Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kisah Cinta Siti Atikoh dan Ganjar Pranowo Muda, Jatuh Hati Pandangan Pertama Saat KKN di Kampus

Kompas.com - 22/04/2023, 22:29 WIB
Maya Citra Rosa

Editor

KOMPAS.com - Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo kini menjadi perbincangan usai dirinya ditetapkan sebagai calon presiden dari Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP).

Tidak hanya sosok Ganjar Pranowo yang menjadi perbincangan, nama sang istri Siti Atikoh Supriyanti dan kisah cinta keduanya juga banyak dicari netizen.

Atikoh dan Ganjar mengaku saling jatuh hati pertama kali pada saat momen kuliah kerja nyata (KKN) di Universitas Gadjah Mada Yogyakarta.

Keduanya bertemu saat KKN, Ganjar lebih dulu mengambil skripsi, sementara Atikoh adalah adik tingkat yang berbeda 3 tahun.

Dilansir dari TribunJateng.com, Siti Atikoh bercerita bahwa Ganjar Pranowo adalah cinta pandangan pertamanya.

Baca juga: Perjuangan Difabel Terjang Hujan demi Halalbihalal Bareng Ganjar di Purbalingga

"Semuanya bermula saat kami KKN tahun 1994 di kota Temanggung" tutur Atikoh saat ditemui Tribunjateng.com di kediamannya, Jalan Tengger Timur Nomor 1, Semarang, Jawa Tengah pada Kamis (22/2/2018).

Ganjar yang lebih dulu mengambil skripsi, akhirnya dipertemukan dengan Atikoh, juniornya yang berbeda 3 tahun di momentum KKN.

"Kami sekelompok," terangnya.

Ganjar dikenal sebagai seorang aktivis kampus, dan berhasil mencuri hati Atikoh karena jiwa kepemimpinannya yang sudah terlihat sejak muda.

Ternyata Ganjar muda juga jatuh cinta pandangan pertama dengan Atikoh saat itu.

Hal tersebut pernah disampaikan oleh Ganjar Pranowo lewat sebuah media massa di Solo.

"Saat lihat dia, saya sudah yakin ‘ini pasti akan menjadi istri saya kelak’,” ujar Ganjar.

Meski banyak yang bilang bahwa cinta pandangan pertama adalah cinta yang paling rapuh, Atikoh menampik hal tersebut.

"Karena kita saling memahami,"

Ganjar jarang bilang I Love You

Baca juga: Ganjar Pranowo Bakal Open House di Tawangmangu Karanganyar, Booking Terminal Bus untuk 4.000-an Tamu

Saat ditanya bagaimana cara Ganjar Pranowo mengungkapkan cinta, Atikoh beberkan bahwa Ganjar sangat miskin kalimat "I Love You,"

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

DPRD Minta Pemkot Bandar Lampung Segera Realisasikan BLK

DPRD Minta Pemkot Bandar Lampung Segera Realisasikan BLK

Regional
Suami Istri di Gresik Mencuri Sambil Bawa Balita, Uangnya Digunakan Beli Minuman Keras

Suami Istri di Gresik Mencuri Sambil Bawa Balita, Uangnya Digunakan Beli Minuman Keras

Regional
Pilkada Bangka Belitung, PDI-P dan Gerindra Jajaki Koalisi

Pilkada Bangka Belitung, PDI-P dan Gerindra Jajaki Koalisi

Regional
2 Warga Sikka Ditangkap karena Edarkan Uang Palsu

2 Warga Sikka Ditangkap karena Edarkan Uang Palsu

Regional
Mayat Tak Dikenal Telungkup di Pinggir Jalan, Jadi Tontonan Warga

Mayat Tak Dikenal Telungkup di Pinggir Jalan, Jadi Tontonan Warga

Regional
Warga Semarang, Ini Rangkaian Acara untuk Sambut HUT Ke-477 Kota Semarang

Warga Semarang, Ini Rangkaian Acara untuk Sambut HUT Ke-477 Kota Semarang

Regional
Tabrakan 2 Sepeda Motor di NTT, Seorang Guru Tewas

Tabrakan 2 Sepeda Motor di NTT, Seorang Guru Tewas

Regional
Peringatkan Pelaku Hoaks Perampokan Klinik di Padang, Polisi Siap Tempuh Jalur Hukum

Peringatkan Pelaku Hoaks Perampokan Klinik di Padang, Polisi Siap Tempuh Jalur Hukum

Regional
Saat Pimpinan Partai di Jateng Halalbihalal Usai Bersaing dalam Pemilu

Saat Pimpinan Partai di Jateng Halalbihalal Usai Bersaing dalam Pemilu

Regional
Anggota Brimob Akan Dikirim untuk Amankan Intan Jaya dari Gangguan KKB

Anggota Brimob Akan Dikirim untuk Amankan Intan Jaya dari Gangguan KKB

Regional
Peringatan HUT Ke-477 Kota Semarang, Mbak Ita: Kami Buat Meriah

Peringatan HUT Ke-477 Kota Semarang, Mbak Ita: Kami Buat Meriah

Regional
Inovasi Daun Kelor Turunkan Angka Stunting, Penyuluh KB di Sumbawa Tembus Tingkat Nasional

Inovasi Daun Kelor Turunkan Angka Stunting, Penyuluh KB di Sumbawa Tembus Tingkat Nasional

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Kamis 2 Mei 2024, dan Besok : Malam Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Kamis 2 Mei 2024, dan Besok : Malam Hujan Ringan

Regional
Bertemu Lembaga Adat Melayu Riau, Pj Walkot Pekanbaru Sampaikan Apresiasinya

Bertemu Lembaga Adat Melayu Riau, Pj Walkot Pekanbaru Sampaikan Apresiasinya

Regional
Presiden Jokowi Resmikan 7,47 Kilometer Jalan Inpres di Lombok Barat

Presiden Jokowi Resmikan 7,47 Kilometer Jalan Inpres di Lombok Barat

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com