Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jalan di Daerahnya Rusak, Warga Harap Jokowi Kunjungi Kota Metro Lampung: Semoga Bisa Mulus Setelah Ditinjau

Kompas.com - 05/05/2023, 06:58 WIB
Reza Kurnia Darmawan

Editor

KOMPAS.com - Presiden Joko Widodo (Jokowi) direncanakan mengunjungi Lampung pada Jumat (5/5/2023). Salah satu agendanya adalah meninjau jalan rusak di Kecamatan Rumbia, Lampung Tengah.

Terkait kunjungan Jokowi ini, warga Kota Metro, Lampung, berharap agar Presiden bisa mampir ke daerahnya untuk meninjau jalan rusak.

"Kalau Pak Presiden Jokowi mau ke Lampung untuk mengecek jalan. Ya harapan kami warga ini, Pak Presiden mau mampir ke Metro untuk lihat jalanan di Metro yang pada rusak parah," ujar Aan (33), warga Kecamatan Metro Pusat, Rabu (3/5/2023), dikutip dari Tribun Lampung.

Menurut Aan, ada sejumlah jalan yang mengalami kerusakan, yakni Jalan Budi Utomo, Jalan Soekarno Hatta, dan Jalan Sutan Syahrir.

Baca juga: Besok Presiden Jokowi Tinjau Jalan Rusak di Lampung dengan Kendarai Motor

Warga lain, Hendra, juga berharap agar Jokowi bisa meluangkan waktu di Kota Metro di tengah agenda kunjungannya ke Lampung Tengah.

"Ini kan momentumnya ya, apalagi Pak Presiden kan mau ke Rumbia itu rutenya lewat Metro, besar harapan kami Pak Jokowi berhenti di Metro, lihat jalan-jalan yang pada rusak parah itu," ucapnya.

"Mudah-mudahan ya rencana perjalanan daratnya tidak berubah, dan siapa tahu setelah ditinjau Pak Presiden jalan di Metro bisa mulus kaya dulu lagi," imbuhnya.

Baca juga: Gubernur Lampung Bantah Perbaikan Jalan Rusak karena Jokowi Mau Datang

Halaman:


Terkini Lainnya

Warga Aceh Timur Takut Beraktivitas Usai Harimau Mangsa Sapi di Kebun

Warga Aceh Timur Takut Beraktivitas Usai Harimau Mangsa Sapi di Kebun

Regional
20 Persen Siswa SD di Padang Merokok

20 Persen Siswa SD di Padang Merokok

Regional
Satu Pelaku Penyerangan Satpam SMPN 1 Kasihan Bantul Anak Putus Sekolah, Ini Perannya

Satu Pelaku Penyerangan Satpam SMPN 1 Kasihan Bantul Anak Putus Sekolah, Ini Perannya

Regional
Entaskan Geng Motor dan Kenakalan Remaja, Walkot Pematangsiantar: Deteksi Awal Terlihat di Sekolah

Entaskan Geng Motor dan Kenakalan Remaja, Walkot Pematangsiantar: Deteksi Awal Terlihat di Sekolah

Kilas Daerah
Oknum Polisi Pemerkosa Siswi SD di Ambon Terancam 20 Tahun Penjara

Oknum Polisi Pemerkosa Siswi SD di Ambon Terancam 20 Tahun Penjara

Regional
Satgas Pamtas Gagalkan Penyelundupan Sabu 25,4 Kg dari Malaysia, 5 Orang Ditangkap

Satgas Pamtas Gagalkan Penyelundupan Sabu 25,4 Kg dari Malaysia, 5 Orang Ditangkap

Regional
Aliran Air Mati sejak Kamis, Warga Batam Beli Air Isi Ulang untuk Salat Jumat

Aliran Air Mati sejak Kamis, Warga Batam Beli Air Isi Ulang untuk Salat Jumat

Regional
11 Orang Mendaftar di Demokrat untuk Pilkada Demak 2024, 8 di Antaranya Pendatang Baru

11 Orang Mendaftar di Demokrat untuk Pilkada Demak 2024, 8 di Antaranya Pendatang Baru

Regional
Kronologi Pria di Kapuas Hulu Tewas Dicekik Teman, Ribut Perkara Bayar Minuman Keras

Kronologi Pria di Kapuas Hulu Tewas Dicekik Teman, Ribut Perkara Bayar Minuman Keras

Regional
Gerindra Beri Lampu Hijau ke Ade Bhakti untuk Maju Pilkada Dibandingkan Wali Kota Semarang

Gerindra Beri Lampu Hijau ke Ade Bhakti untuk Maju Pilkada Dibandingkan Wali Kota Semarang

Regional
Video Warga Berebut Gunungan BH Saat Karnaval HUT Ke-278 Kabupaten Sragen Viral di Medsos, Bapak-bapak Tak Mau Ketinggalan

Video Warga Berebut Gunungan BH Saat Karnaval HUT Ke-278 Kabupaten Sragen Viral di Medsos, Bapak-bapak Tak Mau Ketinggalan

Regional
Mengintip Potensi SPAL-DT yang Diresmikan Jokowi di Pekanbaru

Mengintip Potensi SPAL-DT yang Diresmikan Jokowi di Pekanbaru

Regional
Viral di Medsos, Mahasiswa UIN Palembang Diduga Plagiat Skripsi, Dekanat Sebut Belum Ada Laporan

Viral di Medsos, Mahasiswa UIN Palembang Diduga Plagiat Skripsi, Dekanat Sebut Belum Ada Laporan

Regional
Kejati Papua Barat Endus Dugaan Kejahatan Perbankan yang Melibatkan Oknum TNI

Kejati Papua Barat Endus Dugaan Kejahatan Perbankan yang Melibatkan Oknum TNI

Regional
Kisah Slamet Buka Jasa Pembersihan Kelelawar, Pelanggannya hingga di Kota Besar

Kisah Slamet Buka Jasa Pembersihan Kelelawar, Pelanggannya hingga di Kota Besar

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com