Regional
Kesaksian Pengelola Parkir Hotel Braga Purwokerto, Pelaku Menembak Setelah Mintai Karcis

Kesaksian Pengelola Parkir Hotel Braga Purwokerto, Pelaku Menembak Setelah Mintai Karcis

Regional
Buka Manasik Haji, Bupati Arief: Pemkab Blora Siap Dukung Jemaah dari Persiapan hingga Kepulangan

Buka Manasik Haji, Bupati Arief: Pemkab Blora Siap Dukung Jemaah dari Persiapan hingga Kepulangan

Regional
Bupati Dadang Supriatna Apresiasi Peran FKDT dan Fokus Sejahterakan Guru Mengaji

Bupati Dadang Supriatna Apresiasi Peran FKDT dan Fokus Sejahterakan Guru Mengaji

Regional
Gibran Hadiri Halalbihalal Partai Golkar Solo

Gibran Hadiri Halalbihalal Partai Golkar Solo

Regional
Mengenal Kain Tenun Motif Renda yang Dibeli Sandiaga Uno di Bima

Mengenal Kain Tenun Motif Renda yang Dibeli Sandiaga Uno di Bima

Regional
Asyik Judi Online, Oknum PNS di Aceh Timur Ditangkap Polisi

Asyik Judi Online, Oknum PNS di Aceh Timur Ditangkap Polisi

Regional
Maksimalkan Potensi Blora, Bupati Arief Minta Masukkan dari Kemenko Perekonomian dan Guru Besar Unnes

Maksimalkan Potensi Blora, Bupati Arief Minta Masukkan dari Kemenko Perekonomian dan Guru Besar Unnes

Regional
5 Tradisi Pacuan Tradisional di Indonesia, Tidak Hanya Karapan Sapi

5 Tradisi Pacuan Tradisional di Indonesia, Tidak Hanya Karapan Sapi

Regional
Juru Parkir Hotel Braga Purwokerto yang Tewas Ditembak Baru Bekerja Seminggu

Juru Parkir Hotel Braga Purwokerto yang Tewas Ditembak Baru Bekerja Seminggu

Regional
Gempa M 5,2 Guncang Maluku, BPBD: Tak Ada Kerusakan

Gempa M 5,2 Guncang Maluku, BPBD: Tak Ada Kerusakan

Regional
Bandara Supadio Hanya Layani Penerbangan Domestik, Warga Pontianak Merasa Dirugikan

Bandara Supadio Hanya Layani Penerbangan Domestik, Warga Pontianak Merasa Dirugikan

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com