Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Audit Gula Rafinasi Belum Juga Tuntas

Kompas.com - 07/10/2011, 15:44 WIB
Eny Prihtiyani

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com — Sampai saat ini, Kementerian Perdagangan belum juga mengumumkan hasil audit gula rafinasi. Sebelumnya Kemendag berjanji akan mengumumkannya pada september.

"Kemungkinan akhir Oktober ini selesai. Hasilnya akan diumumkan ke publik. Bagi yang melanggar akan dikenai sanksi pengurangan kuota impor gula mentah," kata Direktur Jenderal Perdagangan Dalam Negeri Kementerian Perdagangan Gunaryo, di Jakarta, Jumat (7/10/2011).

Audit dilakukan kepada produsen gula rafinasi karena temuan peredaran gula rafinasi di pasar konsumen, padahal seharusnya untuk industri makanan dan minuman.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com