Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Nonton Jan Ethes Tanding Basket, Gibran Tampak Serius, Selvi Ananda Sesekali Rekam Video

Kompas.com - 21/05/2023, 06:01 WIB
Fristin Intan Sulistyowati,
Dita Angga Rusiana

Tim Redaksi

SOLO, KOMPAS.com - Putra Sulung Gibran Rakabuming Raka, Jan Ethes Srinarendra kembali menujukan aksi mengemaskan saat bermain bola basket pada Sabtu (20/5/2023).

Jan Ethes Srinarendra tergabung dalam Humble Basketball Academy melawan Bhinneka Solo, dalam kompetisi Liga Solo Junior, di Sritex Arena, Kota Solo, Jaw Tengah (Jateng), pada Sabtu (20/5/2023).

Jan Ethes memainkan empat kuarter pertandingan, dengan durasi per kuarternya 10 menit. Hingga di akhir pertandingan, Tim Jan Ethes mengunci kemenangan dengan skor akhir 39-5.

Pantuan dilapangan, Gibran Rakabuming dan Selvi Ananda menonton langsung pertandingan anak pertama itu, di Tribun Penonton. Raih wajah tegang, terlihat jelas dari ekspresi suami istri itu. 

Baca juga: Momen Jan Ethes Bagi-bagi Baju Jokowi di Puncak Waringin Labuan Bajo, Warga Rela Berdesak-desakan

Tampak Selvi Ananda sesekali memvideokan aksi anaknya itu, seperti ibu-ibu pada umumnya. Sedangkan, Gibran tampak berekspresi serius sambil melihat permainan Jan Ethes.

Kakak La Lembah Manah ini terlihat berduel dengan lawan mainnya, saat meminta bola ke teman setimnya.

Setelah pertandingan, Jan Ethes Srinarendra mengaku senang dan bersemangat.

"Ya senang, semangat main," kata Jan Ethes, saat digandeng oleh ibunya, Selvi Ananda, Sabtu (20/5/2023).

Sementara itu, CEO Humble Basketball Academy Noviawan Rendra mengatakan Jan Ethes dan timnya, telah melakukan persiapan selama 3 bulan, dengan durasi latihan selama satu Minggu, 3 kali.

Ditanya soal Ethes, Novik mengaku sudah ada perkembangan, sejak debut beberapa waktu lalu, saat dirinya masuk ke Humble Basketball Academy.

"Kalau Mas Ethes memang anaknya aktif. Jadi tidak susah. Instruksi pelatih cepat dicernanya. Cuma memang rutinitas latihan saja yang membedakan dengan teman-temannya," tambahnya.

Lanjutnya, Ethes tidak terlalu banyak mendapatkan menit bermain. Dia lebih sering berlari daripada membawa bola. Tapi menurut Novik, Ethes memiliki potensi yang besar dalam cabang olahraga ini.

"Potensinya luar biasa. Jadi kami juga sangat bangga, Humble ada mas Ethes di dalamnya. Jadi juga bisa menumbuhkan hype bola basket Kota Solo khususnya, Karesidenan Surakarta, dan Indonesia mungkin. Karena baru kali ini ada cucu presiden (Presiden Indonesia Joko Widodo) yang di basket. Dan memang dia berbakat dan bagus," pungkasnya. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Cerita Erik 20 Tahun Jadi Relawan Tagana demi Kemanusiaan

Cerita Erik 20 Tahun Jadi Relawan Tagana demi Kemanusiaan

Regional
50 Caleg Terpilih di Kabupaten Semarang Ditetapkan, Ini Rinciannya

50 Caleg Terpilih di Kabupaten Semarang Ditetapkan, Ini Rinciannya

Regional
Wakil Bupati Sumbawa Daftar Penjaringan Cabub di Partai Nasdem

Wakil Bupati Sumbawa Daftar Penjaringan Cabub di Partai Nasdem

Regional
Respons NasDem soal Kantornya di Labuhanbatu Disita KPK

Respons NasDem soal Kantornya di Labuhanbatu Disita KPK

Regional
Kasus Suami di Ciamis Bunuh dan Mutilasi Istri, Potongan Tubuh Dikumpulkan di Pos Ronda

Kasus Suami di Ciamis Bunuh dan Mutilasi Istri, Potongan Tubuh Dikumpulkan di Pos Ronda

Regional
Anies Minta Grup Jangan Bubar, Perjuangan Belum Selesai

Anies Minta Grup Jangan Bubar, Perjuangan Belum Selesai

Regional
Sepekan Pantura Sayung Banjir Rob dan Jalan Demak-Kudus Tersendat, Sopir Truk: Lelah, Boros Solar

Sepekan Pantura Sayung Banjir Rob dan Jalan Demak-Kudus Tersendat, Sopir Truk: Lelah, Boros Solar

Regional
Simpan Narkoba di Rumah Dinas, Oknum Camat Ditangkap Polisi

Simpan Narkoba di Rumah Dinas, Oknum Camat Ditangkap Polisi

Regional
Semarang Night Carnival, Lalu Lintas di Jalan Pemuda dan Jalan Pandanaran Dialihkan

Semarang Night Carnival, Lalu Lintas di Jalan Pemuda dan Jalan Pandanaran Dialihkan

Regional
PDI-P Solo Minta Cawalkot yang Diusung Bertanggung Jawab Sejahterakan Masyarakat dan Tak Pindah Parpol Lain

PDI-P Solo Minta Cawalkot yang Diusung Bertanggung Jawab Sejahterakan Masyarakat dan Tak Pindah Parpol Lain

Regional
Terima Penghargaan dari Pemprov Jateng, Kota Semarang Jadi yang Terbaik dalam Penurunan Tingkat Pengangguran Terbuka

Terima Penghargaan dari Pemprov Jateng, Kota Semarang Jadi yang Terbaik dalam Penurunan Tingkat Pengangguran Terbuka

Regional
APBD Kalteng Meningkat 2 Kali Lipat dalam 8 Tahun, Capai Rp 8,79 Triliun pada 2024

APBD Kalteng Meningkat 2 Kali Lipat dalam 8 Tahun, Capai Rp 8,79 Triliun pada 2024

Regional
Kehidupan Ekonomi Kerajaan Demak

Kehidupan Ekonomi Kerajaan Demak

Regional
Pegawai Bea Cukai Ketapang yang Ditangkap Kasus Perdagangan 566 Burung Dicopot

Pegawai Bea Cukai Ketapang yang Ditangkap Kasus Perdagangan 566 Burung Dicopot

Regional
Kelola Air Tanpa Izin di Gili Trawangan, 2 Direktur Perusahaan Jadi Tersangka

Kelola Air Tanpa Izin di Gili Trawangan, 2 Direktur Perusahaan Jadi Tersangka

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com