Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sampah Menumpuk Seusai Kampanye

Kompas.com - 11/09/2012, 19:43 WIB
Agustinus Handoko

Penulis

SINGKAWANG, KOMPAS.com — Unit Pelaksana Teknis Kebersihan Kota Singkawang harus bekerja ekstra karena sampah berserakan di jalan seusai kampanye calon wali kota dan wakil wali kota, Selasa (11/9/2012). Sampah harus secepatnya dibersihkan karena Kota Singkawang merupakan kota tujuan wisata utama di Kalimantan Barat.     

Kepala UPT Kebersihan Kota Singkawang Rustam Effendy mengatakan, kondisi kota yang kotor oleh sampah akan memberi citra negatif. "Padahal pariwisata merupakan sektor andalan di Singkawang," kata Rustam.     

Seperti halnya pemilihan calon gubernur dan wakil gubernur Kalimantan Barat, kampanye akan berlangsung hingga 16 September mendatang. Pemungutan suara akan dilaksanakan pada 20 September mendatang. Pilkada Singkawang diikuti oleh empat pasang calon.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com