Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

"Camping" Berakhir Petaka, Mahasiswa Tewas Tersambar Petir di Bukit Waruwangi, Ini Kronologinya

Kompas.com - 24/09/2022, 16:06 WIB
Reza Kurnia Darmawan

Editor

KOMPAS.com - Satu orang tewas akibat tersambar petir saat camping di Bukit Waruwangi, Kecamatan Padarincang, Kabupaten Serang, Banten, Jumat (23/9/2022).

Kepala Seksi Humas Kepolisian Resor (Polres) Cilegon Iptu Sigit Dermawan mengatakan, insiden terjadi pada pukul 11.30 WIB.

Ketika kejadian, korban tewas bernama Ikhwanul Muminin (19) bersama kawannya sedang berada dalam tenda berukuran 2x2 meter yang disewanya.

Baca juga: Tersambar Petir Saat Camping di Bukit Waruwangi, Satu Mahasiswa Tewas

Kala itu, cuaca di Bukit Waruwangi sedang hujan lebat disertai petir. Tenda dibangun di bawah pohon.

"Menurut keterangan saksi, sekitar jam 11.30 WIB terdengar suara petir di sekitar tenda korban. Kemudian warga menghampiri ke arah tenda yang disewa oleh korban dan mendapati tenda sudah dalam keadaan rusak," ujar Sigit dalam keterangan tertulisnya.

Dikutip dari Tribunnews, kedua korban awalnya sampai di Bukit Waruwangi sekitar pukul 10.40 WIB. Sekitar 20 menit kemudian, keduanya menyewa tenda.

Sekira pukul 11.30 WIB, pemilik persewaan tenda mendengar petir menyambar. Tak berselang lama, ia menghampiri sumber bunyi.

Baca juga: 3 Warga Tersambar Petir Saat Bengkulu Diguyur Hujan Sepanjang Hari, 1 Tewas

Halaman:


Terkini Lainnya

Jaksa Beberkan Dugaan Korupsi Kades Wailebe NTT yang Ditetapkan Jadi Tersangka

Jaksa Beberkan Dugaan Korupsi Kades Wailebe NTT yang Ditetapkan Jadi Tersangka

Regional
Perkembangan Situasi di Intan Jaya, TNI-Polri Berhasil Evakuasi Jenazah Warga yang Ditembak KKB

Perkembangan Situasi di Intan Jaya, TNI-Polri Berhasil Evakuasi Jenazah Warga yang Ditembak KKB

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Malam Ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Malam Ini Hujan Ringan

Regional
Antisipasi Meroketnya Harga Pangan, Alokasi Pupuk Ditambah 9,55 Juta Ton

Antisipasi Meroketnya Harga Pangan, Alokasi Pupuk Ditambah 9,55 Juta Ton

Regional
KPU Sikka Tetapkan 35 Caleg Terpilih Periode 2024-2029, Ini Daftarnya

KPU Sikka Tetapkan 35 Caleg Terpilih Periode 2024-2029, Ini Daftarnya

Regional
Perempuan di Bawah Umur Diperkosa 7 Pria di Pantai, Sempat Dicekoki Miras

Perempuan di Bawah Umur Diperkosa 7 Pria di Pantai, Sempat Dicekoki Miras

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Sabtu 4 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Regional
Cerita Erik 20 Tahun Jadi Relawan Tagana demi Kemanusiaan

Cerita Erik 20 Tahun Jadi Relawan Tagana demi Kemanusiaan

Regional
50 Caleg Terpilih di Kabupaten Semarang Ditetapkan, Ini Rinciannya

50 Caleg Terpilih di Kabupaten Semarang Ditetapkan, Ini Rinciannya

Regional
Wakil Bupati Sumbawa Daftar Penjaringan Cabub di Partai Nasdem

Wakil Bupati Sumbawa Daftar Penjaringan Cabub di Partai Nasdem

Regional
Respons NasDem soal Kantornya di Labuhanbatu Disita KPK

Respons NasDem soal Kantornya di Labuhanbatu Disita KPK

Regional
Kasus Suami di Ciamis Bunuh dan Mutilasi Istri, Potongan Tubuh Dikumpulkan di Pos Ronda

Kasus Suami di Ciamis Bunuh dan Mutilasi Istri, Potongan Tubuh Dikumpulkan di Pos Ronda

Regional
Anies Minta Grup Jangan Bubar, Perjuangan Belum Selesai

Anies Minta Grup Jangan Bubar, Perjuangan Belum Selesai

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com