Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Penganiaya Sopir Bus Feeder BST di Solo Ditangkap, Pelaku Mengaku Hilang Kendali

Kompas.com - 23/12/2021, 19:22 WIB
Labib Zamani,
Teuku Muhammad Valdy Arief

Tim Redaksi

SOLO, KOMPAS.com- BA (23) pemukul pengemudi angkutan pengumpan (feeder) Bus Solo Trans (BST) di Kawasan Serengan, Solo, Jawa Tengah, ditangkap polisi.

Kapolresta Solo Kombes Pol Ade Safri Simanjuntak mengatakan pelaku ditangkap dua hari atau pada Selasa (21/12/2021) setelah videonya diduga memukul sopir feeder BST viral di media sosial (medsos).

Peristiwa dugaan pemukulan tersebut terjadi pada Minggu (19/12/2021) sekitar pukul 18.01 WIB.

"Tersangka ditangkap atas dua alat bukti yang sah yang diperoleh penyidik setelah melakukan gelar perkara penentuan tersangka," kata Ade di Solo, Jawa Tengah, Kamis (23/12/2021).

Baca juga: Sopir BST yang Diduga Minta Foto Penumpang via WhatsApp Akhirnya Dipecat

Dugaan pemukulan itu terjadi ketika pelaku berpapasan dengan korban Sudibyo warga Mojosongo yang saat itu mengemudikan angkutan feeder BST di Jalan Moh Yamin.

Pelaku mengira pada saat kejadian jalan tersebut sudah berlaku dua arah.

Diketahui jalan tersebut berlaku satu arah dari timur ke barat dari pukul 06.00-18.00 WIB.

"Karena melihat ada kendaraan yang melaju dari arah berlawanan dari timur ke barat sedangkan korban melajukan kendaraan dari barat ke timur kemudian memberikan peringatan dim (lampu jauh) kepada pengendara sepeda motor. Itu yang membuat tersangka jengkel kepada korban," kata dia.

Baca juga: Driver BST Diduga Minta Foto Penumpang via WhatsApp, Gibran: Ini Memalukan, Pecat Saja

Karena jengkel diberikan peringatan lampu jauh, pelaku akhirnya mengejar korban.

Pelalu memalangkan sepeda motornya di depan mobil angkutan yang dikemudikan korban.

"Tersangka mengetuk kaca mobil korban setelah dibuka kacanya tersangka langsung melayangkan pukulan ke arah pipi kanan korban. Kemudian yang kedua tersangka BA ini melayangkan helm yang digunakan ke arah kepala korban yang mengakibatkan pelipis kanan korban memar dan robek," katanya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

PKS dan Golkar Kuasai Kursi DPRD Kabupaten Sumbawa 

PKS dan Golkar Kuasai Kursi DPRD Kabupaten Sumbawa 

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Minggu 5 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
'Bullying' Suporter Persib Bandung, 2 Warga Solo Ditangkap

"Bullying" Suporter Persib Bandung, 2 Warga Solo Ditangkap

Regional
50 Rumah Warga Terdampak Banjir Lahar Gunung Lewotobi NTT

50 Rumah Warga Terdampak Banjir Lahar Gunung Lewotobi NTT

Regional
Siap Gencarkan Sport Tourism, Specta Jateng Open Tennis Tournament 2024 Disambut Antusias

Siap Gencarkan Sport Tourism, Specta Jateng Open Tennis Tournament 2024 Disambut Antusias

Regional
Polisi Tangkap 14 Orang Geng Motor Pelaku Tawuran yang Tewaskan Pelajar SMA

Polisi Tangkap 14 Orang Geng Motor Pelaku Tawuran yang Tewaskan Pelajar SMA

Regional
Tawuran Geng Motor Tewaskan 1 Pelajar SMA, Dipicu Saling Tantang di Medsos

Tawuran Geng Motor Tewaskan 1 Pelajar SMA, Dipicu Saling Tantang di Medsos

Regional
Pembeli Timah Ilegal di Sungai Bangka Ditangkap, Total Ada 14 Tersangka

Pembeli Timah Ilegal di Sungai Bangka Ditangkap, Total Ada 14 Tersangka

Regional
Geng Motor Tawuran di Bandar Lampung, 1 Korban Siswa SMA Tewas

Geng Motor Tawuran di Bandar Lampung, 1 Korban Siswa SMA Tewas

Regional
Wilayah Terdampak Longsor dan Banjir Luwu Terisolasi, Pemprov Sulsel Salurkan Bantuan dengan Helikopter

Wilayah Terdampak Longsor dan Banjir Luwu Terisolasi, Pemprov Sulsel Salurkan Bantuan dengan Helikopter

Regional
Calon Independen di Pilkada Nagekeo Wajib Kantongi 11.973 Dukungan

Calon Independen di Pilkada Nagekeo Wajib Kantongi 11.973 Dukungan

Regional
Mahasiswa Unlam Hilang Saat Reboisasi di Hutan Kapuas Kalteng

Mahasiswa Unlam Hilang Saat Reboisasi di Hutan Kapuas Kalteng

Regional
Curug Putri Carita di Pandeglang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Curug Putri Carita di Pandeglang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com