Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

11 Patung Monumen di Indonesia, Salah Satunya Garuda Wisnu Kencana

Kompas.com - 18/10/2023, 21:53 WIB
Dini Daniswari

Editor

KOMPAS.com - Patung Monumen adalah bangunan besar yang dibangun untuk mengingatkan masyarakat akan suatu peristiwa bersejarah atau tokoh terkenal. Patung biasanya terbuat dari batu.

Patung Monumen sebagai karya tiga dimensi yang mempunyai panjang, lebar, dan volume yang dapat dinikmati dari berbagai sisi.

Berikut ini adalah beberapa contoh patung monumen di Indonesia.

Patung Monumen

1. Patung Martha Christina Tiahahu

Lokasi Patung Martha Christina Tiahahu di Bukit Karang Panjang, sekitar 3 kilometer dari Kota Ambon, Provinsi Maluku.

Patung dibangun untuk mengenang jasa perempuan asal Maluku dalam melawan penjajah.

Martha Christina Tiahahu adalah gadis dari Desa Abubu di Pulau Nusalaut.

Dia merupakan pejuang kemerdekaan yang terjun dalam pertempuran melawan kolonial Belanda dalam Perang Pattimura tahun 1817.

Baca juga: Patung Monumen: Pengertian dan Contohnya

2. Patung Ikan Sura dan Baya

Patung Sura dan Baya adalah ikon Kota Surabaya.

Lokasi Patung Sura dan Baya terletak di depan Kebun Binatang Surabaya atau Jalan Diponegoro, Darmo, Wonokromo, Surabaya.

Patung Sura dan Baya tak terlepas dari cerita rakyat Surabaya berupa perkelahian antara ikan hiu yang bernama Sura dan buaya yang bernama Baya.

Kata Sura dan Baya tersebutlah yang menjadi kisah asal-usul Surabaya.

3. Patung Garuda Wisnu Kencana

Patung Garuda Wisnu Kencana dalah ikon baru Bali sebagai tempat wisata favorit wisatawan, baik lokal maupun mancanegara.

Patung yang memiliki tinggi sekitar 121 meter terletak di Jalan Uluwatu, Ungasan, Kuta Selatan, Badung, Provinsi Bali.

Patung tersebut menggambarakan sosok Dewa Wisnu yang menunggang burung Garuda.

Pembangunan patung membutuhkan waktu selama 28 tahun dengan melibatkan sekitar 1.000 pekerja.

4. Monumen Pancasila Sakti

Monumen Pancasila Sakti, Lubang Buaya, Jakarta Timur. KOMPAS.com/FAQIHAH MUHARROROH ITSNAINI Monumen Pancasila Sakti, Lubang Buaya, Jakarta Timur.

Lokasi Monumen Pancasila Sakti terletak di Jalan Raya Pondok Gede, Lubang Buaya, Kecamatan Cipayung, Jakarta Timur.

Monumen Pancasila Sakti dibangun untuk mengenang perjuangan para Pahlawan Revolusi.

Mereka  memperjuangkan Pancasila sebagai ideologi bangsa dan negara.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Banten Kekurangan 46.375 Ekor Hewan Kurban

Banten Kekurangan 46.375 Ekor Hewan Kurban

Regional
KM Bintan Jaya Karam, 3 Awak Ditemukan Selamat Mengapung di Lautan

KM Bintan Jaya Karam, 3 Awak Ditemukan Selamat Mengapung di Lautan

Regional
Perkosa Anak Kandung, Mantan Anggota Dewan di Bali Ditahan

Perkosa Anak Kandung, Mantan Anggota Dewan di Bali Ditahan

Regional
Penyelundupan 100.000 Benih Lobster di Riau Digagalkan, Nilainya Capai Rp 20 Miliar

Penyelundupan 100.000 Benih Lobster di Riau Digagalkan, Nilainya Capai Rp 20 Miliar

Regional
26 Badak Jawa Mati di Tangan Pemburu, Pj Gubernur Banten: Harus Dihukum Setimpal

26 Badak Jawa Mati di Tangan Pemburu, Pj Gubernur Banten: Harus Dihukum Setimpal

Regional
Dico Beri Raffi Ahmad Foto Keduanya Berpasangan dengan Busana Mirip Kepala Daerah

Dico Beri Raffi Ahmad Foto Keduanya Berpasangan dengan Busana Mirip Kepala Daerah

Regional
Kondisi Tenda Penampungan Usai Semua Pengungsi Rohingya di Aceh Barat Kabur

Kondisi Tenda Penampungan Usai Semua Pengungsi Rohingya di Aceh Barat Kabur

Regional
Grebeg Besar Demak, Harga Tiket Pasar Rakyat Turun karena Banjir

Grebeg Besar Demak, Harga Tiket Pasar Rakyat Turun karena Banjir

Regional
2 Pemuda Tewas Usai Hanyut di Deli Serdang

2 Pemuda Tewas Usai Hanyut di Deli Serdang

Regional
Gara-gara Bulu Mata, Gadis di Bogor Dianiaya Dipaksa Minta Maaf dengan Bersujud

Gara-gara Bulu Mata, Gadis di Bogor Dianiaya Dipaksa Minta Maaf dengan Bersujud

Regional
Ketua DPD Gerindra Banten Nyatakan Siap Maju di Pilkada Banten

Ketua DPD Gerindra Banten Nyatakan Siap Maju di Pilkada Banten

Regional
4 Pelaku Pencabulan Ditangkap di Riau, Ada yang Pura-pura Tolong dan Antar Korban ke Kantor Polisi

4 Pelaku Pencabulan Ditangkap di Riau, Ada yang Pura-pura Tolong dan Antar Korban ke Kantor Polisi

Regional
Pejabat Kemenkop-UKM Saefudin Ikut Ramaikan Pilkada Banyumas, Daftar ke PKB dan Gerindra

Pejabat Kemenkop-UKM Saefudin Ikut Ramaikan Pilkada Banyumas, Daftar ke PKB dan Gerindra

Regional
Gunung Ibu Kembali Meletus, Tinggi Kolom Abu 7.000 Meter

Gunung Ibu Kembali Meletus, Tinggi Kolom Abu 7.000 Meter

Regional
Badak Jawa  'Bara' dan 'Jara' Jadi Maskot Pilkada Banten 2024

Badak Jawa  "Bara" dan "Jara" Jadi Maskot Pilkada Banten 2024

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com