Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kronologi Kecelakaan Maut 2 Orang Tewas di Tol Solo-Ngawi, Sopir Diduga Hilang Konsentrasi

Kompas.com - 05/05/2023, 19:30 WIB
Fristin Intan Sulistyowati,
Khairina

Tim Redaksi

 

SOLO, KOMPAS.com - Pengemudi kendaraan Mitsubishi Colt L300 hilang konsentrasi dan menabrak truk tronton di Jalan Tol Solo-Ngawi KM 537.200 jalur B di Kecamatan Ngrampal, Kabupaten Sragen, Jawa Tengah (Jateng).

Kanit Laka Satlantas Polres Sragen Ipda Irwan Mardiyanto mengatakan, kejadian tersebut terjadi pada Jumat (5/5/2023), sekitar pukul 14.50 WIB.

Irwan menjelaskan, kejadian bermula saat truk Isuzu Tronton bernomor polisi G 8278 OC dan kendaraan Mitsubishi Colt L300 berpelat H 1988 WN, berjalan dari timur ke barat di lanjur satu.

Baca juga: Kecelakaan Maut di Tol Solo-Ngawi Kabupaten Sragen, 2 Orang Tewas

Truk Isuzu Tronton di posisi depan tiba-tiba ditabrak kendaraan Mitsubishi Colt L300.

"Diduga pengemudi kendaraan Mitsubishi Colt L300, berjalan kurang konsentrasi dan tidak memperhatikan situasi di depannya," kata Ipda Irwan Mardiyanto, saat dikonfirmasi, Jumat (5/5/2023).

"Sehingga pada saat jarak sudah dekat dan tidak dapat menghindar, membentur bagian bak belakang truk," lanjutnya.

Baca juga: Kecelakaan Maut di Kampar, Avanza Tabrak Truk Parkir, 3 Orang Tewas

Akibat kecelakaan ini, 2 orang tewas yakni pengemudi Mitsubishi Colt L300 berinisial MS, warga Kecamatan Wirosari, Kabupaten Grobogan, Jateng.

Serta penumpang kendaraan Mitsubishi Colt L300 berinisial UA, warga Kecamatan Boja, Kabupaten Kendal, Jateng.

"Keduanya mengalami luka patah di sejumlah titik di tubuhnya dan tidak sadar. Dinyatakan, meninggal dunia saat dibawa RSUD dr Soehadi Prijonegoro Sragen," jelasnya.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Cerita Erik 20 Tahun Jadi Relawan Tagana demi Kemanusiaan

Cerita Erik 20 Tahun Jadi Relawan Tagana demi Kemanusiaan

Regional
50 Caleg Terpilih di Kabupaten Semarang Ditetapkan, Ini Rinciannya

50 Caleg Terpilih di Kabupaten Semarang Ditetapkan, Ini Rinciannya

Regional
Wakil Bupati Sumbawa Daftar Penjaringan Cabub di Partai Nasdem

Wakil Bupati Sumbawa Daftar Penjaringan Cabub di Partai Nasdem

Regional
Respons NasDem soal Kantornya di Labuhanbatu Disita KPK

Respons NasDem soal Kantornya di Labuhanbatu Disita KPK

Regional
Kasus Suami di Ciamis Bunuh dan Mutilasi Istri, Potongan Tubuh Dikumpulkan di Pos Ronda

Kasus Suami di Ciamis Bunuh dan Mutilasi Istri, Potongan Tubuh Dikumpulkan di Pos Ronda

Regional
Anies Minta Grup Jangan Bubar, Perjuangan Belum Selesai

Anies Minta Grup Jangan Bubar, Perjuangan Belum Selesai

Regional
Sepekan Pantura Sayung Banjir Rob dan Jalan Demak-Kudus Tersendat, Sopir Truk: Lelah, Boros Solar

Sepekan Pantura Sayung Banjir Rob dan Jalan Demak-Kudus Tersendat, Sopir Truk: Lelah, Boros Solar

Regional
Simpan Narkoba di Rumah Dinas, Oknum Camat Ditangkap Polisi

Simpan Narkoba di Rumah Dinas, Oknum Camat Ditangkap Polisi

Regional
Semarang Night Carnival, Lalu Lintas di Jalan Pemuda dan Jalan Pandanaran Dialihkan

Semarang Night Carnival, Lalu Lintas di Jalan Pemuda dan Jalan Pandanaran Dialihkan

Regional
PDI-P Solo Minta Cawalkot yang Diusung Bertanggung Jawab Sejahterakan Masyarakat dan Tak Pindah Parpol Lain

PDI-P Solo Minta Cawalkot yang Diusung Bertanggung Jawab Sejahterakan Masyarakat dan Tak Pindah Parpol Lain

Regional
Terima Penghargaan dari Pemprov Jateng, Kota Semarang Jadi yang Terbaik dalam Penurunan Tingkat Pengangguran Terbuka

Terima Penghargaan dari Pemprov Jateng, Kota Semarang Jadi yang Terbaik dalam Penurunan Tingkat Pengangguran Terbuka

Regional
APBD Kalteng Meningkat 2 Kali Lipat dalam 8 Tahun, Capai Rp 8,79 Triliun pada 2024

APBD Kalteng Meningkat 2 Kali Lipat dalam 8 Tahun, Capai Rp 8,79 Triliun pada 2024

Regional
Kehidupan Ekonomi Kerajaan Demak

Kehidupan Ekonomi Kerajaan Demak

Regional
Pegawai Bea Cukai Ketapang yang Ditangkap Kasus Perdagangan 566 Burung Dicopot

Pegawai Bea Cukai Ketapang yang Ditangkap Kasus Perdagangan 566 Burung Dicopot

Regional
Kelola Air Tanpa Izin di Gili Trawangan, 2 Direktur Perusahaan Jadi Tersangka

Kelola Air Tanpa Izin di Gili Trawangan, 2 Direktur Perusahaan Jadi Tersangka

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com