Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Gibran Komitmen Menangkan PDI-P di Pemilu 2024, Bakal Maksimalkan Media Sosial

Kompas.com - 17/03/2023, 21:31 WIB
Ardi Priyatno Utomo

Editor

SOLO, KOMPAS.com - Gibran menegaskan komitmennya memenangkan PDI Perjuangan (PDI-P) dalam Pemilu 2024 mendatang.

Ketegasan itu dia lakukan dengan menandatangani komitmen di acara pelantikan pengurus Badan Pemenangan Pemilu (Bapilu) DPC PDI-P di Solo, Kamis (17/3/2023) malam.

Selain Gibran, tokoh lain yang menandatangani adalah Ketua DPC FX Hadi Rudyatmo dan pengurus Bapilu yang baru dilantik.

Baca juga: Gibran Ikut Tanda Tangan Komitmen Menangkan PDI-P di Pemilu 2024: Pasti Ikut Kerja Keras

Partai dengan lambang banteng bermoncong putih tersebut menargetkan 35 kursi di Pileg 2024, atau bertambah lima dari 30 kursi hasil Pemilu 2019.

Selain itu, PDI-P juga memasang target mendapatkan kemenangan baik dalam Pilpres maupun Pilkada tahun depan.

"Ya komitmen. Tanda tanganku wis neng kono kok (Tandatanganku sudah di sini kok). Pasti kita ikut bekerja keras untuk memenangkan partai 35 kursi ya," kata Gibran.

Mengenai cara yang akan dilakukan untuk mewujudkan target tersebut, suami Selvi Ananda ini enggan membocorkannya.

"Rahasia. Itu tidak bisa saya sampaikan ke media. Karena kita punya strategi-strategi yang sudah kita siapkan," ungkap Gibran.

Namun, dirinya mengaku akan memaksimalkan media sosial untuk menarik suara anak muda, khususnya Gen Z pada tahun depan.

Ayah dua anak ini berujar, setiap hari terus bergerak untuk menarik pemilih pemula dari kalangan anak muda.

Dia menjelaskan, media sosial akan menjadi salah satu sarana dirinya bsa mendulang suara pada pemilihan 2024.

"Tiap hari bergerak. Pasti dong apalagi ada bagian untuk yang pemilih pemula. Penting dong ya," jelas Gibran.

Baca juga: Blusukan Digital ala Wali Kota Gibran

Sumber: Kompas.com (Penulis: Kontributor Solo, Labib Zamani Editor: Khairina)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Cerita Erik 20 Tahun Jadi Relawan Tagana demi Kemanusiaan

Cerita Erik 20 Tahun Jadi Relawan Tagana demi Kemanusiaan

Regional
50 Caleg Terpilih di Kabupaten Semarang Ditetapkan, Ini Rinciannya

50 Caleg Terpilih di Kabupaten Semarang Ditetapkan, Ini Rinciannya

Regional
Wakil Bupati Sumbawa Daftar Penjaringan Cabub di Partai Nasdem

Wakil Bupati Sumbawa Daftar Penjaringan Cabub di Partai Nasdem

Regional
Respons NasDem soal Kantornya di Labuhanbatu Disita KPK

Respons NasDem soal Kantornya di Labuhanbatu Disita KPK

Regional
Kasus Suami di Ciamis Bunuh dan Mutilasi Istri, Potongan Tubuh Dikumpulkan di Pos Ronda

Kasus Suami di Ciamis Bunuh dan Mutilasi Istri, Potongan Tubuh Dikumpulkan di Pos Ronda

Regional
Anies Minta Grup Jangan Bubar, Perjuangan Belum Selesai

Anies Minta Grup Jangan Bubar, Perjuangan Belum Selesai

Regional
Sepekan Pantura Sayung Banjir Rob dan Jalan Demak-Kudus Tersendat, Sopir Truk: Lelah, Boros Solar

Sepekan Pantura Sayung Banjir Rob dan Jalan Demak-Kudus Tersendat, Sopir Truk: Lelah, Boros Solar

Regional
Simpan Narkoba di Rumah Dinas, Oknum Camat Ditangkap Polisi

Simpan Narkoba di Rumah Dinas, Oknum Camat Ditangkap Polisi

Regional
Semarang Night Carnival, Lalu Lintas di Jalan Pemuda dan Jalan Pandanaran Dialihkan

Semarang Night Carnival, Lalu Lintas di Jalan Pemuda dan Jalan Pandanaran Dialihkan

Regional
PDI-P Solo Minta Cawalkot yang Diusung Bertanggung Jawab Sejahterakan Masyarakat dan Tak Pindah Parpol Lain

PDI-P Solo Minta Cawalkot yang Diusung Bertanggung Jawab Sejahterakan Masyarakat dan Tak Pindah Parpol Lain

Regional
Terima Penghargaan dari Pemprov Jateng, Kota Semarang Jadi yang Terbaik dalam Penurunan Tingkat Pengangguran Terbuka

Terima Penghargaan dari Pemprov Jateng, Kota Semarang Jadi yang Terbaik dalam Penurunan Tingkat Pengangguran Terbuka

Regional
APBD Kalteng Meningkat 2 Kali Lipat dalam 8 Tahun, Capai Rp 8,79 Triliun pada 2024

APBD Kalteng Meningkat 2 Kali Lipat dalam 8 Tahun, Capai Rp 8,79 Triliun pada 2024

Regional
Kehidupan Ekonomi Kerajaan Demak

Kehidupan Ekonomi Kerajaan Demak

Regional
Pegawai Bea Cukai Ketapang yang Ditangkap Kasus Perdagangan 566 Burung Dicopot

Pegawai Bea Cukai Ketapang yang Ditangkap Kasus Perdagangan 566 Burung Dicopot

Regional
Kelola Air Tanpa Izin di Gili Trawangan, 2 Direktur Perusahaan Jadi Tersangka

Kelola Air Tanpa Izin di Gili Trawangan, 2 Direktur Perusahaan Jadi Tersangka

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com