Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Prabowo Sebut Indonesia Negara Ekonomi Terbesar ke-16 di Dunia

Kompas.com - 09/01/2024, 18:36 WIB
Aji YK Putra,
Reni Susanti

Tim Redaksi

PALEMBANG, KOMPAS.com - Calon Presiden nomor urut 2 Prabowo Subianto menyatakan, Indonesia masuk sebagai negara dengan ekonomi terbesar nomor 16 dalam kelompok G20.

Keberhasilan tersebut tak lepas dari peran Presiden Indonesia yang berhasil membawa perekonomian maju ke kancah dunia.

"Kita sekarang negara ke 16 ekonomi terbesar dunia G20. Kita belum puas," kata Prabowo saat menghadiri acara Silaturahmi Nasional Jaringan Santri Indonesia di Palembang, Sumatera Selatan, Selasa (9/1/2024).

Baca juga: Prabowo: Kita Tim Jokowi

Untuk itu, tugas pemimpin bekerja sebaik mungkin agar kekayaan tersebut bisa dinikmati rakyat Indonesia.

Karena itu ia berjanji akan mengelolanya dengan baik, sehingga bangsa Indonesia dapat terbebas dari kemiskinan.

Baca juga: Terimpit Saat Ingin Berfoto dengan Prabowo, Seorang Ibu Pingsan

"Prabowo-Gibran, kami bertekad menjaga dan mengelola kekayaan tersebut dan bisa dipergunakan sebesarnya kepentingan rayat Indonesia. Itu tekad saya, itu komitmen saya, itu sumpah saya kepada rakyat Indonesia," beber dia.

Prabowo juga sudah menyusun strategi transformasi bangsa Indonesia dalam Koalisi Indonesia Maju (KIM) yanng berisikan putra-putri terbaik bangsa untuk bekerja bila nantinya terpilih sebai Presiden.

"Koalisi ini dari orang putra/putri terbaik Indonesia, partai bersejarah, partai membela Pancasila, setia dan mampu memperbaiki rakyat Indonesia. Kita harus akui prestasi pemimpin kita, bangsa yang dilakukan dengan kebaikan bukan kebencian, jadilah bangsa mengakui pemimpinnya," tegas Ketua umum partai Gerindra tersebut.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Penjelasan BMKG Soal Gempa Garut M 6,5, Guncangan Terasa hingga Jakarta dan Jawa Timur

Penjelasan BMKG Soal Gempa Garut M 6,5, Guncangan Terasa hingga Jakarta dan Jawa Timur

Regional
Gempa Garut M 6,5 Terasa sampai Kota Serang Banten

Gempa Garut M 6,5 Terasa sampai Kota Serang Banten

Regional
Gempa M 6,5 Guncang Garut, Terasa sampai Jakarta

Gempa M 6,5 Guncang Garut, Terasa sampai Jakarta

Regional
Hadiri Halalbihalal Partai Golkar Solo, Gibran: Diundang Datang, Semua Teman

Hadiri Halalbihalal Partai Golkar Solo, Gibran: Diundang Datang, Semua Teman

Regional
Kesaksian Pengelola Parkir Hotel Braga Purwokerto, Pelaku Menembak Setelah Mintai Karcis

Kesaksian Pengelola Parkir Hotel Braga Purwokerto, Pelaku Menembak Setelah Mintai Karcis

Regional
Buka Manasik Haji, Bupati Arief: Pemkab Blora Siap Dukung Jemaah dari Persiapan hingga Kepulangan

Buka Manasik Haji, Bupati Arief: Pemkab Blora Siap Dukung Jemaah dari Persiapan hingga Kepulangan

Regional
Bupati Dadang Supriatna Apresiasi Peran FKDT dan Fokus Sejahterakan Guru Mengaji

Bupati Dadang Supriatna Apresiasi Peran FKDT dan Fokus Sejahterakan Guru Mengaji

Regional
Gibran Hadiri Halalbihalal Partai Golkar Solo

Gibran Hadiri Halalbihalal Partai Golkar Solo

Regional
Mengenal Kain Tenun Motif Renda yang Dibeli Sandiaga Uno di Bima

Mengenal Kain Tenun Motif Renda yang Dibeli Sandiaga Uno di Bima

Regional
Asyik Judi Online, Oknum PNS di Aceh Timur Ditangkap Polisi

Asyik Judi Online, Oknum PNS di Aceh Timur Ditangkap Polisi

Regional
Maksimalkan Potensi Blora, Bupati Arief Minta Masukkan dari Kemenko Perekonomian dan Guru Besar Unnes

Maksimalkan Potensi Blora, Bupati Arief Minta Masukkan dari Kemenko Perekonomian dan Guru Besar Unnes

Regional
5 Tradisi Pacuan Tradisional di Indonesia, Tidak Hanya Karapan Sapi

5 Tradisi Pacuan Tradisional di Indonesia, Tidak Hanya Karapan Sapi

Regional
Juru Parkir Hotel Braga Purwokerto yang Tewas Ditembak Baru Bekerja Seminggu

Juru Parkir Hotel Braga Purwokerto yang Tewas Ditembak Baru Bekerja Seminggu

Regional
Gempa M 5,2 Guncang Maluku, BPBD: Tak Ada Kerusakan

Gempa M 5,2 Guncang Maluku, BPBD: Tak Ada Kerusakan

Regional
Bandara Supadio Hanya Layani Penerbangan Domestik, Warga Pontianak Merasa Dirugikan

Bandara Supadio Hanya Layani Penerbangan Domestik, Warga Pontianak Merasa Dirugikan

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com