Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Polisi Bunuh Polisi

Kompas.com - 09/01/2012, 19:57 WIB
Kornelis Kewa Ama Khayam

Penulis

Obaja akhirnya tewas setelah berusaha mengambil dan melempar batu ke arah Robinson. "Korban mengalami bocor bilik jantung utama, dan robek di sisi paru-paru. Luka panjang 6 cm dan lebar 4 cm," kata Sitohang.

Beberapa saat kemudian, lanjut Sitohang, Robinson bertemu tukang ojek dan meminta diantar menuju lokasi kejadian. Di tempat itu, ia pun berteriak lagi, "Pencuri." Warga sekitar yang mengenali wajah Robinson yang melakukan penikaman sebelumnya, mengejar pelaku.

Kepala Bidang Humas Polda NTT Komisaris Polisi Antonia Pah mengatakan, beberapa barang bukti mengarah pada Robinson. Antara lain baju dinas tersangka, yang tersiram darah malam itu. Baju itu telah dikirim ke Jakarta untuk tes molekul darah. Hasil tes dicocokan dengan baju darah DNA korban.  

Dikatakan Sitohang, Iwan Bili akhirnya mau bercerita tentang peristiwa sebenarnya setelah pihaknya menjamin kemanan diri dan keluarganya. "Siapa pun pelakunya tetap diproses," kata Sitohang.

Sejauh ini, Sitohang belum memberikan keterangan rinci mengenai motif penikaman. "Masih didalami," katanya.

 

 

 

 

 

 

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com