Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pemudik Sepeda Motor Bakal Dikawal Polisi dari Perbatasan Jateng, Ini Skenarionya

Kompas.com - 17/04/2023, 15:52 WIB
Muchamad Dafi Yusuf,
Dita Angga Rusiana

Tim Redaksi

SEMARANG, KOMPAS.com - Polda Jawa Tengah (Jateng) bakal memberikan pengawalan bagi pemudik yang menggunakan sepeda motor.

Kapolda Jateng Irjen Ahmad Luthfi mengatakan, pengawalan tersebut akan dimulai dari pintu masuk Jateng di wilayah Kabupaten Brebes.

"Kita lakukan pengawalan mulai pintu masuk Brebes kemudian kita kawal sampai ke daerah tujuan," jelasnya saat ditemui di Tol Kalikangkung Semarang, Senin (17/4/2023).

Baca juga: Kapolda NTB Imbau Warga Beri Tahu Kepala Lingkungan Sebelum Mudik

Sebelum dilakukan pengawalan, pemudik sepeda motor akan diminta masuk ke cek poin yang ada di perbatasan Jateng untuk menunggu rombongan lainnya.

"Kalau jumlahnya cukup nanti akan dilakukan pengawalan sampai daerah tujuan secara estafet," kata Luthfi.

Menurutnya, upaya pengawalan kepada pemudik yang menggunakan sepeda motor penting karena Jateng merupakan titik lelah dan jenuh.

"Harapan kita masyarakat merasa nyaman dan aman sampai tujuan," jelasnya.

Jendral bintang dua itu menambahkan, sebanyak 21.000 personel TNI-Polri telah disiapkan untuk melakukan pengamanan pada arus mudik tahun ini.

“Ada 21.000 personel kita kerahkan yang tersebar di 253 pos pengamanan, pos pelayanan, dan pos terpadu,” ujar dia.

Dia menegaskan, TNI-Polri akan bertugas secara maksimal untuk mengamankan mudik maupun perayaan lebaran 2023. 

"Ribuan personel TNI-Polri nantinya akan disebar di pos-pos pengamanan," imbuhnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

'Bullying' Suporter Persib Bandung, 2 Warga Solo Ditangkap

"Bullying" Suporter Persib Bandung, 2 Warga Solo Ditangkap

Regional
50 Rumah Warga Terdampak Banjir Lahar Gunung Lewotobi NTT

50 Rumah Warga Terdampak Banjir Lahar Gunung Lewotobi NTT

Regional
Siap Gencarkan Sport Tourism, Specta Jateng Open Tennis Tournament 2024 Disambut Antusias

Siap Gencarkan Sport Tourism, Specta Jateng Open Tennis Tournament 2024 Disambut Antusias

Regional
Polisi Tangkap 14 Orang Geng Motor Pelaku Tawuran yang Tewaskan Pelajar SMA

Polisi Tangkap 14 Orang Geng Motor Pelaku Tawuran yang Tewaskan Pelajar SMA

Regional
Tawuran Geng Motor Tewaskan 1 Pelajar SMA, Dipicu Saling Tantang di Medsos

Tawuran Geng Motor Tewaskan 1 Pelajar SMA, Dipicu Saling Tantang di Medsos

Regional
Pembeli Timah Ilegal di Sungai Bangka Ditangkap, Total Ada 14 Tersangka

Pembeli Timah Ilegal di Sungai Bangka Ditangkap, Total Ada 14 Tersangka

Regional
Geng Motor Tawuran di Bandar Lampung, 1 Korban Siswa SMA Tewas

Geng Motor Tawuran di Bandar Lampung, 1 Korban Siswa SMA Tewas

Regional
Wilayah Terdampak Longsor dan Banjir Luwu Terisolasi, Pemprov Sulsel Salurkan Bantuan dengan Helikopter

Wilayah Terdampak Longsor dan Banjir Luwu Terisolasi, Pemprov Sulsel Salurkan Bantuan dengan Helikopter

Regional
Calon Independen di Pilkada Nagekeo Wajib Kantongi 11.973 Dukungan

Calon Independen di Pilkada Nagekeo Wajib Kantongi 11.973 Dukungan

Regional
Mahasiswa Unlam Hilang Saat Reboisasi di Hutan Kapuas Kalteng

Mahasiswa Unlam Hilang Saat Reboisasi di Hutan Kapuas Kalteng

Regional
Curug Putri Carita di Pandeglang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Curug Putri Carita di Pandeglang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Regional
ART di Sukabumi Tewas Diduga Dibunuh di Rumah Majikan, Pelaku Ditangkap Dalam Bus

ART di Sukabumi Tewas Diduga Dibunuh di Rumah Majikan, Pelaku Ditangkap Dalam Bus

Regional
115 Rumah Terdampak Banjir di Dua Nagari di Kabupaten Sijunjung

115 Rumah Terdampak Banjir di Dua Nagari di Kabupaten Sijunjung

Regional
Serang Polsek di Kalteng, 4 Pemuda Mabuk Ditangkap

Serang Polsek di Kalteng, 4 Pemuda Mabuk Ditangkap

Regional
Geng Motor Tawuran Dalam Permukiman di Bandar Lampung, Warga Sebut 1 Orang Tewas

Geng Motor Tawuran Dalam Permukiman di Bandar Lampung, Warga Sebut 1 Orang Tewas

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com